dasar jurnalistik dan teknik menulis berita

Post on 29-Jun-2015

14.620 Views

Category:

News & Politics

12 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Dasar jurnalistik dan teknik menulis berita

TRANSCRIPT

Yudha P SunandarSalman Training on Media and Journalism 2011Bandung, 12 Februari 2011

Jurnalistik dan Teknik Menulis Berita

Nama : Yudha P SunandarEmail : yudha.spiza@gmail.comYM : yudha.spizaFacebook : facebook.com/yudhapsBlog : coretankelambu.wp.comAktivitasBlogger & Praktisi Citizen JournalismFreelance Journalist, Writer & EditorAsisten Manajer bidang Media Divisi

Pengkajian dan Penerbitan (DPP) Salman ITBPemimpin Redaksi SalmanITB.comMahasiswa Jurnalistik STIKOM Bandung

Who Am I...???

journalistic

Diurna

Journal

Journalistic

Etimologi:

makna: Harian

“...seni menulis catatan harian...”

Kemampuan untuk mengumpulkan, memilih, mengkoleksikan kegiatan, kemudian menuliskannya dan menginformasikannya ke publik.

Kustadi Suhandang, 2004

proses:

Mengelola (mengumpulkan hingga mempublikasikan) informasi harian yang menarik untuk publik

Onong Uchjana, 1981The collecting, writing, editing, and presenting of news or news articles in newspapers and magazines and in radio and television broadcasts

Farlex Dictionary

“...menceritakan aktivitas harianyang menarik untuk publik...”

P E R S

jurnalis

“...pekerjaan intelektual kitabukan menulis, tetapi bercerita...”

Islaminur PempasaRedaktur Pelaksana Pikiran Rakyat

Media Massa

“...tujuan utama jurnalisme adalah menyediakan informasi yang dibutuhkan

warga agar mereka bisa hidup bebas dan mampu mengatur diri sendiri...”

- Bill Kovach -

Colecting

Presenting

Publishing

Jurnalistik

News

Straight

Feature

Views

Artikel

Opini

Kolom

Tajuk Rencana

Perbedaan Produk Jurnalistik

News• Faktual (berdasarkan

fakta)• Objektif• Umumnya

menyampaikan peristiwa

Views• Fakta hanya dipilih

untuk memperkuat pandangan penulis

• Subjektif• Umumnya

menyampaikan pendapat tentang sesuatu hal

N E W SStraight & Hard News• Menginformasikan

langsung• To do point• Sangat cepat• Bergantung waktu• Tanpa opini di

dalamnya

Soft & Feature News• Menginformasikan

tidak langsung• Tutur bercerita• Tidak bergantung

waktu• Membolehkan opini

di dalamnya

“...bila seorang manusia digigit anjing, itu bukan berita...”

“...namun, bila seorang manusia menggigit

anjing, itu baru berita...”

Berita...???

5W + 1H

What

Who

WhenWhere

Why

How

5W+1H

So What

NEWS

Is it a news...???

Bermain Adu Jangkrik

“...bermain adu jangkrikadalah berita

jika ...”

Adu Jangkrik dimainkan oleh Presiden dan Wakil Presiden bersama para menteri di Istana Negara

ketika peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia

ke-65. Permainan ini sedang digandrungi warga

Istana Negara. Pejabat yang kalah bertanding,

harus mengundurkan diri dari jabatannya

Penting

MenarikRelevan

Impact > Letusan Gunung Merapi Topik Pembicaraan > Abu Merapi jatuh di

Bandung Penokohan > Barack Obama senang

makan surabi Kontroversi > Gubernur Sumbar pergi ke

Jerman ketika warganya terkena tsunami Jarak > Letusan Merapi vs. Tsunami

Mentawai Aktualitas > Kemenangan Persib, semakin

cepat diberitakan semakin baik Ganjil > Kucing berkepala tiga Konflik > Polisi Mesir bentrok dengan

pengunjuk rasa Human Interest > Kesetiaan Mbah

Maridjan menjaga gunung Merapi

“...talking about humanity...”

Media Massa

28

Tiras Media Cetak Turun Sejak 20049 big cities, all people age 10+, in %

2928 28

2625

24 24 24 2423 23 23 23 23

22 2221

2019

17 1716

1718 18 18

17 17 17

15

13 13

22

20 20

1817

1615

1617 17 17 17 17

1615 15

0

5

10

15

20

25

30

35

Chart Title

All NPP

All MGZ

All TBL

Source : Nielsen Media Index 2004-2008

29

Penetrasi Internet di Indonesia 9 big cities, all people age 10+, in %

14

13

12

11 11

10

11 11

12 12 12

14

13 13

12

13

9

8 8 8 8 8

9 9

11 11

12 12 12 12

13

14

0

2

4

6

8

10

12

14

16

04Q4 05Q1 05Q2 05Q3 05Q4 06Q1 06Q2 06Q3 06Q4 07Q1 07Q2 07Q3 07Q4 08Q1 08Q2 08Q3

Chart Title

CINEMA

INTERNET

Source : Nielsen Media Index 2004-2008

00

1010

2020

3030

4040

5050

6060

7070

8080

9090

100100

PrintPrint

Digital radio

Source: ISOBAR, Western Europe, USA, Japan – Harley Prayudha

Media consumption average hours per week

Consumption of traditional media will keep declining

Tipping

point

1920 1940 1960 1980 2000 2020

Games

MobileOutdoor

Cinema

Analogue radioAnalogue TV

Digital TV

Internet

The time of dramatic shift is now

2.0 era

TIMEMagazine

Coveron

January 1,2007

Edition

plate – spoon – food

which food...???

Hyper Local

Hyper Specific

“...setiap generasi menciptakanjurnalismenya sendiri...”

Bill KovachKetua Committee of Concerned Journalist

Islamic online citizen journalism site

Menyusun Straight & Hard News

• Tentukan fokus berita• Susun dalam piramida terbalik• KISS & TELL• Paparkan fakta dan data• Paparkan testimoni dan kutipan

Fakta – Fakta Berita

• What: Adu Jangkrik• Where: Istana Negara• When: Di tengah-tengah peringatan

kemerdekaan Indonesia ke-65• Who: Presiden dan Wapres bersama para

menteri• Why: permainan yang sedang digandrungi

warga Istana Negara• How: yang kalah mengundurkan diri dari

jabatannya

Fokus BeritaHUT RI, Presiden & Kabinet Adu Jangkrik

Presiden dan wapres beserta para menteri bermain adu jangkrik di Istana Negara jakarta. Permainan ini dilakukan dalam rangka peringatan HUT Indonesia yang ke-66 tahun.

Sedang Digandrungi, Warga Istana Adu Jangkrik

Karena sedang digandrungi warga Istana, presiden dan warpres beserta para menteri memilih permainan adu jangkrik untuk memperingati HUT Indonesia yang ke-66 tahun.

Piramida Terbalik

Paragraf I

Paragraf II

ParagrafIII

KISS & TELL

Apa yang terjadi?Siapa yang terlibat?

Mengapa hal tersebut terjadi?Kapan kejadiannya?

Di mana tempat terjadinya?Bagaimana jalan ceritanya?

Siapa bicara Apa?

Kalah Adu Jangkrik, Menteri Harus Lepas Jabatannya

Dalam rangka HUT RI ke-65, Presiden dan menteri bermain adu jangkrik di Istana Negara pada Selasa (17/8) lalu. Mereka yang kalah, harus melepaskan jabatannya sebagai menteri. Menurut beberapa sumber di istana, adu jangkrik merupakan ajang yang sedang digemari warga istana saat ini, termasuk presiden.“Permainan ini kerap dilakukan usai rapat kabinet digelar,” tutur Asep Suracep, juru bicara presiden. Tak heran, bila adu jangkrik dipilih menjadi ajang untuk memeriahkan HUT RI tahun ini.Akibat pertandingan ini, beberapa menteri yang kalah harus rela melepaskan jabatannya. Namun, karena presiden tidak mampu menemukan penggantinya, akhirnya para menteri tidak jadi digantikan. Sebagai gantinya, mereka harus membersihkan halaman istana sisa upacara HUT RI ke-65.

Pernyataan dari Kepala Kepolisian kota Bandung, Adam Suherman: Seorang laki-laki dibawa ke Rumah Sakit Bandung tepat pukul 6 pagi setelah terjadi kecelakaan tunggal, bus kota yang ia kendarai menabrak teras rumah di Jalan Batik. Asep Kustiwa, 48 tahun, beralamat di Jln. Arsir no 77, mengalami luka kecil dan memar. Ia sempat ditahan untuk dimintai keterangan, dan kemudian dilepas di hari yang sama. Ia tidak bisa mengontrol laju busnya setelah tergelincir jalan yang ada olinya. Tidak ada penumpang di dalamnya dan tidak ada tuntutan hukum apa pun karena ini kecelakaan murni. Pemilik rumah , Ny. Niken (67 tahun), berada di lantai atas pada saat terjadi kecelakaan dan tidak mengalami cedera, walaupun pasti ia mengalai shock. Rumah miliknya mengalami kerusakan internal dan eksternal yang cukup parah, tetapi masih bisa ditinggali.

Terjadi sebuah kecelakaan bus, kita melakukan tiga wawancara dan pengumpulan informasi di lapangan. Editor Anda minta berita pendek.

Exercise

Pernyataan dari Asep Kustiwa: Saya pensiun dari militer setahun lalu, setelah 15 tahun menjadi supir di korps mekanik. Saya menjadi pengangguran 11 bulan sebelum mendapat pekerjaan di perusahaan bus ini. Sebelumnya saya mendapat pelatihan selama empat pekan, mempelajari rute, dan kemarin merupakan hari pertama saya membawa bus. Saya bertugas di shift dini hari dan belum ada satu pun penumpang ketika tanpa sengaja saya salah belok, dan berada di jalan Batik. Pagi itu sangat dingin, dan saya tidak tahu ada tumpahan oli dekat rumah itu. Saya kehilangan kendali dan terhenti ketika menabrak dinding dapur itu. Saya tidak percaya hal ini bisa terjadi. Saya telah ikut perang, dan tidak luka sedikit pun. Ini pertama kali saya membawa bus sendiri dan menghancurkan truk, dan harus berakhir di rumah sakit.

Pernyataan dari Ny. Niken: Saya biasa bangun pagi dan baru saja terbangun ketika

saya dengan suara benturan keras di lantai bawah. I langsung turun untuk memeriksa apa yang terjadi. Dapur saya seperti terkena gempa bumi. Ada lubang besar di salah satu dinding, debu, barang-barang, dan batu bata bertebaran. Sungguh sangat mengejutkan. Saya tidak tahu berapa lama untuk memperbaiki semuanya itu. Dinding yang berlubang ditutup papan sementara, tetapi seluruh dapur perlu dibangun ulang. Kompor dan mesin cuci rusak. Sebetulnya pagi ini saya harus membuat kue untuk ulang tahun cucu saya yang kedua, tetapi perlu berminggu-minggu sebelum saya bisa memasak apapun di dapur sendiri.

Skeptis => tidak cepat percaya Kritis Selalu ingin tahu Bekerja keras Komunikatif Luwes dalam bergaul Jujur, Berani, dan Adil Menghormati orang lain dan tenggang

rasa Bertanggung jawab

Sikap Seorang Jurnalis

Menjunjung nilai kebenaran dan kebaikan

Disiplin untuk memverifikasi (tabayun) Komprehensif dan proporsional Bebas dan merdeka (independent) Menggunakan hati nurani Berpihak dan berdampak pada umat

Nilai-Nilai Jurnalisme

Mobile Number: 081573013026Facebook: facebook.com/yudhaps

Email: yudha.spiza@gmail.com

top related