e-business (introduction of e-business)

Post on 15-Apr-2017

47 Views

Category:

Education

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

E-BusinessPengenalan E-Business

Adam Mukharil Bachtiar, M.T.

Pendahuluan E-Business

Apa itu E-Business?

Penggunaan teknologi informasi untuk menghubungkan dan memperkuat proses-proses bisnis di

suatu enterprise.

Kenapa belajar E-Business?Ekspektasi E-Business

Infrastruktur Jaringan

Rantai Pasok Adaptif

Otomasi Proses Bisnis

CRM

ERP

Digital Economy

SCM

Portals

Exchanges

Realita E-Business

Kurangnya Framework

Cakupan dan skala investasi teknologi informasi modern membutuhkan manajer yang punya pemahaman yang jelas tentang fundamental E-Business

Kategori E-Business

B2BBusiness to Business

1

B2CBusiness to Consumer

2

P2PPeer to Peer

3

Apa yang terjadi di industri?

0

10

20

30

40

50

60

70

80

<95 95 96 97 98 99 00 01 02 03 04+

Pharma Machinery Automotive

Construction IT services

Source: e-Business W@tch

Electronically Trade in the EU

3 fase evolusi E-Business

Kehadiran dan informasi

1

Transaksi

2

Keuntungan

3

Model E-Business (1)

• PortalPihak penyedia barang dan jasa terhubung melalui suatu halaman muka web

• E-TailerRetailer yang menawarkan barang dan jasa melalui web

• LelangPenawaran barang dan jasa dengan tawaran tertinggi

Model E-Business (2)

• BarterAdanya pertukaran barang dan jasa antar dua pihak atau lebih

• Penyedia kontenPihak yang khusus menawarkan jasa untuk menyediakan barang dan jasa

• KomunitasKumpulan orang yang mempunyai kesamaan dalam hal barang atau jasa yang diadakan

Model E-Business (3)

• Afiliasisalah satu cara mengembangkan bisnis dengan cara memanfaatkan sosialisasi yang secara terarah dilakukan oleh individu, badan usaha atau organisasi dan kedua belah pihak akan mendapatkan keuntungan seperti yang sudah disepakati bersama

• Broker TransaksiPihak yang menjadi perantara antara penjual dan pembeli barang atau jasa

E-Commerce VS. E-Business

Perkembangan E-Commerce

E-commerce Maturity

Func

tiona

lity

Brochure ware

Web Storefront

E-commerceTransactions

0 1 2 3 4

Communities of InterestMega-Portals

Complex

Limited

E-Commerce telah berevolusi dengan cepat sejak 1995

Komparasi E-Commerce & E-Business

E-Commerce E-Business

E-Commerce merujuk kepada penjualan produk dan jasa

melalui transaksi di Web. Tujuannya mengurangi biaya transaksi.

E-Business merujuk kepada aplikasi back-office,

sistem, atau proses yang digunakan untuk penyediaan barang

dan jasa.

Tiga alternatif hubungan

EC EB

EC=EB

ECEC

EB

E-Commerce mempunyai irisan dengan E-Business

E-Commerce terkadang dideklarasikan sama dengan E-Business

E-Commerce merupakan himpunan bagian dari E-Business

Hubungan E-Commerce & E-Business

value added

“INPUTS”

• People• Raw Material

• Serves Customers• Product Sold

“OUTPUTS”

• Processes• Facilities• Equipment• Finance• People

TRANSFORMATION

E-Business E-commerce

Hubungan E-Commerce & E-Business

Inputs E-commerceProductsServices

Labor & Capital

CustomerFeedbackfor controlE-business

Network of activities

Flow Units(Raw material, people, information, etc.)

Resources

ProcessAnalysis & Management

top related