spirit koperasi

Post on 29-Jan-2016

47 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

SPIRIT Koperasi. Moh Faishol Chusni. Moh Faishol Chusni S1 : Konseling Islam UIN Sunan Kalijaga S2 : Psikologi Pendidikan Islam, UMY Alamat : Lingke , Banda Aceh Pekerjaan : 1. Trainer Specialist LAPENKOP ACEH 2. Trainer FAST Training Center Jogja - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

SPIRIT Koperasi

MOH FAISHOL CHUSNI

KENALAN :

Moh Faishol Chusni S1 : Konseling Islam UIN Sunan Kalijaga S2 : Psikologi Pendidikan Islam, UMY

Alamat : Lingke , Banda Aceh Pekerjaan : 1. Trainer Specialist LAPENKOP ACEH 2. Trainer FAST Training Center Jogja 3. Managing Director FAST Spirit International 3. Dosen UNIDA Banda Aceh 4. Pemilik Butik House of Majidah Aceh

Contact : lapenkopaceh.blogspot.comEmail : azka_inspire@yahoo.com

Status Menikah Istri : Asri Rahayu Anak : Aufa Tazkiyatul Chusni Athiyah Farzanah Chusni

MENGAPA KITA HARUS MEMPERKUAT

KOPERASI ?

PELAKU EKONOMI TERBESAR

TERBUKTI MENJADI PENGAMAN

PEREKONOMIAN NASIONAL DALAM

MASA KRISIS EKONOMI

DINAMISATOR PERTUMBUHAN EKONOMI PASCA KRISIS EKONOMI

BERBASIS PADA SUMBERDAYA EKONOMI

LOKAL DAN TIDAK BERGANTUNG PADA

IMPOR

KEDUDUKANNYA SEBAGAI PEMAIN UTAMA DALAM

BERBAGAI SEKTO EKONOMI

PENYEDIA LAPANGAN KERJA YANG TERBESAR

PEMAIN PENTING PENGEMBANGAN

KEGIATAN EKONOMI LOKAL DAN

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

“Makmur koperasinya, makmurlah hidup mereka

bersama, Rusak koperasinya, rusaklah hidup

mereka bersama “

(Bung Hatta, 12 Juli 1951)

KOPERASI

INILAH

TUGASM

U

Memperbanyak produksi

Memperbaiki kualitas barang yang dihasilkan

rakyat

Memperbaiki distribusi

Memperbaiki harga, yang

menguntungkan bagi masyarakat

Menyingkirkan penghisapan dari

lintah darat

Memperkuat pemaduan kapital

Memelihara lumbung

simpanan padi (Ketahanan

Pangan)

Menggunakan sumber-sumber sendiri untuk kepentingan sendiri dengan cara bekerjasama

Koperasi

BUKAN SEPERTI INI

APALAGI SEPERTI INI ?

Penataan Ekonomi Rumah Tangga Anggota Koperasi

Kondisi ekonomi rumah tangga anggota koperasi Kondisi sehat

Biaya harian, mingguan, dan bulanan dapat dipenuhi.

Dapat membiayai asuransi kesehatan, pendidikan, dan jaminan hari tua.

Dapat menabung setiap bulannya.

Ibarat lagu judulnya “di sini senang di sana senang”

Kondisi

kurang

sehat

Kondisi tidak sehat

& terpuruk

Biaya harian, mingguan

dan bulanan tidak dapat

dipenuhi seluruhnya..

Hutang sana hutang sini (gali lobang

tutup lobang).

Gajian amplopnya

kosong..

Ibarat lagu judulnya

“menghitung hari”.

Biaya harian, mingguan dan bulanan dapat dipenuhi.

Tidak dapat menabung setiap bulannya.

Tidak dapat membiayai asuransi kesehatan dan pendidikan,

Ibarat lagu judulnya “kucoba bertahan”.

ASPEKAJARAN

ASPEK BISNIS ASPEK KELEMBAGAANINTERNAL & EXTERNAL

Dasar Pembentukan Koperasi

MANFAAT

PEMAHAMAN & PENGHAYATANTERHADAP NILAI & PRINSIP

PERKOPRASIAN

COMMON NED ECONOMIC (KEBUTUHAN EKONOMI BERSAMA)

SEMANGAT SELF-HELP & MUTUALISM

PENGERTIAN KOPERASI SEBAGAI BADAN USAHA

BADAN USAHA

BADAN HUKUMMIN 3 BH

ORANGSEORANG

MIN 20 ORG

PRINSIP-PRINSIP KOPERASI

Koperasi adalah perkumpulan otonom dari orang-orang yang tergabung secara sukarela untuk

memenuhi kebutuhan dan aspirasi ekonomi, sosial dan budaya mereka yang sama melalui

perusahaan yang dimiliki dan diawasi secara demokratis.

(KONGRES ICA, MANCHESTER 1995)

IDENTITAS KOPERASI

NILAI

Prinsip-prinsip

Keanggotaan yang bersifat sukarela dan terbuka.

Pengawasan demokratis oleh anggota

Partisipasi anggota dalam kegiatan ekonomi

Otonomi dan kemandirian

Pendidikan, pelatihan dan penerangan

Kerjasama antar koperasi

Kepedulian terhadap masyarakat

Perbedaan Koperasi Dengan Badan Usaha Lain

Kepemilikan

Share dicatat atas nama anggota

Share tidak mengelami kenaikan nilai

Kewajiban terbatas pada share yang dimiliki

Kepemilikan Saham tidak dicatat atas nama

seseorang

Saham dapat mengalami kenaikan

Kewajiban pemegang saham terbatas pada nilai

saham yang dimikinya

Kepemilikan Tidak ada kepemilikan

(iuran untuk status keanggotaan)

Setiap orang dapat menjadi anggota

Koperasi Perusahaan Organisasi non profit

Hak SuaraSatu Anggota Satu Hak

Suara Tidak ada suara yang

diwakilkan

Hak SuaraJumlah Suara sebanding

dengan sahamPemegang saham bisa

menggunakan perwakilan suara

Hak Suara Secara umum satu

orang sat hak suara,Diatur dalam peraturan

organisasi

Pembagian Keuntungan

Memungkinkan untuk membatasi/melarang

pembayaran jasa/bunga

SHU dibagi proporsional sesuai dengan jumlah

simpanan dan transaksinya

Pembagian keuntungan

Tidak ada pembatasan atas pembagian saham

Laba dapat dibagikan dalam bentuk dividen saham

/diinvestasikan kembali dalam perusahaan

Pembagian keuntungan

Keuntungan tidak dimiliki oleh anggota secara individu tetapi

olehg oleh orgaanisasi.

Keuntungan digunakan untuk membiayai

organisasi.

Koperasi di Negara Orang Koperasi di Negara OrangJepang : Ibu-ibu

melahirkan di rumah sakit milik koperasiSwedia : biasa tinggal di

perumahan nyaman yang dimiliki dan dikelola oleh

koperasi.Jerman : biasa belanja di swalayan-swalayan

milik koperasi.Salah satu perusahaan asuransi (Co-coperative insurance service/CIS) terbesar dimiliki oleh

koperasi. Mondagon Spanyol : memenuhi

kehidupan hidupnya dengan pelayanan koperasi yag

mempunyai cakupan luas dan beragam.Amerika Serikat : masyarakat

pedesaan memenuhi kebutuhan listriknya dari koperasi listrik.

Singapura : sebagian besar armada transportasi dimiliki

oleh koperasi.New Zealand, Australia dan negara-negara Skandanavia : produksi dan

pengolahan susu dikuasai oleh koperasi. Bahkan sebagaian besar pasokan susu dunia dikuasasi oleh

koperasi.

KOPERASIGROWING TOGETHER

top related