mesir, tunisia, aljazair

18
Republic of Tunisia ople's Democratic Republic of Algeria rab Republic of Egypt PERBANDINGAN ADMINISTRASI PUBLIK SABTU 09 NOVEMBER 2013 SONY SONJAYA 170720120503

Upload: sony-sonjaya

Post on 25-Jun-2015

1.015 views

Category:

Education


2 download

DESCRIPTION

Tugas Perbandingan Administrasi Publik (Negara Afrika Utara)

TRANSCRIPT

Page 1: Mesir, Tunisia, Aljazair

Republic of Tunisia

People's Democratic Republic of Algeria

Arab Republic of EgyptPERBANDINGAN ADMINISTRASI PUBLIKSABTU 09 NOVEMBER 2013

SONY SONJAYA170720120503

Page 2: Mesir, Tunisia, Aljazair
Page 3: Mesir, Tunisia, Aljazair

Motto:  عدالة نظام، حرية،"Ḥurriyyah, Niẓām, ‘Adālah""Liberty, Order, Justice"

Republic of Tunisia

Nama resmi: Republic of Tunisia [Al Jumhuriyah at Tunisiyah]

Bahasa resmi: Arab [resmi dan bisnis]; Berber Tamazigh Perancis [bisnis]

Ibukota: Tunis

Luas wilayah (km2): 163.610.

Populasi: 10,835,873 [taksiran per Juli 2013]

Etnis: Arab [98%]; Eropa [1%]; Yahudi dan lainnya [1%]

Agama: Islam [mazhab Sunni, 98%]; Kristen [1%]; Yahudi dan lainnya [1%]

Jenis kekuasaan: Republik (demokrasi)Independence from France 20 March 1956 Republic declared 25 July 1957 Revolution Day 14 January 2011

Page 5: Mesir, Tunisia, Aljazair

• Bentuk negara: Kesatuan. [Struktur negara kesatuan Tunisia terbagi atas 3 level yaitu pusat, menengah, dan lokal.

• Di tingkat pusat terdapat 21 kementerian yang terbagi atas sejumlah direktorat negara mengikut model administrasi Perancis.

• Tingkat menengah terdiri atas 23 gubernuran (disebut wilayat} yang punya perwakilan politik di pemerintah pusat, dengan mana masing-masing dikepalai seorang gubernur yang diangkat oleh Presiden.

• Di tingkat lokal terdiri atas sejumlah kabupaten (munisipal) yang dikepalai langsung oleh Presiden yang berkuasa selama 5 tahun.

• Parlemen: Bikameral (Chamber of Deputies/Majlis al-Nuwaab + Chamber of Councilors).

• [Majlis al-Nuwaab dipilih secara langsung lewat Pemilu, bermasa bakti 5 tahun. Chamber of Councilors terdiri atas sejumlah anggota yang totalnya tidak boleh melebihi 2/3 total anggota Majlis al-Nuwaab] Dalam masa transisi.

Page 6: Mesir, Tunisia, Aljazair

• Konstitusi menyatakan Islam sebagai agama resmi negara itu dan mengharuskan syarat seorang pre siden adalah muslim.

• Negara ini memiliki budaya sekuler yang mendukung peneri maan agama lain, kebebasan beraga ma secara luas dipraktekkan.

• Mem batasi mengenakan jilbab di kantor-kantor pemerintah. Pemerintah setempat menganggap jilbab adalah “pakaian asal luar negeri memiliki konotasi partisan”.

• Wanita menempati kursi sekitar 23 % di Parlemen dan Pemerintahan

• Negara Arab yang melarang Poligami dengan Undang-undang.

• The Tunisian legal system is based on French civil law system and Islamic law; some judicial review of legislative acts in the Supreme Court in joint session. The judiciary is independent, although the judicial council is chaired by the head of state.

Page 7: Mesir, Tunisia, Aljazair

• Tunisia termasuk negara yang makmur. Rata-rata- pendapatan perkapita di Tunisia pada tahun 2005 mencapai DT 3.501. Meski tidak kaya akan sumber daya alam, namun tunisia dapat mengandalkan sumber daya manusia dan budaya kerja masyarakatnya.

• Strategi jangka panjang pembangunan di Tunisia memberikan perhatian yang sangat besar terhadap sektor pendidikan. juga merupakan strategi jangka panjang. Budget pendidikan Tunisia yang sebesar 26,2% dari APBN merupakan yang terbesar dibanding negara-negara Arab maupun Afrika lainnya.

• Pendidikan diberi prioritas tinggi dan menyumbang 6% dari GNP. Tunisia peringkat 17 dalam kategori “kualitas (tinggi) sistem pendi dikan” dan peringkat 21 dalam kategori “kualitas pendidikan das ar” dalam The Global Competitiveness Report 2008-9 yang dirilis oleh The World Economic Forum

• Ecole Polytechnique de Tunisie, Universitas Internasional Tunis, Université de Tunis, Université de l’Aviation Technologie et de Tunisie, Institut d’Nasional Agronomie de Tunis dan Université des Sciences de Tunis

Page 8: Mesir, Tunisia, Aljazair
Page 9: Mesir, Tunisia, Aljazair

People's Democratic Republic of Algeria

Nama resmi: Democratic and Popular Republic of Algeria [Al Jumhuriyah al Jaza'iriyah ad Dimuqratiyah ash Sha'biyah].

Bahasa resmi: Arab [resmi], Perancis [lingua-franca

Ibukota: Algiers

Luas wilayah (km2): 2.381.741

Populasi: 38.087.812 [taksiran per Juli 2013]

Etnis: Arab-Berber [99%], Eropa dan lainnya [1%]

Agama: Islam [mazhab Sunni, sebagai agama resmi negara], Kristen dan Yahudi [1%]

Jenis kekuasaan: Republik (Demokrasi)

Aljazair adalah bekas jajahan Perancis, merdeka 5 Juli 1962.

Page 10: Mesir, Tunisia, Aljazair

• Masa kekuasaan Turki UsmaniAljazair masuk wilayah Turki Utsmani oleh Khair ad-Din Dengan dalih mengabaikan konsul-konsul mereka, Perancis menyerang Aljir pada 1830

• Pendudukan PerancisPuluhan ribu pemukim dari Perancis, Italia, Spanyol, dan Malta pindah menyeberangi Laut Tengah untuk bertani di Algerian daratan pesisir dan menduduki bagian yang paling berharga dari kota-kota Aljazair, mendapatkan keuntungan dari penyitaan tanah bersama yang dipunyai pemerintah Perancis. Orang-orang Eropa beranak pinak di Aljazair (yang disebut pied-noir), , kebanyakan Muslim Aljazair tetap di luar hukum Perancis, dan tak memiliki kewarganegaraan Perancis ataupun hak suara.

• KemerdekaanPada 1954, Front Pembebasan Nasional (FLN) melancarkan perang gerilya; setelah hampir 1 dekade perang di kota dan desa, mereka berhasil memaksa Perancis keluar pada 1962. Pada 25 September 1962, Ferhat Abbas terpilih menjadi presiden dari pemerintahan provinsional, dengan Ahmed Ben Bella sebagai perdana menteri. Kebanyakan 1.025.000 pied-noir, seperti 91.000 harki (Muslimin Aljazair pro-Perancis), atau hampir 10% penduduk Aljazair pada 1962, pergi dari Aljazair ke Perancis hanya sekian bulan dalam pertengahan tahun itu.

• 1990-an sampai sekarangPada 1990-an, Aljazair dilanda perang saudara penuh kekerasan dan berkepanjangan setelah militer menghalangi ParPol Islam, Front Keselamatan Islam mengambil kekuasaan menyusul pemilihan multipartai pertama di negeri itu. Lebih dari 100.000 orang terbunuh, kebayakan dalam pembantaian penduduk sipil yang tak beralasan, oleh kelompok gerilyawan seperti Kelompok Islam Bersenjata.

Page 11: Mesir, Tunisia, Aljazair

• Bentuk negara: Kesatuan.

• Aljazair terbagi ke dalam 48 wilayas (setara propinsi), 567 dairates (wilayah setingkat di bawah propinsi), dan 1540 munisipal (wilayah setingkat di bawah dairates. Setiap wilayas dipimpin seorang wali yang diangkat oleh Presiden. Wali adalah wakil pemerintah pusat di daerah. Di setiap wilayah ada Dewan Rakyat yang dipilih setiap 5 tahun sekali. Setiap wilayah mengalami otonomi finansial.

• Di level lokal (misalnya munisipal) dikepalai oleh Presiden Aljazair terpilih bersama dengan Dewan Rakyat yang dipilih setiap 5 tahun.

• Sistem pemerintahan: Presidensil. [Presiden adalah kepala negara. Presiden memilih dan memberhentikan Perdana Menteri selaku pihak yang menjalankan pemerintahan keseharian.

• Perdana Menteri adalah pemimpin kabinet. Namun, kabinet ini dapat dibubarkan oleh Presiden. Presiden Aljazair dipilih secara langsung setiap 5 tahun

• Parlemen: Bikameral (National People's Assembly + Council of the Nation). National People's Assembly dipilih untuk masa bakti 5 tahun lewat Pemilu langsung dan merekalah yang memiliki kuasa legislatif.

• Council of the Nations setara dengan 'senat' dan jumlah totalnya tidak boleh melebihi setengah dari jumlah total anggota National People's Assembly. Council of the Nations tidak dipilih secara langsung, di mana 2/3 dipilih oleh dan dari para anggota pimpinan propinsi dan munisipal sementara 1/3-nya ditentukan oleh Presiden berdasarkan kualifikasi dalam keilmuwan, budaya, profesi, ekonomi, dan sosial mereka.

Page 12: Mesir, Tunisia, Aljazair

• Aljazair memiliki tentara terbesar kedua dengan anggaran pertahanan terbesar di Afrika.

• Perbelanjaan pertahanan mengambil peruntukan $2.48 juta atau 3.2% dari GDP. Lelaki dewasa diwajibkan menjalani national service dalam tempoh satu setengah tahun.

• Aljazair memiliki Program Nuklir damai sejak dasawarsa 1990-an

• Dengan luas keseluruhan 2.381.741 kilometer persegi, Aljazair merupakan negara terluas di Afrika dan ke 10 dunia.

• Pendidikan wajib untuk anak-anak usia enam sampai lima belas tahun

• Sekitar 30% dari populasi orang dewasa di Aljazair buta huruf.

Page 14: Mesir, Tunisia, Aljazair

Mesir ( Gumhūriyyat Miṣr al-’Arabiyya )

Lagu kebangsaan: Biladi, Biladi, Biladi

Nama resmi:Arab Republik of Egypt [Jumhuriyat Misr al-Arabiyah]

Bahasa resmiArab [resmi], Inggris dan Perancis digunakan oleh kalangan intelektual.

Ibukota: Kairo

Luas wilayah (km2): 1.025.100

Populasi: 85.294.388 [taksiran per Juli 2013]

Etnis: Mesir [99,6%]; lainnya [0,4%]

Agama: Islam [mazhab Sunni 90%]; Kristen Koptik [9%]; Kristen lainnya [1%]

Jenis kekuasaan: Republik (konsolidasi demokrasi)

Page 15: Mesir, Tunisia, Aljazair

• Gamal Abdel Nasser menjadi Presiden Republik pada 1954 dan kemerdekaan penuh daripada United Kingdom.

• Tindakan Abdel Nasser memiliknegarakan Terusan Suez pada 1956 membangkitkan kemarahan United Kingdom dan Perancis, dan mengakibatkan konflik tentera, iaitu Krisis Suez. Dalam Perang Enam Hari 1967, wilayah Mesir, iaitu Semenanjung Sinai dan Genting Gaza ditakluk oleh Israel.

• Abdel Nasser meninggal dunia pada 1970 dan digantikan oleh Anwar Sadat. Pada 1973, Mesir dan Syria melancarkan Perang Yom Kippur bagi mendapat balik wilayah Semenanjung Sinai dan Bukit Golan.

• Pada 1977, Sadat menandatangani perjanjian damai dengan Israel untuk mendapatkan balik Semenanjung Sinai. Tindakannya mencetuskan kemarahan dalam kalangan penduduk Arab di dalam dan luar Mesir. Pada 1981, Sadat telah dibunuh.

• Sadat digantikan oleh Hosni Mubarak yang merupakan Presiden Mesir dan sekarang digantikan oleh Mohamed Morsi.

Page 16: Mesir, Tunisia, Aljazair

Hari kemerdekaan28 Februari 1922 (dari Inggris)

Sistem Undang-undangberbasis pada undang-undang Inggris, Hukum Islam, dan undang-undang Napoleon; judicial review oleh Pengadilan Tertinggi dan Dewan Negara (mengawasi pelaksanaan pemerintahan serta kebijakan-kebijakan pemerintah); accepts compulsory ICJ jurisdiction, with reservations

Kekuasaan di Mesir diatur dengan sistem semipresidensial multipartai. Secara teoritis, kekuasaan eksekutif dibagi antara presiden dan perdana menteri namun dalam prakteknya kekuasaan terpusat pada presiden, yang selama ini dipilih dalam pemilu dengan kandidat tunggal. Mesir juga mengadakan pemilu parlemen multipartai.

Pemilu : Presiden dipilih oleh pemilih untuk masa jabatan enam tahun (tanpa batas jabatan);Catatan: sebuah referendum nasional pada bulan Mei 2005 mengesahkan amandemen konstitusional yang mengubah pemilu presiden menjadi sistem langsung; semula presiden dipilih oleh Dewan Perwakilan Rakyat yang nominasinya diambil berdasarkan referendum nasional

Page 17: Mesir, Tunisia, Aljazair

• Cairo, telah menjadi pusat intelektual muslim dan kegiatan ilmiah dunia Islam. Pendirian Universitas al-Azhar (universitas tertua di dunia) oleh Jauhar al-Katib as-Siqilli pada tanggal 7 Ramadhan 361 (22 Juni 972) memainkan peranan yang penting dalam sejarah peradaban Islam.

• Pada masa selanjutnya, selama berabad-abad universitas itu menjadi pusat pendidikan Islam dan

tempat pertemuan puluhan ribu mahasiswa muslim yang datang dari seluruh dunia.

• Penduduk Negara Mesir berjumlah kurang lebih 76.117.420 jiwa, dengan laju pertumbuhan penduduk 2,9% setiap tahunnya. Mesir memiliki kepadatan penduduk 66 jiwa / km2. Mesir merupakan negara yang penyebaran penduduknya paling tidak merata di dunia karena hanya 4% wilayah negara Mesir yang didiami oleh penduduknya, sedangkan 96% wilayah lainnya merupakan padang pasir yang gersang

• Mesir merupakan negara Arab paling banyak penduduknya sekitar 74 juta orang

• Agama memiliki peranan besar dalam kehidupan di Mesir. Secara tak resmi, adzan yang dikumandangkan lima kali sehari menjadi penentu berbagai kegiatan.

• Kairo juga dikenal dengan berbagai menara masjid dan gereja. Menurut konstitusi Mesir, semua perundang-undangan harus sesuai dengan hukum Islam. Negara mengakui mazhab Hanafi lewat Kementerian Agama. Imam dilatih di sekolah keahlian untuk imam dan di Universitas Al-Azhar, yang memiliki komite untuk memberikan fatwa untuk masalah agama.

Page 18: Mesir, Tunisia, Aljazair

sekian dan terima kasih