portfolio of miki tjandra

20
MIKIT Portfolio of Miki Tjandra

Upload: others

Post on 15-Oct-2021

11 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Portfolio of Miki Tjandra

MIKIT

Portfolio of Miki Tjandra

Page 2: Portfolio of Miki Tjandra

CORPORATE LOGOS

Distinctive form, mark, or symbol that uniquely identifies a company.

Page 3: Portfolio of Miki Tjandra

IDENTITY LOGOS

A visual symbol used to instantly identifya company, organization, product or brand.

Page 4: Portfolio of Miki Tjandra

LOGOS FOR PRODUCT

Logos created specifically for certain types of products.

Page 5: Portfolio of Miki Tjandra

Jl. BRAGA 57BANDUNG 40111INDONESIA

T/F. 62 22 420 4624

[email protected]

limited editionlimitless creativity foran extraordinary you

• miki tjandra • hp 085 6212 2838 • braga 57 bandung • t/f 022 420 4624

graphic design • wedding invitation

FORMZ DESIGN PROMOTIONAL CARD

Promotional card with complete list of design works produced by Formz Design.

Page 6: Portfolio of Miki Tjandra

KAFANA LABEL

Packaging label for Kafana Classic, Premium and Gold coffee beans.

PREMIUMBLEND

Page 7: Portfolio of Miki Tjandra

CENTURY CORRUGATED BOX

Corrugated box used for shipping and storing Century Custard Pie and Cream Cakes by Java Food.

Page 8: Portfolio of Miki Tjandra

HOTEL DIRECTIONAL SIGNS

Billboard and arrow signages for Hotel Perdana Wisata.

Page 9: Portfolio of Miki Tjandra

BOLLENS PACKAGING

Packaging box design for Prima Rasa seven types of bollens.• Jl. Kemuning No. 20 Telp. (022) 7203440 - 7206468 - 7204873

• Jl. Buah Batu No. 169 Telp. (022) 7311537 - 7310127

• RUKO KOPO PLAZA blok C-6 Jl. Peta / Lingkar Selatan Bandung Telp. (022) 6040160

KOMPOSISI : KACANG IJO, TERIGU, SUSU, MARGARIN, GULA, GARAM

• Jl. Kemuning No. 20 Telp. (022) 7203440 - 7206468 - 7204873

• Jl. Buah Batu No. 169 Telp. (022) 7311537 - 7310127

• RUKO KOPO PLAZA blok C-6 Jl. Peta / Lingkar Selatan Bandung Telp. (022) 6040160

KOMPOSISI : NANGKA, KEJU, TERIGU, TELOR, SUSU, MARGARIN, GULA, GARAM

• Jl. Kemuning No. 20 Telp. (022) 7203440 - 7206468 - 7204873

• Jl. Buah Batu No. 169 Telp. (022) 7311537 - 7310127

• RUKO KOPO PLAZA blok C-6 Jl. Peta / Lingkar Selatan Bandung Telp. (022) 6040160

KOMPOSISI : APEL, KISMIS, TERIGU, TELOR, MARGARIN, GULA, GARAM

• Jl. Kemuning No. 20 Telp. (022) 7203440 - 7206468 - 7204873

• Jl. Buah Batu No. 169 Telp. (022) 7311537 - 7310127

• RUKO KOPO PLAZA blok C-6 Jl. Peta / Lingkar Selatan Bandung Telp. (022) 6040160

KOMPOSISI : DURIAN, TERIGU, TELOR, SUSU, MARGARIN, GULA, GARAM

KOMPOSISI : TAPE, KEJU, TERIGU, TELOR, SUSU, MARGARIN, GULA, GARAM

• Jl. Kemuning No. 20 Telp. (022) 7203440 - 7206468 - 7204873

• Jl. Buah Batu No. 169 Telp. (022) 7311537 - 7310127

• RUKO KOPO PLAZA blok C-6 Jl. Peta / Lingkar Selatan Bandung Telp. (022) 6040160

• Jl. Kemuning No. 20 Telp. (022) 7203440 - 7206468 - 7204873

• Jl. Buah Batu No. 169 Telp. (022) 7311537 - 7310127

• RUKO KOPO PLAZA blok C-6 Jl. Peta / Lingkar Selatan Bandung Telp. (022) 6040160

KOMPOSISI : PISANG, KEJU, TERIGU, TELOR, SUSU, MARGARIN, GULA, GARAM

• Jl. Kemuning No. 20 Telp. (022) 7203440 - 7206468 - 7204873

• Jl. Buah Batu No. 169 Telp. (022) 7311537 - 7310127

• RUKO KOPO PLAZA blok C-6 Jl. Peta / Lingkar Selatan Bandung Telp. (022) 6040160

KOMPOSISI : NANAS, TERIGU, TELOR, SUSU, MARGARIN, GULA, GARAM

Page 10: Portfolio of Miki Tjandra

A SLICE OF FRUIT

Southern Cross Package Design AwardsBronze Star Winner, Christmas jelly fruit candies packaging.

Page 11: Portfolio of Miki Tjandra

3D INVITATIONS

Custom invitations in the forms of three dimensional packaging.

Page 12: Portfolio of Miki Tjandra

BIO FARMA GREETING CARDS

Sunrise color stretch seasonal greeting cards for PT Bio Farma.

Page 13: Portfolio of Miki Tjandra

TAMAN SAFARI 2009

Wall and desk calendars forTaman Safari Indonesia.

Page 14: Portfolio of Miki Tjandra

TAMAN SAFARI 2010

Wall and desk calendars forTaman Safari Indonesia.

Page 15: Portfolio of Miki Tjandra

PRIMERO CORPORATE IDENTITY

Logo and business suite with multiple variation of business cards for Primero Aviation Company.

Page 16: Portfolio of Miki Tjandra

PRIMERO FLYER

Two sides corporate flyer for Primero Aviation Company.

Page 17: Portfolio of Miki Tjandra

NATATEX BROCHURE

Multi-languages company profile brochure for PT Natatex Prima’s international exhibition.

Page 18: Portfolio of Miki Tjandra

Miki TjandraJl. Braga No.59Bandung 40111Indonesia

+6285 6212 [email protected]@art.maranatha.edu

BIDANG KEAHLIAN

BrandingPackagingTypographyPrinting TechnologyGame DesignUI UX Design

Lulus kuliah desain grafis, saya bekerja di percetakan dan kemudian menjadi seorang desainer grafis. Setelah 9 tahun bekerja di perusahaan desain, saya memilih untuk menjadi dosen di Universitas Kristen Maranatha. Sudah 13 tahun saya menjadi dosen. Saya sangat senang mengajar dan berbagi ilmu bersama mahasiswa saya. Saya memiliki ketertarikan khususnya pada bidang tipografi, desain kemasan, logo dan branding, serta konsep pemikiran dan riset yang mendukung terciptanya suatu karya desain yang baik.

EDUCATION

2010-2012Fakultas Seni Rupa dan Desain, Institut Teknologi BandungMagister Desain

1992-1995Swinburne University of Technology, Melbourne, AustraliaBachelor of Design

WORK EXPERIENCES

2007 - presentDosen DKV di Fakultas Seni Rupa dan Desain, Universitas Kristen Maranatha

2004 - 2009Creative Director at Formz Design

2001 - 2009Art Director at Everafter Creative Communication

1997 - 1998Graphic Designer at PT Mewah Dinamika Industry

1995 - 1997Packaging Designer at PT Letter Mas Industry

Page 19: Portfolio of Miki Tjandra

RESEARCH

Perancangan Permainan Digital Kisah Dewa Ruci sebagai Media Pengenalan Wayang bagi Remaja, dipublikasikan dalam jurnal ilmiah WIMBA, Jurnal Komunikasi Visual ITB, Vol. 4/ No. 1/ 2012.

Analisis Kritis Visualisasi Game Cooking Mama dalam Konteks Ideologi dan Simulasi, dipublikasikan dalam jurnal ilmiah Serat Rupa, Jurnal Ilmiah FSRD UKM, Vol. 1/ No. 1/ 2016.

Perancangan Promosi Event Teater Boneka sebagai Kampanye Toleransi Beragama, Saskia Putri Agustine, Nina Nurviana, Miki Tjandra, dipublikasikan dalam jurnal ilmiah Serat Rupa, Jurnal Ilmiah FSRD UKM, Vol 1/ No. 1/ 2016.

Perancangan Buku Panduan Interaktif mengenai Penyakit Gangguan Kelenjar Tiroid pada Anak-anak, Denise Kemas, Elizabeth Wianto, Miki Tjandra, dipublikasikan dalam jurnal ilmiah Serat Rupa, Jurnal Ilmiah FSRD UKM, Vol 2/ No. 1/ 2018.

Perancangan Media Informasi untuk Menanggulangi Kecanduan Gawai pada Anak, Evelyn Lumanta, Peter Rhian Gunawan, Miki Tjandra, dipublikasikan dalam jurnal ilmiah Serat Rupa, Jurnal Ilmiah FSRD UKM, Vol. 3/ No. 1/ 2019.

Perancangan Aplikasi Perencanaan Keuangan SAKA (peSAK Abdi) untuk Meningkatkan Literasi Keuangan UMKM, dimuat dalam Prosiding MEBC (Maranatha Economics and Business Conference), Perkembangan Knowledge-Based Economy pada Institusi Pendidikan menuju Revolusi Industri 4.0, 3-4 Oktober 2019.

KEGIATAN ILMIAH

ReFresh Conference: Interactive forum with LOWE Lintas Commu-nication and LANDOR Associates Indonesia, 20 Februari 2004.

Seminar “Dari Komik ke Animasi Merubah Hobby jadi Profesi” (Aviation 174), Pembicara: Infinite Frameworks, 26 Februari 2011.

Seminar dan Workshop Unity3D, Pembicara: Brett Bibby, Institut Teknologi Bandung, 28 Mei 2012.

Seminar dan Pelatihan Penulisan Buku, Pembicara: Joko Irawan Mumpuni, Penerbit Andi, 31 Juli 2012.

Seminar Peningkatan Penelitian dan Budaya Meneliti, Pembicara: Benjamin Soenarko, 5 Februari 2013.

Seminar Digital Marketing dan Strategi Interaktif bersama Micro AD Indonesia, 10 Juni 2016.

Pelatihan Unity 3D dan Desain Karakter Game bersama Digital Happiness, 20 Oktober 2016.

Pembicara Strategi Membuat Portfolio Diri, 3 November 2017.

Lokakarya Tipografi oleh ADGI Bandung Chapter, 20-21 Desember 2017.

Page 20: Portfolio of Miki Tjandra

KEGIATAN ILMIAH

Workshop Riset dan Publikasi untuk Desainer dan Seniman, Pembicara: Deny Willy Junaidy, 21 Januari 2019.

Pelatihan Peta Jalan Penelitian dan Tingkat Kesiapterapan Teknologi, 9 Juli 2019.

Workshop Penulisan Artikel untuk Publikasi di Jurnal Internasional Bereputasi, 12 Juli 2019.

Inovasi dan Strategi Pemanfaatan Hasil Riset untuk Masyarakat dan Industri, 4 Oktober 2019.

Webinar Menulis Jurnal Ilmiah Seni Rupa dan Desain, Pembicara: Acep Iwan Saidi dan Astrid Kusumowidagdo, 12 Juni 2020.

Webinar Packaging Talk, Packaging on Modern Life: Trend dan Prospek Industri Packaging dan Branding Packaging, 24 Juni 2020.

Webinar DKV UMN, Dosentalks: Bertarung di Dunia Maya, 22-25 Juni 2020.

Webinar DKV ITEBA, Peluang DKV dan Industri Kreatif Game dalam Budaya New Normal, 26 Juni 2020.

Pembicara Webinar Series FIT dan FSRD, Prinsip Desain Slide Presentasi yang Efektif, 6 Juli 2020.

PRESTASI

Peringkat 7 lomba matematika level nasional di Melbourne, Australia tahun 1992.

Finalist lomba desain kartu telepon Telstra di Australia tahun 1995.

Juara 3 (Bronze Award) lomba desain kemasan Southern Cross Packaging Award di Australia tahun 1995.

Membimbing mahasiswa menjuarai lomba desain kemasan di ajang Bandung Layang Kencana tahun 2013.

Membimbing 3 mahasiswa menjuarai lomba desain kemasan tradisional Trinity di Jakarta sebagai juara 1, 4 dan 5tahun 2014.

Membimbing mahasiswa mencapai TOP 10 lomba desain kemasan ASPAC (Asia Student Package Design Competition) 2014-2015 Tokyo, mendapatkan Merit Award, level internasional.

Membimbing 4 mahasiswa menjuarai lomba desain kemasan ASPAC (Asia Student Package Design Competition) 2018, mendapatkan Merit Award, level nasional.