presentasi: marketing analysis (study case: alfamart)

18
KELOMPOK 2 - Anik Setyorini - Desta Anggoro Nirbito - Dita Oktafiyantini - Muhammad Muchtar Aham - Nandang Sunandar - Risna Pebriati - Sukma Diasti Nuryaomi Universitas Pembangunan Nasional (UPN) Veteran Jakarta Program Pascasarjana - Magister Manajemen 2015

Upload: nandang-sunandar

Post on 15-Apr-2017

809 views

Category:

Education


18 download

TRANSCRIPT

Page 1: Presentasi: Marketing Analysis (Study Case: Alfamart)

KELOMPOK 2- Anik Setyorini

- Desta Anggoro Nirbito

- Dita Oktafiyantini

- Muhammad Muchtar Aham

- Nandang Sunandar

- Risna Pebriati

- Sukma Diasti Nuryaomi

Universitas Pembangunan Nasional (UPN) Veteran Jakarta

Program Pascasarjana - Magister Manajemen

2015

Page 2: Presentasi: Marketing Analysis (Study Case: Alfamart)

Sejarah

1989 Djoko Susanto & Keluarga PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk.

perdagangan dan distribusi

1999 ritel minimarket

2002 ekspansi secara eksponensial akuisisi 144 gerai Alfaminimart

Alfamart

Page 3: Presentasi: Marketing Analysis (Study Case: Alfamart)

Visi, Misi & Nilai Alfamart

Visi

“Menjadi jaringan distribusi ritel terkemuka yang dimiliki oleh masyarakat luas, berorientasi kepada

pemberdayaan pengusaha kecil, pemenuhan kebutuhan dan harapan konsumen, serta mampu

bersaing secara global”

Misi

Memberikan kepuasan kepada pelanggan / konsumen dengan berfokus pada produk dan

pelayanan yang berkualitas unggul.

Selalu menjadi yang terbaik dalam segala hal yang dilakukan dan selalu menegakkan tingkah

laku / etika bisnis yang tinggi.

Ikut berpartisipasi dalam membangun negara dengan menumbuh-kembangkan jiwa wiraswasta

dan kemitraan usaha.

Membangun organisasi global yang terpercaya, sehat dan terus bertumbuh dan bermanfaat

bagi pelanggan, pemasok, karyawan, pemegang saham dan masyarakat pada umumnya.

Page 4: Presentasi: Marketing Analysis (Study Case: Alfamart)

Visi, Misi & Nilai Alfamart (cont)

Nilai (2I 3K)

Integritas

Inovasi

Kualitas & Produktivitas

Kerjasama Tim

Kepuasan Pelanggan

Motto

“Belanja Puas, Harga Pas”

Page 5: Presentasi: Marketing Analysis (Study Case: Alfamart)

Penghargaan

Top Brand Award

Superbrands Indonesia Awards

Indonesia’s Service Quality Awards

Best Brand Award

Indonesia’s Most Admire Company

CSR Awards

Indonesia Best eMark Award 2015 dalam kategori Best ICT Implementationin Sales and Marketing versi Majalah SWA

Page 6: Presentasi: Marketing Analysis (Study Case: Alfamart)

Strategi Pemasaran

Beberapa strategi yang digunakan dan diterapkan oleh Alfamart antara lain :

Pemilihan lokasi yang menjangkau masyarakat

Promo harga dan produk

Pembukaan sebagian gerai Alfamart dalam 24 jam

Kemudahan pembayaran tidak tunai (non-cash)

Terdapat fasilitas kartu anggota

Page 7: Presentasi: Marketing Analysis (Study Case: Alfamart)

Strategi Pemasaran (cont)

Komitmen untuk menjadi “True Community Store” :

Menjadi pilihan berbelanja masyarakat :

Harga dan produk yang menarik

Pelayanan yang ramah

Suasana gerai yang nyaman

Dekat dengan pelanggan

Zona komunitas

Zona informasi

Dapat memberikan nilai tambah bagi masyarakat sekitar

Page 8: Presentasi: Marketing Analysis (Study Case: Alfamart)

Strategi Pemasaran (cont)

Implementasi sistem Customer Integrated Management Plan untuk

mewujudkan komitmennya yaitu :

Sales Promotion

Marketing Communication

Customer Loyalty Program

Page 9: Presentasi: Marketing Analysis (Study Case: Alfamart)

Marketing Mix Analysis

Page 10: Presentasi: Marketing Analysis (Study Case: Alfamart)

Marketing Mix - Place

Total gerai mencapai lebih dari 10.300 gerai

dengan 31 gudang di seluruh Indonesia

Alfamart juga menyediakan jasa layanan

belanja online melalui www.alfaonline.com

WILAYAH JANGKAUAN ALFAONLINE

JABODETABEK BANDUNG SEMARANG

KLATEN SIDOARJO YOGYAKARTA

SURABAYA BOGOR KARAWANG

CILEUNGSI PARUNG REMBANG

MALANG JEMBER PLUMBON

CILACAP MEDAN BALI

LOMBOK MAKASSAR PALEMBANG

JAMBI PEKANBARU BANJARMASIN

KOTABUMI LAMPUNG BATAM

PONTIANAK MANADO

Page 11: Presentasi: Marketing Analysis (Study Case: Alfamart)

Marketing Mix - Product

90% produk buatan dalam negeri atau

produk lokal

Memiliki lebih dari 400 pemasok aktif dan

menjual 4.000 SKU (Stock Keeping Units)

Page 12: Presentasi: Marketing Analysis (Study Case: Alfamart)

Marketing Mix - Price

Harga kompetitif

Discount

Penawaran khusus bagi member Alfamart AKU :

Hematku dan Kalender Belanja

Spesialku dan Hadiahku

Spesial Big for “Member Alfamart”

Redemption for “Member Alfamart”

“Member Alfamart” Thematic Promo

Special Treatment for “Member Alfamart” Birthday

Special Event / Activities for “Member Alfamart”

Merchant for “Member Alfamart”

Page 13: Presentasi: Marketing Analysis (Study Case: Alfamart)

Marketing Mix - Promotion

Media cetak

Media elektronik

Mailer

Media luar ruang

Page 14: Presentasi: Marketing Analysis (Study Case: Alfamart)

Marketing Mix - People

Sistem yang terstandar mulai dari proses

rekrutmen, pelatihan dan pengelolaan

sumber daya manusia.

Menegakkan tingkah laku/etika bisnis yang

tinggi.

Page 15: Presentasi: Marketing Analysis (Study Case: Alfamart)

Marketing Mix - Process

Berbagai macam bentuk pelayanan dengan tujuan menarik konsumen :

Mengucapkan “Selamat datang di Alfamart”

Menawarkan pembelian pulsa atau produk promo saat konsumen

melakukan pembayaran di kasir

Jasa customer service “Sahabat Alfamart” melalui :

Hotline : 1500959 atau (021) 1500959 via ponsel

Facebook : Alfamart Sahabat Indonesia

Twitter: @alfamartku

Page 16: Presentasi: Marketing Analysis (Study Case: Alfamart)

Analisis SWOT

Page 17: Presentasi: Marketing Analysis (Study Case: Alfamart)

Anak Perusahaan Alfamart

Page 18: Presentasi: Marketing Analysis (Study Case: Alfamart)

Tanggung Jawab Sosial (CSR)

Alfamart SMEs yang berfokus kepada pengembangan usaha kecil dan

menengah

Alfamart Smart yang berfokus kepada pengembangan pendidikan

Alfamart Care yang berfokus kepada kepedulian sosial

Alfamart Sport yang berfokus kepada pengembangan olahraga

Alfamart Clean and Green yang berfokus kepada pelestarian lingkungan

Alfamart Vaganza yang berfokus kepada pengembangan seni

kebudayaan