psr

9
Review Simulasi Reservoir M Toha / 1130800** Gafi Rizal / 113090017 Isa Akbar K/ 113090027 Rivano Wira P / 113090028 Eko Nugroho / 113090084 Program Studi Teknik Perminyakan Fakultas Teknologi Mineral Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta

Upload: pawpaw-militia-shop

Post on 25-Jul-2015

72 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Psr

Review Simulasi Reservoir

M Toha / 1130800**Gafi Rizal / 113090017

Isa Akbar K/ 113090027Rivano Wira P / 113090028Eko Nugroho / 113090084

Program Studi Teknik Perminyakan Fakultas Teknologi Mineral

Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta

Page 2: Psr

Outline

• Pengertian• Tujuan• Prinsip dasar• Aplikasi/Manfaat Simulasi Res. Pada Industri

Migas • Kesimpulan

Page 3: Psr

Simulasi?

Suatu proses matematik yang digunakan untuk memprediksikan perilaku reservoir hidrokarbon dengan menggunakan suatu model. Suatu model diasumsikan memiliki sifat yang mirip dengan keadaan reservoir yang sebenarnya.

Page 4: Psr

Tujuan Simulasi1. Memperkirakan kinerja reservoir pada berbagai tahapan dan metode

produksi yang diterapkan – sembur alam (primary recovery) – pressure maintenance – reservoir energy maintenance (secondary recovery) – enhanced oil recovery (EOR)

2. Mempelajari pengaruh laju alir terhadap perolehan minyak dengan menentukan laju alir maksimum

3. Menentukan jumlah dan lokasi sumur untuk mendapatkan perolehan minyak yang optimum.

4. Menentukan pola sumur injeksi dan produksi untuk mengoptimalkan pola penyapuan.

5. Memperhitungkan adanya indikasi coning dalam menentukan interval komplesi yang optimum serta pemilihan jenis sumur, vertikal atau horizontal.

6. Menganalisa akuifer dan pergerakan air pada proses pendorongan.

Page 6: Psr

Copyright Dadang Rukmana (BPMIGAS)

Prinsip Dasar Simulasi Reservoar Workflow Simulasi Reservoar

Distribusi Permeabilitas

Distri. Porositas Distri. Facies

Distribusi Rock Region

Data Scal

End Point data Scal

Normalisasi

Rekontruksi Scal

1

ya

Tidak

Data PVT

Pb = f(depth)

Plot : Pb vs depth, Bob, Rs,

Sg

Bob, Rs, Sg, API @ f(datum)

Metode PVT

PVT = f(P,T)

ya

Tidak

Data Produksi

Performance Produksi &

Tekanan

DATA-DATA RESERVOAR & PENGOLAHAN

Bubble Map

1 / 2

Aquifer

2

Input History

Matching = Liquid Rate

Input History

Matching = Oil Rate

ya

Tidak

Equilibrium

Distribusi Fluid Region

key-well 1

INITIALIZATION

HISTORY MATCHING

Production Constraint PREDIKSI

PI MATCHING

MODEL 3D GEOLOGI-RESERVOAR

Page 7: Psr

7

Aplikasi/Manfaat Simulasi Res. Pada Industri Migas

A. Sebagai dasar dalam perencanaan pengembangan suatu lapangan baru atau lanjut, dapat menentukan :

Besaran cadangan dan perkiraan produksi Jumlah dan lokasi/koordinat infill drilling Completion, workover, reparasi sumur Kapasitas fasilitas produksi yang akan dibangun Ukuran platform, artificial lift, compressor dll Rencana Secondary Recovery : pressure

maintenance, Water flood, dll Improve Oil Recovery : stimulation, hydraulic

fracturing, Steam Huff & Puff Enhance Oil Recovery (Steam Injection,

polymer flood, surfactant flood dll)

Page 8: Psr

B. Sebagai dasar Reservoir Management, dalam :

Mengurangi resiko Menaikkan produksi minyak dan gas

bumi Menaikkan cadangan minyak dan gas

bumi Memaksimalkan perolehan Meminimalkan pengeluaran (capital

expenditures) Meminimalkan ongkos produksi.

Lanjutan

Page 9: Psr

Kesimpulan

• Memodelkan kondisi reservoar• Memperkirakan kinerja reservoir• Mendapatkan perkiraan yang baik terhadap

rencana/tahapan pengembangan suatu lapangan