silabus d3

90
SILABUS MATAKULIAH D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI edited by team curriculum development 2006 SILABUS MATA KULIAH

Upload: vikar-antek-archelf

Post on 21-Oct-2015

227 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

VIKAR

TRANSCRIPT

Page 1: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH

Page 2: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

MATA KULIAH UMUM (MKU)

Page 3: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

MATA KULIAH UMUM (MKU) KU100 PENDIDIKAN AGAMA ISLAM*1 Lihat SILABUS MKU KU101 PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN PROTESTRN*1 Lihat SILABUS MKU KU102 PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN KATOLIK*1 Lihat SILABUS MKU KU103 PENDIDIKAN AGAMA HINDU*1 Lihat SILABUS MKU KU104 PENDIDIKAN AGAMA BUDHA*1 Lihat SILABUS MKU KU105 PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN Lihat SILABUS MKU KU106 PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA Lihat SILABUS MKU KU107 PENDIDIKAN LINGKUNGAN SOSIAL, BUDAYA, DAN

TEKNOLOGI (PLSBT) Lihat SILABUS MKU KU108 PENDIDIKAN JASMANI DAN OLAHRAGA Lihat SILABUS MKU

Page 4: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

MATA KULIAH KEAHLIAN (MKK) MKK FAKULTAS

Page 5: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

MATA KULIAH KEAHLIAN (MKK) MKK FAKULTAS

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas Mata Kuliah : Nama Mata Kuliah : Bahasa Inggris Nomor Kode : TK 300 Jumlah SKS : 2 Semester : 2 Kelompok Mata Kuliah : Mata Kuliah Keahlian Dasar Fakultas Program Studi/Jenjang : Diploma Teknik Perumahan/D3 Status Mata Kuliah : Wajib Prasyarat : - Dosen : Tutin Aryanti, S.T., M.T.

2. Tujuan : Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa diharapkan

mampu menyusun kalimat dalam Bahasa Inggris; serta memahami istilah-istilah arsitektur dalam Bahasa Inggris dan mampu menerapkannya dalam presentasi grafis arsitektural.

3. Deskripsi Isi : Dalam perkuliahan ini dibahas struktur kalimat dalam Bahasa Inggris secara singkat sebagai dasar untuk memahami dan membentuk kalimat, serta istilah-istilah arsitektur berbahasa Inggris.

4. Pendekatan Pembelajaran : Ekspositori dan inkuiri Metode : Ceramah, tanya-jawab, diskusi Tugas : Presentasi Grafis dalam Bahasa Inggris Media : OHP, LCD Projector, komputer, whiteboard, boardmarker

5. Evaluasi : Kehadiran

Tugas Individual: Presentasi Grafis dalam Bahasa Inggris

Ujian Tengah Semester Ujian Akhir Semester

6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan: Pertemuan 01 : Pengantar umum, penjelasan silabus dan program

semester: Arah dan tujuan mata kuliah Program perkuliahan satu semester

Grammar Present Tense Present Continuous Tense

Pertemuan 02 : Past Tense Past Continuous Tense

Pertemuan 03 : Future Tense Perfect Tense

Page 6: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan 04 : Active and Passive Sentence

Pertemuan 05 : Architectural Terminology House

Pertemuan 06 : Residential Buildings Pertemuan 07 : Residential Buildings Pertemuan 08 : Circulation Pertemuan 09 : Ujian Tengah Semester Pertemuan 10 : Architectural Terminology

Landscape Pertemuan 11 : Opening and Ventilation Pertemuan 12 : Structure Pertemuan 13 : Structure Pertemuan 14 : Design and Construction Process Pertemuan 15 : Architectural and Construction Drawing Pertemuan 16 : Ujian Akhir Semester

7. Daftar Buku. De Chiara, Joseph & Koppelman, Lee E. (1978). Site Planning Standars (New York: McGraw-Hill.

Inc.) Schueller, Wolfgang (1976). High-Rise Building Structures (New York: John Wiley & SS) Sharpe, Pamela J. (2005). Barron’s How to Prepare for TOEFL, Test of English as A Foreign

Language (New Delhi: Suneel Galgotia for Galgotia Publications Pvt. Ltd.)

Page 7: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas mata kuliah Nama : KEWIRAUSAHAAN Nomor kode : TR 303 Jumlah SKS : 2 sks Semester : 5 Kelompok mata kuliah : MKK Program Studi/Program : Teknik Perumahan/D3 Status mata kuliah : Mata kuliah dasar Prasyarat : - Dosen : Dra. Rr. Tjahyani Busono, MT. 2. Tujuan

Selesai mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mempunyai Sikap mental wirausaha, pandangan hidup wirausaha dan kiat sukses, mengenal kondisi lapangan usaha, memulai usaha, bentuk dan jenis lembaga usaha, permodalan dan pemasaran.

3. Deskripsi isi

Dalam perkuliahan ini membahas perkuliahan yang berkenaan dengan Sikap mental wirausaha, pandangan hidup wirausaha, mengenal kondisi lapangan usaha, memulai usaha, bentuk dan jenis lembaga usaha, permodalan dan pemasaran pembuatan proposal usaha dari mulai ide dasar, lingkup usaha, peluang usaha, modal usaha, distribusi dan pemasaran

4. Pendekatan pembelajaran Ekspositori dan inkuiri

- Metode : Ceramah, tanya jawab, diskusi dan pemecahan masalah - Tugas : Makalah dan proposal usaha - Media : OHP, LCD, dan white board

5. Evaluasi - Kehadiran - Keangktipan - Tugas kajian buku - Tugas Proposal usaha - UTS - UAS 6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan Pertemuan 1 : Konsep dasar wirausaha danPengertian Wirausaha Pertemuan 2 : Sikap Mental Wirausaha Pertemuan 3 : Sikap Mental Wirausaha Lanjutan Pertemuan 4 : Pandangan Hidup Pertemuan 5 : Mempelajari Medan/Kondisi di lapangan Pertemuan 6 : Mempelajari Medan/Kondisi di lapangan Lanjutan Pertemuan 7 : Memulai Usaha Pertemuan 8 : UTS

Page 8: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan 9 : Aspek Keuangan Pertemuan 10 : Pemasaran Pertemuan 11 : Pemasaran Lanjutan Pertemuan 12 : Proposal Usaha Pertemuan 13 : Presentasi tugas Pertemuan 14 : Presentasi tugas Pertemuan 15 : Presentasi tugas Pertemuan 16 : UAS 7. Daftar buku Buku Utama :

Meredith, Geoffrey (2002). Kewirausahaan Teori dan Praktek , Jakarta : Pustaka Binaman Pressindo.

Referensi :

Hakim Rusman (2000).Kiat Sukses Berwiraswasta, 2nd.Jakarta: PT Elex Media Komputindo Machfoedz, Mas’ud (2002). Kewirausahaan Suatu Pendekatan Kontemporer. Yogyakarta :

Skademi Manajemen Perusahaan YKPN Widjaya Amin, Perspective, A Guide for Arthist, Architect and Designer. London : BT. Batsfor

LTD (2004) Manajemen Kewirausahaan, Jakarta : Harvarindo.

Page 9: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

SILABUS MATA KULIAH

1. Identitas Mata Kuliah Nama Mata Kuliah : K-3 & HUKUM KETENAGAKERJAAN Nomor Kode : TK 304 Jumlah SKS : 2 Kelompok Mata Kuliah : Keahlian Fakultas Teknik Program Studi : Diploma Tiga Perumahan (D3) Prasyarat : Struktur Konstruksi I, II, III (semester 1,2,3)

Material dan Konstruksi (semester 1) Dosen : 1. Ir. Sidik Hananto, MT. 2. Beta Paramita, ST.,MT.

2. Tujuan : Mahasiswa mampu mengenal dan memahami peraturan tentang hak dan kewajiban tenaga kerja/ buruh sebagai bagian perusahaan penghasil barang maupun jasa dalam suatu produksi.

3. Deskripsi Isi :

Dalam mata-kuliah ini dibahas UU RI No. 13 th. 2003 tentang Ketenagakerjaan, Peraturan Pemerintah tantang pajak penghasilan yang diterima pekerja, peraturan hak-hak dasar pekerja/ buruh dan menjamin kesamaan kesempatan serta perlakuan tanpa diskriminasi serta perwujudan keselamatan dan kesejahteraan pekerja termasuk keluarganya.

4. Pendekatan Pembelajaran : Mahasiswa diberikan materi kuliah melalui metode ceramah, melakukan diskusi aktif, pemberian contoh kasus dan penerapan pada tugas individual.

5. Evaluasi :

• Persyaratan Jika jumlah presensi kurang dari 80 % dari jumlah total tatap muka , maka mhs tidak dapat mengikuti evaluasi (UAS) • Evaluasi hasil belajar mata kuliah K-3 & Hukum Ketenagakerjaan terdiri dari nilai tes dan non tes. Nilai non tes dilakukan dengan nilai tugas terstruktur.Nilai tes diperoleh dari nilai UTS dan UAS. Nilai non tes dan tes keduanya wajib diperoleh/ diikuti oleh mahasiswa

i. Nilai tugas ( Ts ) dgn total bobot nilai 40 %, dengan rincian sebagai berikut : ii. Nilai UTS dengan bobot nilai 20 %

iii. Nilai UAS dengan bobot nilai 40 % NA iv. Nilai akhir ( NA ) mata kuliah K-3 & Hukum Ketenagakerjaan:

6. R

PPPP

Nilai Akhir ( NA ) = 40 %*Ts + 40% *nilai UAS +20 % UTS

edited by team curriculum development 2006

incian materi perkuliahan tiap pertemuan :

ertemuan 1 : Pendahuluan ; Pengertian K3 & Ketenagakerjaan ertemuan 2, 3, 4 : UU RI No. 13 th. 2003 Ketenagakerjaan ertemuan 5,6 : PP Pajak yang diterima pekerja ertemuan 7 : Ujian Tengah Semester (UTS)

Page 10: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan 8, 9 : Peraturan hak-hak dasar pekerja/buruh Pertemuan 10,11 : Kesamaan Kesempatan serta Perlakuan Tanpa Diskriminasi terhadap pekerja / buruh Pertemuan 12,13,14 : Keselamatan dan Kesejahteraan Pekerja Pertemuan 15 : Aplikasi UU no.13/2003 dalam Dunia Kerja Pertemuan 16 : Ujian Akhir Semester (UAS)

7. Daftar Buku ------------------. (1991); Pedoman Hubungan Kerja antara Arsitek dengan Pemberi Tugas.

Jakarta, Badan Sinfar IAI Pusat. ------------------. (2003); Undang-Undang Ketenaga-Kerjaan – UURI No. 13 Thn 2003. Jakarta,

Cemerlang. ------------------. (2000); Peraturan Pemerintah tentang Pegawai Negeri Sipil. Bandung, Citra

Umbara.

Page 11: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

MKK PROGRAM STUDI

Page 12: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

MKK PROGRAM STUDI

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas Mata Kuliah Nama mata kuliah : FISIKA DASAR Nomor kode : TR 105 Jumlah SKS : 2 SKS Semester : 3 Kelompok mata kuliah : Program Studi/Program : D-3 Teknik Perumahan Status mata kuliah : Wajib

Prasyarat : - Dosen : Drs. Johar Maknun, M.Si.

2. Tujuan

Setelah selesai mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan mampu memahami konsep fisika dan mengaplikasikan dalam bidang rekayasa.

3. Deskripsi Isi Dalam perkuliahan ini dibahas mengenai sistem satuan internasional, skalar dan vektor, kinematika partikel, dinamika partikel, usaha dan energi, system partikel dan kekekalan momentum, dinamika rotasi dan benda tegar.

4. Pendekatan Pembelajaran:

Ekspositoris dan Inkuiri - Metode : ceramah, tanya-jawab. - Tugas : laporan tugas individual - Media : OHP

5. Evaluasi

a. Laporan tugas b. UTS c. UAS

6. Rincian Materi Perkuliahan TiapPertemuan Pertemuan 1 : Rencana perkuliahan; pengantar sistem satuan, skalar & vektor Pertemuan 2 : Kinematika partikel I (Posisi & perpindahan, kecepatan, percepatan) Pertemuan 3 : Kinematika partikel II (Gerak dalam percepatan konstan, GLB,GLBB) Pertemuan 4 : Kinematika partikel III (Gerak peluru, gerak melingkar) Pertemuan 5 : Dinamika partikel I (Hukum newton, Sistematika Penggunaan Hukum Newton) Pertemuan 6 : Dinamika partikel II (Gaya Gesekan) Pertemuan 7 : Usaha dan energi I (Usaha dan Daya) Pertemuan 8 : UTS

Page 13: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan 9 : Usaha dan energi II (Energi Potensial & Kinetik, Hukum kekekalan energi) Pertemuan 10 : Sistem partikel dan kekekalan momentum I

(Pusat massa, Gaya impuls) Pertemuan 11 : Sistem partikel dan kekekalan momentum II (Momentum Linear, Hukum kekekalan momentum) Pertemuan 12 : Sistem partikel dan kekekalan momentum III (Tumbukan) Pertemuan 13 : Dinamika rotasi dan benda tegar I (Momen Gaya) Pertemuan 14 : Dinamika rotasi dan benda tegar II (Energi Kinetik Rotasi dan Momen Inersia Pertemuan 15 : Dinamika rotasi dan benda tegar III (Keseimbangan Benda Tegar, Titik berat) Pertemuan 16 : UAS

7. Daftar Buku

Buku Utama Bouche, F and Wallach, DL (1994), Technical Physics, Fourth Edition, John Willey and Sons

Inc., USA Fisbane, F. (1992), Physics for Scientists and Engineers, Prentice Hall International, Inc. New

Jersey Halliday and Resnick, (1994), Physics, Fourth Edition, John Willey and Sons Inc., USA

Referensi Johar Maknun, (2004), Catatan Kuliah Fisika Dasar untuk Teknik, Bandung, FPTK UPI Jurusan Fisika ITB, (1997), Fisika Dasar I : Mekanika dan Termodinamika, ITB, Bandung Soetrisno, (1997), Fisika Dasar : Mekanika, ITB, Bandung Tipler, PA, (1998), Fisika untuk Sains dan Teknik (terjemahan Lea Prasetio), Erlangga Jakarta.

Page 14: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH

1. Identitas Mata Kuliah Nama mata kuliah : MEKANIKA TEKNIK Nomor kode : TR 108 Jumlah SKS : 2 SKS Semester : I Kelompok mata kuliah : Program Studi/Program : D3 Status mata kuliah : Wajib

Prasyarat: Dosen : Suryana Deha, Drs.

1. Tujuan

Setelah selesai mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan konsep dasar gaya, momen beban dan gaya aksi-reaksi pada struktur statis tertentu dan statis tidak tertentu; gaya luar dan dalam pada struktur balok statis tertentu; gaya batang; karakteristik penampang dan dimensi yang diperlukan dari batang balok.

2. Deskripsi Isi Dalam perkuliahan ini dibahas mengenai pengertian gaya dan momen; menguraikan dan menjumlahkan gaya; keseimbangan gaya; gaya-gaya dalam; analisis statika balok sederhana, kantilever, majemuk (sistem gerber) dan tiga sendi, diagram gaya-gaya dalam (D, M, N). Juga dibahas mengenai pengertian rangka batang, analisis gaya-gaya batang, perhitungan gaya batang dengan metode keseimbangan titik simpul (analitis, gratis atau cremona) dan metode keseimbangan bagian (potongan Ritter, Culmann), karakteristik penampang (luas penampang, titik berat, momen inersia, tegangan & dimensi).

3. Pendekatan Pembelajaran:

Ekspositoris dan Inkuiri • Metode: ceramah, tanya-jawab, diskusi • Tugas : laporan tugas individual • Media : OHP

4. Evaluasi • Laporan tugas • UTS • UAS

5. Rincian Materi Perkuliahan TiapPertemuan

Pertemuan 1 : Rencana perkuliahan, Pengertian gaya dan momen Pertemuan 2 : Menguraikan dan menjumlahkan gaya Pertemuan 3 : Keseimbangan gaya Pertemuan 4 : Gaya-gaya dalam Pertemuan 5 : Analisis statika balok sederhana Pertemuan 6 : Analisis statika balok kantilever Pertemuan 7 : Analisis statika balok majemuk (gerber) Pertemuan 8 : Analisis statika portal Pertemuan 9 : Analisis statika rangka batang dengan metode keseimbangan titik simpul

Page 15: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan 10 : Analisis statika rangka batang dengan metode keseimbangan bagian (irisan atau potongan). Pertemuan 11 : Titik berat dan momen inersia penampang Pertemuan 12 : Tegangan dan regangan

6. Daftar Buku

Buku Utama Beaufait, Fred. W. (1978), Basic Concepts of Structural Analysis, John Wiley & Sons, Inc. Dayaratman, Pasala (1976), Analysis of Statically Determinate Structures, East-West Press Put.

LTD, New Delhi. Hibbeler, RC. (1999), Structural Analysis Fourth Edition, Prentiee Hall, Upper Saddle River,

New Jersey.

Referensi Rajan, SD (2001), Introduction to Structural Analysis & Design, John Wiley & Sons, Inc. Salter, Graham R. (2003), Computer-Aided Statics and Strength Materials, Prentice Hall, Upper

Saddle River, New Jersey. Soemono R (1977), Statika 1, Penerbit Universitas ITB, Bandung. Soemono R. (1983), Tegangan 1, Penerbit Universitas ITB, Bandung. Timoshenko, SP & Young, DH (1965), Theory of Structures, International Student Edition,

Tokyo.

Page 16: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH

1. Identitas Mata Kuliah : Nama Mata Kuliah : PENGANTAR ARSITEKTUR PERUMAHAN Nomor Kode : TR 110 Jumlah SKS : 2 Semester : 1 Kelompok Mata Kuliah : Mata Kuliah Keahlian Program Studi (MKKPS) Program Studi/Jenjang : Diploma Teknik Perumahan/D3 Status Mata Kuliah : Wajib Prasyarat : - Dosen : Tutin Aryanti, S.T., M.T.

2. Tujuan : Setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan

memiliki pemahaman dan kemampuan dasar pengetahuan dan desain arsitektur.

3. Deskripsi Isi : Mata kuliah ini berisi tentang pengertian, posisi, kedudukan dan peran ilmu arsitektur: pengertian arsitektur, hubungan manusia-alam-lingkungan, faktor-faktor penentu arsitektur, proses dan prosedur perancangan arsitektur, serta pemrograman arsitektur.

4. Pendekatan Pembelajaran : Ekspositori dan inkuiri Metode : Ceramah, tanya-jawab, diskusi Tugas : Programming Rumah Tinggal Media : OHP, LCD Projector, komputer, whiteboard, boardmarker

5. Evaluasi : Kehadiran

Tugas Individual: Program Ruang Rumah Tinggal Ujian Tengah Semester Ujian Akhir Semester

6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan: Pertemuan 01 : Pengantar umum, penjelasan silabus dan program

semester: Arah dan tujuan mata kuliah Program perkuliahan satu semester

Pengantar Ilmu Arsitektur Pengertian Arsitektur

Pertemuan 02 : Hubungan Manusia, Alam, dan Lingkungan Kebutuhan, Kebudayaan, dan Arsitektur

Pertemuan 03 : Perilaku Manusia dan Lingkungan Pertemuan 04 : Faktor-Faktor Penentu Arsitektur

Fisik Teknologi

Pertemuan 05 : Sosial Budaya

:

Page 17: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan 06 Unsur Pembentuk Arsitektur Fungsi Teknologi Estetika

Pertemuan 07 : Prinsip Dasar Perancangan Arsitektur Lingkup Perancangan Arsitektur

Pertemuan 08 : Proses dan Prosedur Perancangan Pertemuan 09 : Ujian Tengah Semester Pertemuan 10 : Programming

Identifikasi Kebutuhan Pemakai Pertemuan 11 : Analisis Aktivitas Pertemuan 12 : Analisis Hubungan Ruang Pertemuan 13 : Analisis Organisasi Ruang Pertemuan 14 : Program Ruang Pertemuan 15 : Program Ruang Pertemuan 16 : Ujian Akhir Semester

7. Daftar Buku.

Altman, Irvin (1980), Culture and Environment, Brooke/Cole Publishing Company, California. Fletcher, Banister (1950), History of Architecture, BT Bestford, London. Jencks, Charles (1980), Modern Movement in Architecture, Penguiin Book, London. Johnson, Paul Alan (1993), The Theory of Architecture: Concepts, Themes and Practices, Van

Nostrand Reinhold, New York. Rappoport, Amos (1968), House, Form and Culture, University of Wincousin, Milwaukee. Salvadori, Mario (1975), Structure in Architecture, Prentice Hall Inc. New Jersey. Snyder, James C. (1979), Introduction to Architecture, MCGraw Hill Book Co., New York.

Page 18: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH

1. Identitas Mata Kuliah : Nama Mata Kuliah : SEJARAH ARSITEKTUR Nomor Kode : TR 111 Jumlah SKS : 2 Semester : 2 Kelompok Mata Kuliah : Mata Kuliah Keahlian Program Studi (MKKPS) Program Studi/Jenjang : Teknik Perumahan/D3 Status Mata Kuliah : Wajib Prasyarat : Dosen : Tutin Aryanti, S.T., M.T.

2. Tujuan : Setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan

dapat mengetahui dan memahami sejarah perumahan dan permukiman di dunia dan Indonesia.

3. Deskripsi Isi : Dalam perkuliahan ini dibahas sejarah perumahan dan permukiman di dunia dan di Indonesia, jenis-jenis perumahan, langgam arsitektural dan sejarah kemunculannya.

4. Pendekatan Pembelajaran : Ekspositori dan inkuiri Metode : Ceramah dan diskusi Tugas : Media : OHP, LCD Projector, komputer, whiteboard, boardmarker

5. Evaluasi. : Kehadiran

Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester

6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan: Pertemuan 01 : Pengantar umum, penjelasan silabus dan program

semester: Arah dan tujuan mata kuliah Program perkuliahan satu semester

Pertemuan 02 : Budaya Bermukim Fungsi Sejarah Sejarah Arsitektur Awal Mula

Pertemuan 03 : Perkembangan Konsep dan Teori Perumahan dan Permukiman Sejarah Perkembangan Kota di Dunia Permukiman Sejak Revolusi Industri

Pertemuan 04 : Perumahan Massal Perumahan Massal Vertikal Perumahan Massal Horisontal

Pertemuan 05 : Perkembangan Perumahan dan Permukiman di Indonesia Pertemuan 06 : Langgam Klasik

Sejarah Arsitektur Klasik Langgam Klasik pada Perumahan

:

Page 19: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan 07 Langgam Modern Awal Sejarah Arsitektur Modern Langgam Modern pada Perumahan

Pertemuan 08 : Langgam Modern Akhir Sejarah Arsitektur Modern Langgam Modern pada Perumahan

Pertemuan 09 : Ujian Tengah Semester Pertemuan 10 : Langgam Postmodern

Sejarah Arsitektur Modern Langgam Postmodern pada Perumahan

Pertemuan 11 : Langgam Etnik Tradisional Pengertian Arsitektur Tradisional Langgam Tradisional pada Perumahan

Pertemuan 12 : Langgam Oriental Pengertian Arsitektur Oriental Langgam Oriental pada Perumahan

Pertemuan 13 : Langgam Mediteranian Pengertian Arsitektur Mediteranian Langgam Mediteranian pada Perumahan

Pertemuan 14 : Langgam Modern Kontemporer Pengertian Arsitektur Modern Kontemporer Langgam Modern Kontemporer pada Perumahan

Pertemuan 15 : Reviu Perkuliahan Pertemuan 16 : Ujian Akhir Semester

7. Daftar Buku. Buku Utama Frampton, Kenneth (1996). Modern Architecture, a Critical History. London: Thames and Hudson

Ltd. Flectcher, Sir Banister (1896/1989). A History of Architecture. Oxford UK: Butterworth Klotz, Heinrich (1988). The History of Post Modern. Cambridge: MIT. Lampugnani, Vittorio Magnago (1966). Dictionary of 20 th-Century Architecture. New York:

Thames and Hudson Rapoport, Amos (1988). House Form and Culture. Milwauke: University of Winconsin Myers. Bernard S. (1984). Art and Civilization. New York & Toronto: McGraw-Hill Book

Company Trachtenberg, Marvin & Hyman, Isabelle (1986). Architecture from Prehistory to Post-

Modernism/The Western Tradition. London: Academy Editions.

Page 20: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH

A. Identitas Mata Kuliah : Mata Kuliah : MATERIAL DAN KONSTRUKSI Kode : TR 150 SKS : 3 SKS Semester : Ganjil (1) Kelompok Mata Kuliah : MKK Program Studi : D III Teknik Perumahan Status Mata Kuliah : Mata Kuliah Wajib Prasyarat : - Dosen Penanggung Jawab : Erna Krisnanto, S.T, M.T. (2081)

B. Tujuan Pembelajaran : Mahasiswa mampu memahami dan mengenal teknologi bahan/material yang digunakan pada rancangan arsitektural beserta sistem dan model konstruksinya. C. Deskripsi Isi : Dalam perkuliahan Material dan Konstruksi berisi teori tentang bahan dan teknologi material bangunan, bahan bangunan konstruksi batu, kayu, beton, dan baja, bahan struktur banguan bertingkat, bahan struktur fabrikasi, material komposit, dan material konstruksi pendukung. D. Pendekatan Pembelajaran : Ekspositori dan inkuiri

• Metode : Ceramah, Tanya Jawab • Tugas : Menganalisa model bahan, teknologi dan konstruksinya • Media : OHP, LCD.

E. Kriteria Penilaian : Bobot penilaian kemampuan atau keberhasilan belajar didasarkan pada :

1. kehadiran 75 % dari keseluruhan kegiatan tatap muka dan berpartisipasi aktif dalam perkuliahan, diskusi, dan pengumpulan tugas.

2. Tugas Individual dan Tugas Kelompok 3. Ujian tengah Semester (UTS) 4. Ujian Akhir semester (UAS)

F. Rincian Materi Mata Kuliah : Pertemuan 1 : Rencana perkuliahan selama satu semester. Pengertian dan ruang lingkup

Material dan Konstruksi Pertemuan 2 : Macam-macam material dinding (batu, bata, bahan fabrikasi) Pertemuan 3 : Bahan finishing lantai bangunan Pertemuan 4 : Material kayu Pertemuan 5 : Material beton Pertemuan 6, 7 : Material baja Pertemuan 8 : Ujian Tengah Semester Pertemuan 9 : (UTS) Material struktur bangunan bertingkat Pertemuan 10 : Bahan struktur bangunan prefabrikasi Pertemuan 11, 12 : Material komposit dan material konstruksi pendukung

Page 21: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan 13, 14 : Bahan struktur atap dan penutup atap Pertemuan 15 : Bahan konstruksi langit-langit (ceiling) Pertemuan 16 : Ujian Akhir Semester (UAS) G. Daftar Buku:

• Frick, Heinz. Ir. 1980. Ilmu Konstruksi Banguna Kayu 1. Kanisius. • Frick, Heinz. Ir. 1980. Ilmu Konstruksi Banguna Kayu 2. Kanisius. • Rumah Sederhana. 1984. Kanisius. • Gunawan, Rudy. Ir. 1978. Pengantar Ilmu Bangunan. Kanisius. • Menggambar Bangunan Kayu. Kanisius. 1979. • Frick, Heinz. Ir dan Stiawan, Pujo 2002. Ilmu Konstruksi Perlengkapan dan Utilitas

Bangunan . Penerbit Kanisius. • Edward T White, (Graphic Vocabulary for Architectural Presentation)

Page 22: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas mata kuliah

Nama mata kuliah : MENGGAMBAR TEKNIK Nomor kode : TR 220 Jumlah sks : 3 sks Semester : 1 Kelompok mata kuliah : MKDK Program Studi/Program : Teknik Perumahan/D-3 Status mata kuliah : Prasyarat : Dosen : Dra. Rr. Tjahyani Busono, M.T.

2. Tujuan

1. Mahasiswa mengenal dan memahami kegunaan alat dan bahan gambar; 2. Mahasiswa mengetahui dan dapat mengaplikasikan standar kertas, huruf dan kop gambar; 3. Mahasiswa mengetahui kegunaan dan dapat menerapkan skala pada gambar dengan tepat; 4. Mahasiswa mengenal dan dapat mengaplikasikan macam-macam garis serta notasi gambar

dengan benar; 5. Mahasiswa dapat menerapkan notasi dan simbol bahan bangunan pada gambar bangunan

dengan benar; 6. Mahasiwa dapat menggambar bidang elips, parabola, hiperbola, segi banyak beraturan dll.

dengan cara yang tepat; 7. Mahasiswa dapat menerapkan prinsip dasar proyeksi orthogonal dengan benar; 8. Mahasiswa dapat menggambar denah bangunan sesuai dengan norma menggambar yang

benar; 9. Mahasiswa dapat menggambar Tampak bangunan sesuai dengan norma menggambar yang

benar; 10. Mahasiswa dapat menggambar Potongan bangunan sesuai dengan norma menggambar yang

benar; 11. Mahasiswa dapat menggambar Rencana Tapak dan Situasi sesuai dengan norma

menggambar; 12. Mahasiswa dapat mengubah (cut and fill ) dan menggambarkan kontur sedehana dengan

tepat; 13. Mahasiswa dapat memahami dan menerapkan prinsip- prinsip perspektif dalam gambar

teknik.

3. Deskripsi isi Secara umum mata kuliah ini mendeskripsikan: 1. Standarisasi dan normalisasi alat dan gambar, berupa: pengenalan alat dan bahan gambar

serta kegunaannya, standar kertas, huruf dan kop gambar, skala, garis dan notasi gambar. 2. Notasi dan Simbol bahan bangunan 3. Konstruksi Baidang 4. Proyeksi orthogonal dan aksonometri 5. Gambar Denah 6. Gambar Tampak 7. Gambar Potongan 8. Gambar Rencana Tapak dan Situasi 9. Kontur sederhana 10. Perspektif

Page 23: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

4. Pendekatan pembelajaran 1. Ceramah; 2. Peragaan penggunaan dan pemeliharaan alat; 3. Tanya jawab; 4. penjelasan tugas; 5. Asistensi tugas.

5. Evaluasi

1. Tugas kecil; 2. Tugas besar; 3. UAS.

6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan

Pertemuan 1,2,3,4 : Penjelasan umum perkuliahan, mengenal dan memahami kegunaan alat dan bahan gambar. Mengetahui dan dapat mengaplikasikan standar kertas, huruf dan kop gambar. Mengetahui kegunaan dan dapat menerapkan skala pada gambar dengan tepat. Mengenal dan dapat mengaplikasikan macam-macam garis serta notasi gambar dengan benar;

Pertemuan 5 : Penerapan notasi dan simbol bahan bangunan pada gambar bangunan dengan benar;

Pertemuan 6 : berisi teknik-teknik dasar menggambar bidang elips, parabola, hiperbola, segi banyak beraturan dll. dengan cara yang tepat;

Pertemuan 7 : Penerapan prinsip-prinsip dasar proyeksi orthogonal dengan benar; Pertemuan 8, 9 : Teknik-teknik dasar menggambar denah bangunan sesuai dengan norma

menggambar yang benar; Pertemuan 10 : teknik-teknik dasar menggambar tampak bangunan sesuai dengan norma

menggambar yang benar; Pertemuan 11,12 : Teknik-teknik dasar menggambar potongan bangunan sesuai dengan

norma menggambar yang benar; Pertemuan 13 : Teknik-teknik dasar menggambar rencana tapak (site plan) dan situasi

(block plan) sesuai dengan norma menggambar; Pertemuan 14 : Teknik-teknik dasar menggambarkan kontur sedehana dengan tepat serta

teknik memotong dan mengurug kontur (cut and fill); Pertemuan 15 : Teknik-teknik dasar menggambar perspektif dalam gambar teknik; Pertemuan 16 : Ujian Akhir Semester (UAS).

7. Daftar buku

Buku utama: 1. Ching, Frank., ARCHITECTURAL GRAPHICS ; 2nd, Van Nostrand Reinhold, Comp,. New

York 1975; 2. Depdikbud, Ditjen Dikti, Proyek Pengembangan Politeknik FPAT, GAMBAR TEKNIK

TEDC, Bandung 1983; 3. Martin, Leslie, ARCHITECTURAL GRAPHICS, Macmillan Publishing Co, Inc, New York

1970; 4. Wang, Thomas C, PLAN AND SECTION DRAWING, Van Nostrand Reinhold Comp, New

York 1979.

Page 24: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Referensi: 1. White Gwen , Perspective, A Guide for Arthist, Architect and Designer. London : BT.

Batsfor LTD.; 2. Ching, Frank & P. Juroszek, Steven, DESIGN DRAWING, published by John Wiley & Sons,

Inc.; 3. Soetiadji, Setyo, ANATOMI DENAH, POTONGAN dan TAMPAK, penerbit Djambatan,

Jakarta 1986.

Page 25: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 2. Identitas mata kuliah

Nama mata kuliah : GAMBAR ARSITEKTUR Nomor kode : TR 221 Jumlah sks : 3 sks Semester : 1 Kelompok mata kuliah : MKDK Program Studi/Program : Teknik Perumahan/D-3 Status mata kuliah : Prasyarat : Telah menempuh kuliah gambar teknik Dosen : Drs. Salmon Zacharias Tutkey

3. Tujuan

Selesai mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan mampu memahami dan menjelaskan prinsip-prinsip dasar menggambar arsitektur dengan baik dan benar. Selanjutnya, mahasiswa juga diharapkan mampu mempresentasikan gambar-gambar arsitektur dalam perancangan arsitektur (eksterior, interior, re-drawing, real-drawing, dan lain-lain).

4. Deskripsi isi Dalam perkuliahan ini dibahas tentang garis, baik tipe-tipe (jenis-jenis) garis, ketebalan serta kualitas garis. Komposisi meliputi: komposisi (kesatuan, tekanan, keseimbangan), proporsi (kedudukan gambar terhadap kertas gambar), sudut pandang (pemilihan sudut pandang yang palin menarik atau fokus melihat), kesan tiga dimensi (kontras, bayangan dan naung), elemen-elemen penunjang (pelengkap dan penyempurna gambar berupa: pohon, kendaraan, orang, latar belakang, latar tengah dan latar depan). Perspektif konstriktif baik eksterior maupun interior dengan teknin satu, dua dan tiga titik hilang.

5. Pendekatan pembelajaran

Ekspositori dan inkuiri: 1. Metoda : Ceramah, Tanya-jawab, resitasi dan pemecahan masalah 2. Tugas : latihan-latihan terstruktur di dalam dan di luar kelas 3. Media : OHP, LCD/power point atau video.

6. Evaluasi 1. Kehadiran 2. Tugas-tugas terstruktur besar dan kecil 3. UTS 4. UAS

7. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan

Pertemuan 1 : Rencana perkuliahan, review konsep dan lingkup gambar arsitektur dilanjutkan dengan tugas menarik garis dengan kemiringan pensil 90º

Pertemuan 2 : Konsep menggambar arsitektur dilanjutkan dengan tugas menarik garis dengan tangan bebas (free hand) meliputi tipe-tipe garis, ketebalan garis dan kualitas garis.

Pertemuan 3 : Konsep menggambar arsitektur meliputi: komposisi, kesatuan, tekanan dan keseimbangan dilanjutkan dengan tugas latihan komposisi bentuk-bentuk geometris.

Page 26: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan 4 : Konsep menggambar arsitektur: proporsi dilanjutkan dengan tugas menggambar ulang (re-drawing) bentuk-bentuk bangunan

Pertemuan 5 : Konsep menggambar arsitektur: sudut pandang tentang konsep dasar perspektif dilanjutkan dengan tugas latihan sudut pandang dengan cara menggambar ulang bentuk-bentuk bangunan.

Pertemuan 6 : Lanjutan sudut pandang dilanjutkan dengan tugas latihan sudut pandang dengan cara menggambar objek nyata (real-drawing) di sekitar kampus UPI.

Pertemuan 7 : Konsep menggambar arsitektur: kesan tiga dimensi (kontras, bayangan dan naung) dilanjutkan dengan tugas membuat rendering kontras, bayangn dan naung dalam benda-benda geometris dan bangunan.

Pertemuan 8 : Ujian Tengah Semester (UTS) Pertemuan 9 : Konsep menggambar elemen penunjang (pohon, kendaraan, orang) dilanjutkan

dengan tugas latihan menggambar pohon, kendaraan dan orang. Pertemuan 10 : Konsep menggambar perspektif, meliputi: ciri-ciri pokok, unsur-unsur pokok

dalam menggambar perspektif. Pertemuan 11: Lanjutan konsep menggambar perspektif, meliputi: tinggi titik mata terhadap

objek, jarak titik mata ke objek, posisi bidang gambar dan sudut pandang dilanjutkan dengan tugas latihan perspektif.

Pertemuan 12 : Lanjutan konsep menggambar persoektif: Jenis-jenis perspektif: satu titik hilang, dua titik hilang dan tiga titik hilang.

Pertemuan 13 : Perspektif dengan satu titik hilang dilanjutkan dengan tugas latihan menggambar perspektif satu titik hilang untuk ruang dalam (interior) dan ruang luar (eksterior).

Pertemuan 14 : Perspektif dengan dua titik hilang dilanjutkan dengan tugas latihan menggambar perspektif dua titik hilang untuk ruang dalam (interior) dan ruang luar (eksterior).

Pertemuan 15 : Perspektif dengan tiga titik hilang dilanjutkan dengan tugas latihan menggambar perspektif dua titik hilang untuk ruang dalam (interior) dan ruang luar (eksterior).

Pertemuan 16 : Bayangan dan refleksi dalam perspektif dan UAS. 8. Daftar buku

Buku utama: 1. Ching, Frank, (1996): Grafik Arsitektur, Erlangga-Bandung. 2. Mauro, dkk, (1979): Menggambar Arsitektur, UNPAR-Bandung. 3. Schaarwachter terjemahan, (1991): Perspektif untuk Para Arsitek, Erlangga-Bandung. 4. D. Walker, Theodore (2000): Sketsa Perspektif, Erlangga-Bandung.

Referensi: 1. Del Mar, Sid, (1978): Teknik Rendering dan Presentasi Rancangan Interior, Erlangga-

Bandung. 2. Wang, Thomas C. (1999): Gambar Denah dan Potongan, Erlangga-Bandung.

Page 27: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas Mata Kuliah:

Nama Mata Kuliah : PENGENALAN KOMPUTER Nomor Kode : TR 222 Jumlah sks : 3 sks Semester : 2 Kelompok Mata Kuliah : MKK Program Studi/Program : Teknik Arsitektur Perumahan / D-3 Status Mata Kuliah : Mata kuliah dasar Prasyarat : Gambar Teknik Dosen : Drs. R. Irawan Surasetja, M.T. (0985) A. Yudi Permana, M.Des. Usep Surahman, S.T., M.T.

2. Tujuan Setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan memiliki kemampuan dasar aplikasi Computer Aided Design dalam menggambar 2 dimensi

3. Deskripsi Isi Dalam perkuliahan ini dibekali pengetahuan dan pengalaman langsung operasi dasar CAD: penggambaran, editing, teks dan keterangan, manajemen layer dan penerapan lay-out serta pencetakan gambar.

4. Pendekatan Pembelajaran Perkuliahan praktik dilaksanakan di studio CAD secara klasikal dengan masing-masing mahasiswa mengoperasikan satu komputer secara terprogram. Tugas : Job sheet denah, tampak dan potongan Media : LCD dan papan tulis

5. Evaluasi Kehadiran Tingkat Penyelesaian Pekerjaan dalam Job Sheets UTS UAS

6. Rincian Materi Perkuliahan Tiap Pertemuan Pertemuan 1: Rencana perkuliahan, review tentang Gambar Teknik, koordinat dan proyeksi.

Persiapan Menggambar dengan CAD: Skala dan Limits, Koordinat Kartesius, Koordinat Polar dan Koordinat Relatif.

Pertemuan 2: Layer, Warna dan Jenis Garis. Perintah Utilitas dalam AutoCAD. Perintah Dasar dalam AutoCAD.

Pertemuan 3: Job-sheet No. 1. Denah Bangunan Pertemuan 4: lanjutan penggambaran dan editing Gambar denah bangunan Pertemuan 5: lanjutan penggambaran dan editing Gambar denah bangunan Pertemuan 6: Job-sheet No. 2. Dinding dan Kolom Pertemuan 7: lanjutan penggambaran dan editing Gambar dinding dan kolom Pertemuan 8: UTS Pertemuan 9: lanjutan penggambaran dan editing Gambar dinding dan kolom Pertemuan 10: Job-sheet No. 3. Kusen-kusen Pintu Pertemuan 11: lanjutan penggambaran dan editing Gambar kusen-kusen pintu

Page 28: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan 12: Job-sheet No. 4. Kusen-kusen Jendela Pertemuan 13: lanjutan penggambaran dan editing Gambar kusen-kusen pintu Pertemuan 14: Job-sheet No. 5 Profil Kayu Pertemuan 15: Job-sheet No. 6 Detail Kusen dan Pintu Pertemuan 16: UAS

7. Daftar Buku ______, 1993, AutoCAD , Installation and Performance Guide, Autodesk Inc. Gunadi, FX Sutiono, 1988, Seni Merancang dengan AutoCAD, cetakan ketiga, PT. Elex Media Komputindo, Jakarta; Wie, Yap.Ir., 1987, Pengantar Praktis Penggunaan AutoCAD, Andi Offset, Yogyakarta; Handi Chandra (2005), AutoCAD 2D, Maxikom.

Page 29: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH

1. Identitas Mata Kuliah:

Nama Mata Kuliah : PRESENTASI CAD 1 Nomor Kode : TR223 Jumlah sks : 3 sks Semester : 2 Kelompok Mata Kuliah : MKK Program Studi/Program : Teknik Arsitektur Perumahan / D-3 Status Mata Kuliah : Mata kuliah dasar Prasyarat : Gambar Teknik Dosen : Drs. R. Irawan Surasetja, M.T. (0985) A. Yudi Permana, M.Des. Usep Surahman, S.T., M.T.

2. Tujuan Setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan memiliki kemampuan dasar aplikasi Computer Aided Design dalam menggambar 2 dimensi

3. Deskripsi Isi Dalam perkuliahan ini dibekali pengetahuan dan pengalaman langsung operasi dasar CAD: penggambaran, editing, teks dan keterangan, manajemen layer dan penerapan lay-out serta pencetakan gambar.

4. Pendekatan Pembelajaran Perkuliahan praktik dilaksanakan di studio CAD secara klasikal dengan masing-masing mahasiswa mengoperasikan satu komputer secara terprogram. Tugas : Job sheet denah, tampak dan potongan Media : LCD dan papan tulis

5. Evaluasi Kehadiran Tingkat Penyelesaian Pekerjaan dalam Job Sheets UTS UAS

6. Rincian Materi Perkuliahan Tiap Pertemuan Pertemuan 1: Rencana perkuliahan, review tentang Gambar Teknik, koordinat dan proyeksi.

Persiapan Menggambar dengan CAD: Skala dan Limits, Koordinat Kartesius, Koordinat Polar dan Koordinat Relatif.

Pertemuan 2: Layer, Warna dan Jenis Garis. Perintah Utilitas dalam AutoCAD. Perintah Dasar dalam AutoCAD.

Pertemuan 3: Job-sheet No. 1. Denah Bangunan 2 lANTAI Pertemuan 4: lanjutan penggambaran dan editing Gambar denah bangunan Pertemuan 5: lanjutan penggambaran dan editing Gambar denah bangunan Pertemuan 6: Job-sheet No. 2. Dinding dan Kolom Pertemuan 7: lanjutan penggambaran dan editing Gambar dinding dan kolom Pertemuan 8: UTS

Page 30: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan 9: lanjutan penggambaran dan editing Gambar dinding dan kolom Pertemuan 10: Job-sheet No. 3. Kusen-kusen Pintu Pertemuan 11: lanjutan penggambaran dan editing Gambar kusen-kusen pintu Pertemuan 12: Job-sheet No. 4. Kusen-kusen Jendela Pertemuan 13: lanjutan penggambaran dan editing Gambar kusen-kusen pintu Pertemuan 14: Job-sheet No. 5 Profil Kayu Pertemuan 15: Job-sheet No. 6 Detail Kusen dan Pintu Pertemuan 16: UAS

7. Daftar Buku ______, 1993, AutoCAD, Installation and Performance Guide, Autodesk Inc. Gunadi, FX Sutiono, 1988, Seni Merancang dengan AutoCAD, cetakan ketiga, PT. Elex Media Komputindo, Jakarta; Wie, Yap.Ir., 1987, Pengantar Praktis Penggunaan AutoCAD, Andi Offset, Yogyakarta; Handi Chandra (2005), AutoCAD 2D, Maxikom.

Page 31: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas mata kuliah :

Nama Mata Kuliah : NIRMANA Nomor Kode Jumlah SKS Semester Kelompok mata kuliah Program Studi/Program Status mata kuliah

: : : : : :

TR 225 3 III (tiga) D3 Arsitektur Perumahan / D3 Mata kuliah lanjut dari Program S-1 TA

Mata kuliah Prasyarat : MENGGAMBAR TEKNIK MENGGAMBAR ARSITEKTUR

Semester : II (dua) Dosen : Drs. Iyes Ardiwinata

Asep Yudi Permana, MDes 2. Tujuan

Setelah mengikuti mata kuliah Nirmana ini, mahasiswa akan dapat membuat disain dan mempresentasikannya ke dalam bentuk dua dimensi maupun tiga dimensi baik secara konsep tual maupun visual dengan mempertimbangkan prinsip-prinsip disain yang meliputi keindahan bentuk dan keindahan ekspresi

3. Deskripsi isi

Dalam perkuliahan ini dibahas Konsep dasar Perancangan (Kerangka Disain, Sejarah perkembangan Disain, Bahasa rupa, Dasar-dasar perancangan), Elemen Arsitektur (Unsur Konseptual dan Unsur Visual), Keindahan Bentuk : (Unity / keterpaduan, Balance/keseimbangan, Ritme/Irama, Proportion /Proporsi, Scale/skala). Keindahan Ekspresi : (Style/Gaya, Color/warna, Sequency/Urut-urutan dan klimaks, Karakter). Persepsi dasar (unsur pertalian), Disain tiga dimensi berupa olahan bentuk single building (satu blok bangunan), Disain tiga dimensi berupa olahan bentuk multi-block ( disain kawasan

4. Pendekatan Pembelajaran

Perkuliahan menggunakan pendekatan ekspositori dan inkuiri - Metode : ceramah dan tanya jawab, diskusi dan pemecahan masalah - Tugas : penyelesaian tugas perorangan (parsial/terstruktur) serta tugas kelompok. - Media : LCD, OHP UTS dan UAS juga evaluasi tugas

5. Evaluasi Kehadiran Laporan buku Makalah Penyampaian dan diskusi UTS UAS

6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan Pertemuan 1 : Konsep dasar Perancangan (Kerangka Disain) Pertemuan 2 : Sejarah perkembangan Disain, Bahasa rupa. Pertemuan 3 : Dasar-dasar Perancangan Pertemuan 4 : Elemen Arsitektur Pertemuan 5 : Unsur Konseptual Pertemuan 6 : Unsur Visual

Page 32: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan 7 : Persepsi dasar (unsur pertalian) Pertemuan 8 : UTS Pertemuan 9 : Keindahan Bentuk Pertemuan 10 : Keindahan Ekspresi Pertemuan 11 : Warna dan kreativitas Pertemuan 12 : Disain tiga dimensi berupa olahan bentuk single building Pertemuan 13 : Disain tiga dimensi berupa olahan bentuk single building Pertemuan 14 : Disain tiga dimensi berupa olahan bentuk multi-block ( disain kawasan) Pertemuan 15 : Disain tiga dimensi berupa olahan bentuk multi-block ( disain kawasan) Pertemuan 16 : UAS 7. Daftar buku Buku Utama

Suriawidjaya, Eppi P, et al. 1986. Persepsi Bentuk dan Konsep Perancangan. Jakarta: Djambatan.

Wong, Wucius. 1989. Beberapa Asas Merancang Trimatra. terjemahan. Bandung: Penerbit ITB.

Referensi pendukung Ching, Francis DK. 1985. Arsitektur: Bentuk, Ruang dan Susunannya. terjemahan. Jakarta:

Erlangga. Krier, Rob. 1988. Architectural Composition. New York: Rizzoli. Orr, Frank. 1987. Skala dalam Arsitektur. terjemahan. Bandung: Abdi Widya. Talbot, Hamlin. Prinsip-prinsip Komposisi. terjemahan. Van de Ven, Cornelis. 1991. Ruang dalam Arsitektur. terjemahan. Jakarta: Gramedia. White, Edward T. 1987. Buku Sumber Konsep: sebuah Kosakata Bentuk-bentuk Arsitektural.

terjemahan. Bandung: Intermatra.

Page 33: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas Mata Kuliah :

Mata Kuliah : STUDIO 1 Kode : TR 230 SKS : 3 sks Semester : 2 ( genap ) Kelompok Mata Kuliah : MKK Program Studi/ Jenjang : Teknik Arsitektur Perumahan/ D3 Dosen Penanggung Jawab : Dra. Tjahyani Busono, MT E. Krisnanto, ST, MT Lucy Yosita, ST, MT Nuryanto, SPd, MT

2. Tujuan Perkuliahan: Setelah mengikuti Mata Kuliah Studio 1, mahasiswa diharapkan memiliki kemampuan (kompetensi) sebagai berikut :

1. Memahami dasar-dasar dan prinsip-prinsip proses perencanaan dan perancangan rumah tinggal. 2. Memiliki kemampuan dalam menghasilkan, memvisualisasikan dan mempresentasikan ide-ide

desain berupa bentuk (fasade), ruang, struktur, dan tata lingkungan dalam waktu terbatas. 3. Memiliki kemampuan untuk mengelola waktu untuk melalui proses tahapan-tahapan pembuatan

gambar rencana dari mulai dari denah, tampak, potongan, detail bangunan, preliminary design, hingga gambar-gambar akhir.

4. Memiliki kemampuan untuk membuat dan menjelaskan presentasi gambar-gambar akhir yang representatif dan komunikatif melalui media 2 dimensi (gambar) maupun 3 dimensi (maket).

3. Deskripsi Isi : Dalam perkuliahan Studio 1 berisi tentang aplikasi gambar bangunan rumah tinggal 1 lantai berdasarkan standar dan normalisasi gambar, program ruang sampai pada gambar preliminary design. 4. Pendekatan Pembelajaran : Ekspositori dan inkuiri Metode : Ceramah, Tanya jawab, Menggambar Di Studio Tugas : 1. Menggambar Ulang (Re-Drawing) Rumah Tinggal Luas 45 m² 2. Merancang Rumah Tinggal Tipe 60- 70 m² Media : OHP, LCD/power point 5. Evaluasi: Evaluasi penilaian kemampuan atau keberhasilan belajar didasarkan pada :

1. Kehadiran 80 % dari keseluruhan kegiatan tatap muka dan berpatisipasi aktif dalam perkuliahan , presentasi tugas dan diskusi.

2. Proses pengerjaan tugas di studio 3. Presentasi Tugas 4. Ujian Tengah Semester (UTS) 5. Ujian Akhir Semester (UAS)

Page 34: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

6. Rincian Materi Perkuliahan : Pertemuan 1

: Pengantar Perkuliahan a. Standarisasi & Normalisasi Gambar b. Menggambar Denah

Tugas 1 : Menggambar Ulang (Re-Drawing) Rumah Tinggal Luas 45 m²

Pertemuan 2

c. Tampak & Potongan Bangunan. d. Gambar, Tampak & Potongan.

Tugas Studio dan Asistensi Pertemuan 3

: Tugas Studio dan Asistensi : “Denah, Tampak, Potongan”

Pertemuan 4

: Tugas Studio dan Asistensi : “Gambar Rencana Struktur dan Detail-detail prinsip“

Pertemuan 5

: Lanjutan Tugas Studio “Sketsa-sketsa Interior dan Eksterior”

Pertemuan 6 : Pengerjaan dan Pengumpulan Gambar Awal (Preliminary Design) Pertemuan 7 : Studi Maket Studi Tugas 1 dan Asistensi Pertemuan 8

: Studio Pengerjaan Gambar Akhir dan Pengumpulan Final Tugas 1

Pertemuan 9

: - Penjelasan Tugas 2 : “Merancang Rumah Tinggal Tipe 60 m²” - Menggambar Denah dan Site Plan

Pertemuan 10

: - Ulasan Teori Singkat dan contoh-contoh Desain Rumah - Menggambar Tampak & Potongan Tugas Studio dan Asistensi

Pertemuan 11

: Tugas Studio dan Asistensi : “Menggambar Tampak & Potongan”

Pertemuan 12

: Pengerjaan dan Pengumpulan Gambar Presentasi Desain Awal (Preliminary Design) - Tugas 2

Pertemuan 13

: Tugas Studio dan Asistensi: “Menggambar Detail Prinsip”

Pertemuan 14

: Tugas Studio dan Asistensi : “Menggambar Site Plan” Tugas Studio dan Asistensi

Pertemuan 15

: Tugas Studio dan Asistensi : “Pengerjaan Gambar Akhir - Tugas 2”

Pertemuan 16 : Review Pembahasan Tugas 1 dan 2 7. Referensi : Heimsath, Clovis (1977), Behavioral Architecture, Toward an Ancountable Design Process, Mc.

Graw Hill Inc, USA. Henry, Sannof (1977), Method of Architectural Programming, Dowden Hutchindon Ross Inc,

London. Le Corbusier (1970), Towards a New Architecture, Praeger, New York, 1972. Mc Harg IL (1976), Design with Nature, Natural History Press, New York Neufert, Ernest (1993), Architect’s Data, Friedr.Vieweg & Sohn Veriagsgesellschaft mbH,

Braunchweig Surowiyono, Tutu TW, Dasar-dasar Perencanaan Rumah Tinggal, Pustaka Sinar Harapan, Jakarta,

1996 www.google.com : housing design www.google.com : housing interior www.google.com : housing structure

Page 35: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH

1. Identitas Mata Kuliah :

Mata Kuliah : STUDIO II Kode : TR 231 SKS : 3 sks Semester : 3 ( ganjil ) Kelompok Mata Kuliah : MKK Program Studi/ Jenjang : Teknik Arsitektur Perumahan/ D3 Dosen Penanggung Jawab : Drs. Salmon Zt, dkk

2. Tujuan Perkuliahan: Setelah mengikuti Mata Kuliah Studio 2, mahasiswa diharapkan memiliki kemampuan (kompetensi) sebagai berikut :

1. Memiliki pemahaman lanjut mengenai dasar-dasar dan prinsip-prinsip proses perencanaan dan perancangan rumah tinggal.

2. Memiliki pemahaman lanjut mengenai kemampuan dalam menghasilkan, memvisualisasikan dan mempresentasikan ide-ide desain berupa bentuk (fasade), ruang, struktur, dan tata lingkungan dalam waktu terbatas.

3. Memiliki kemampuan lanjut untuk mengelola waktu untuk melalui proses tahapan-tahapan pembuatan gambar rencana dari mulai dari denah, tampak, potongan, detail bangunan, preliminary design, hingga gambar-gambar akhir.

4. Memiliki kemampuan lanjut untuk membuat dan menjelaskan presentasi gambar-gambar akhir yang representatif dan komunikatif melalui media 2 dimensi (gambar) maupun 3 dimensi (maket).

3. Deskripsi Isi : Dalam perkuliahan Studio 2 berisi tentang aplikasi gambar bangunan rumah tinggal 1 lantai luas 120-150 m². Penggambaran berdasarkan standar dan normalisasi gambar, program ruang sampai pada gambar preliminary design. 4. Pendekatan Pembelajaran : Ekspositori dan inkuiri Metode : Ceramah, Tanya jawab, Menggambar Di Studio Tugas : 1. Merancang Rumah Tinggal Luas 120 m² 2. Merancang Rumah Tinggal Luas 145 m² Media : OHP, LCD/power point 5. Evaluasi: Evaluasi penilaian kemampuan atau keberhasilan belajar didasarkan pada :

1. Kehadiran 80 % dari keseluruhan kegiatan tatap muka dan berpatisipasi aktif dalam perkuliahan , presentasi tugas dan diskusi.

2. Proses pengerjaan tugas di studio 3. Presentasi Tugas 4. Ujian Tengah Semester (UTS) 5. Ujian Akhir Semester (UAS)

Page 36: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

6. Rincian Materi Perkuliahan :

Pertemuan 1

: Pengantar Perkuliahan Tugas 1 : Merancang Rumah Tinggal Luas 120 m²

Pertemuan 2

Penggambaran Gambar, Tampak & Potongan. Tugas Studio dan Asistensi

Pertemuan 3

: Tugas Studio dan Asistensi : “Denah, Tampak, Potongan”

Pertemuan 4

: Tugas Studio dan Asistensi : “Gambar Rencana Struktur dan Detail-detail prinsip”

Pertemuan 5

: Lanjutan Tugas Studio : “Sketsa-sketsa Interior dan Eksterior”

Pertemuan 6 : Pengerjaan dan Pengumpulan Gambar Awal (Preliminary Design) Pertemuan 7 : Studi Maket Studi Tugas 1 dan Asistensi Pertemuan 8

: Studio Pengerjaan Gambar Akhir dan Pengumpulan Final Tugas 1

Pertemuan 9

: - Penjelasan Tugas 2 : “Merancang Rumah Tinggal Tipe 145 m²” - Menggambar Denah dan Site Plan

Pertemuan 10

: - Ulasan Teori Singkat dan contoh-contoh Desain Rumah - Menggambar Tampak & Potongan Tugas Studio dan Asistensi

Pertemuan 11

: Tugas Studio dan Asistensi : “Menggambar Tampak & Potongan” Tugas Studio dan Asistensi

Pertemuan 12

: Pengerjaan dan Pengumpulan Gambar Presentasi Desain Awal (Preliminary Design) - Tugas 2

Pertemuan 13

: Tugas Studio dan Asistensi : - Menggambar Detail Prinsip

Pertemuan 14

: Tugas Studio dan Asistensi “Menggambar Site Plan” Tugas Studio dan Asistensi

Pertemuan 15

: Tugas Studio dan Asistensi : “Pengerjaan Gambar Akhir - Tugas 2”

Pertemuan 16 : Pembahasan Tugas 1 dan 2 7. Referensi : Heimsath, Clovis (1977), Behavioral Architecture, Toward an Ancountable Design Process, Mc.

Graw Hill Inc, USA. Henry, Sannof (1977), Method of Architectural Programming, Dowden Hutchindon Ross Inc,

London. Le Corbusier (1970), Towards a New Architecture, Praeger, New York, 1972. Mc Harg IL (1976), Design with Nature, Natural History Press, New York Neufert, Ernest (1993), Architect’s Data, Friedr.Vieweg & Sohn Veriagsgesellschaft mbH,

Braunchweig Surowiyono, Tutu TW, Dasar-dasar Perencanaan Rumah Tinggal, Pustaka Sinar Harapan, Jakarta,

1996 www.google.com : housing design www.google.com : housing interior www.google.com : housing structure

Page 37: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH

1. Identitas Mata Kuliah :

Nama Mata Kuliah : REKAYASA LAHAN 1 Nomor Kode : TR 240 Jumlah Sks : 3 Semester : 4 Kelompok Mata Kuliah : MKKPS Program Studi / Jenjang : Teknik Perumahan / D3 Status Mata Kuliah : Wajib Prasyarat : - Dosen : Dadang Ahdiat, Drs, MSA,

Lilis Widaningsih, SPd, MT Riskha, ST

2. Tujuan :

Setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan dapat mengetahui, memahami dan menggambar perencanaan tapak untuk lingkungan perumahan permukiman.

3. Deskripsi isi : Dalam perkuliahan ini dibahas proses perencanaan tapak untuk permukiman, analisis tapak, konteks lingkungan, vertikal dan horizontal serta utilitasnya, sesuai dengan bentuk permukaan lahan dan lingkungannya. 4. Pendekatan Pembelajaran. :

Metode : Ceramah, tugas dan latihan Tugas : Individual 5. Evaluasi :

- Kehadiran - Keaktifan dalam Proses Perkuliahan

- Tugas - Penyajian dan Diskusi 6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan.:

Pertemuan 1 : Pengantar Umum : Maksud dan Tujuan Perkuliahan, Ruang lingkup, permasalahan dan potensi Tapak, dan faktor- faktor yang berpengaruh Pertemuan 2 : Proses perencanaan Tapak dan analisis tapak Pertemuan 3 : Analisis Tapak : - Lokasi tapak

- Tautan lingkungan - Ukuran dan tata wilayah - Status tanah

Pertemuan 4 : Analisis Tapak : - Fisik alami (topografi) dan Fisik Buatan Penjelasan Tugas 1 Pertemuan 5 : Analisis Tapak : - Sirkulasi , Utilitas, Pancaindera Pertemuan 6 : Analisis Tapak : - Manusia dan Budaya, Iklim, Tata Hijau Pertemuan 7 : Rekayasa lahan permukiman Pertemuan 8 : Rekayasa lahan permukiman

Page 38: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Penjelasan Tugas 2 Pertemuan 9 : Rekayasa lahan permukiman Pertemuan 10 : Aplikasi rekayasa lahan permukiman Pertemuan 11 : Aplikasi rekayasa lahan permukiman Pertemuan 12 : Aplikasi rekayasa lahan permukiman Pertemuan 13 : Aplikasi rekayasa lahan permukiman Pertemuan 14 : Aplikasi rekayasa lahan permukiman Pertemuan 15 : Aplikasi rekayasa lahan permukiman Pertemuan 16 : Aplikasi rekayasa lahan permukiman

7. Daftar Buku Joseph Dr Chiara, Lee E. Koppelman. 1994 . Standar Perencanaan Tapak. Jakarta : Erlangga.

Edward T. White. 1981. Site Analysis. United States of America : Architectural Media. Snyder, James C, and Anthony J.Catanese. 1979. Introduction to Architecture. New York : Mc.Graw-Hill. Lynch, Kevin. 1962. Site Planning. Cambridge : Massachusete Institute of Technology.

Wang, Thomas C. 1999. Gambar Denah dan Potongan. Jakarta : Erlangga. Reid, Grant W. 2001. Grafik Lansekap. Jakarta : Erlangga.

Simonds, John Ormsbee. 1961. Landscape Architecture. New York : McGraw-Hill

Page 39: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH

1. Identitas Mata Kuliah : Nama Mata Kuliah : MATEMATIKA Nomor Kode : TR251 Jumlah SKS : 2 Semester : 1 Kelompok Mata Kuliah : Mata Kuliah Keahlian Dasar Fakultas Program Studi/Jenjang : Pendidikan Teknik Arsitektur/S1 Status Mata Kuliah : Wajib Prasyarat : - Dosen : Anto Rianto, Drs.

2. Tujuan : Mahasiswa mampu memilih dan menggunakan metode

kalkulus integral dengan tepat untuk menyelesaikan persoalan matematika di bidang arsitektur.

3. Deskripsi Isi : 4. Pendekatan Pembelajaran : Ekspositori dan inkuiri Metode : Ceramah, tanya-jawab, diskusi Tugas : Translasi Teks Berbahasa Inggris Media : OHP, LCD Projector, komputer, whiteboard, boardmarker

5. Evaluasi : Kehadiran

Tugas Individual: Translasi Teks Berbahasa Inggris Ujian Tengah Semester Ujian Akhir Semester

6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan: Pertemuan 01 : Pengantar (Penjelasan Umum) Pertemuan 02 : Integral tak tentu dan integral tertentu Pertemuan 03 : Integral metode subtotusi sederhana dan transendental Pertemuan 04 : Integral Parsial Pertemuan 05 : Integral metode substitusi trigonometri Pertemuan 06 : Penghitungan luas area Pertemuan 07 : UTS Pertemuan 08 : UTS Pertemuan 09 : Penghitunganvolume Pertemuan 10 : Penghitungan panjang busur Pertemuan 11 : Penghitungan luas permukaan Pertemuan 12 : Penghitungan titik berat Pertemuan 13 : Geometri analitik Pertemuan 14 : Aplikasi integral dibidang arsitektur Pertemuan 15 : UAS Pertemuan 16 : UAS

7. Daftar Buku. Thomas, George B., 1985, KALKULUS DAN GEOMETRI ANALITIK Games. Lynn E., 1991, CALCULUS AND ANALYTIC GEOMETRY

Page 40: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas mata kuliah

Nama mata kuliah : STRUKTUR DAN KONSTRUKSI 1 Nomor kode : TR 251 Jumlah sks : 3 sks Semester : 1 Kelompok mata kuliah : MKDK Program Studi/Program : Teknik Perumahan/D-3 Status mata kuliah : Prasyarat : - Dosen : Dra. Cornellia Rimba

2. Tujuan

1. Mahasiswa mampu memahami arti serta fungsi struktur dan konstruksi pada bangunan sederhana;

2. Mahasiswa mampu menjelaskan serta membuat gambar bentuk-bentuk struktur dan konstruksi bangunan sederhana;

3. Mahasiswa mampu mengimplementasikan struktur dan konstruksi bangunan sederhana di lapangan.

3. Deskripsi isi Mata kuliah struktur dan konstruksi 1 ini menguraikan struktur, susunan atau anatomi bangunan sederhana (rumah tinggal satu lantai), mulai dari pondasi, dinding hingga atap, sedangkan konstruksi menjelaskan tentang detail-detail, mulai dari cara mengikat besi beton, hubungan bata pada dinding, metode membuat rollaag dan pilaster, teknik sambungan kayu (bibir miring, miring berkait, lurus, lurus berkait, pen-lubang, dll) serta teknik merangkai dan memasang kuda-kuda kayu pada atap. Secara rinci mata kuliah ini berisi: 1. Denah struktural, potongan struktural dan tampak; 2. Denah rencana pondasi batu kali dan detailnya; 3. Hubungan bata pada dinding; 4. Pasangan dinding bata dengan pilaster; 5. Rollaag bata; 6. Jenis-jenis sambungan kayu; 7. Kusen kayu; 8. Plafond; 9. Kuda-kuda kayu.

4. Pendekatan pembelajaran

1. Ceramah; 2. Tanya-jawab; 3. Diskusi; 4. Penugasan (tugas besar).

5. Evaluasi

1. Tugas kecil; 2. Tugas besar; 3. UAS.

6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan

Pertemuan 1 : Penjelasan umum perkuliahan dilanjutkan dengan pemberian tugas berupa menggambar ulang denah rumah tinggal sederhana satu lantai

Page 41: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

(denah struktural), potongan struktural (melintang dan memanjang) dan tampak bangunan (depan, samping dan belakang);

Pertemuan 2 : Penjelasan materi tentang pondasi dilanjutkan tugas membuat denah rencana pondasi (jalur dan setempat);

Pertemuan 3 : Lanjutan penjelasan pondasi berdasarkan jenis dan bahannya, kolom struktur dan praktis serta sloof beton, diteruskan tugas membuat gambar detail-detail pondasi;

Pertemuan 4 : Penjelasan tentang materi dinding; Pertemuan 5 : Lanjutan penjelasan dinding, jenis-jenis dinding berdasarkan bahan

yang digunakan, struktur dinding rangka, plesteran serta acian; Pertemuan 6, 7, 8 : Hubungan atau pasangan dinding bata: hubungan dinding bata lurus,

hubungan dinding bata menyudut, hubungan dinding bata pertemuan serta hubungan dinding bata persilangan ½ bata dengan ikatan ½ bata dilanjutkan dengan tugas menggambar jenis-jenis hubungan bata;

Pertemuan 9, 10 : Penjelasan pilaster (pertebalan dinding bata), jenis-jenis pilaster: pada dinding lurus, menyudut, pertemuan serta persilangan, dilanjutkan dengan tugas menggambar jenis-jenis pilaster dinding bata;

Pertemuan 11, 12 : Penjelasan rollaag (bata yang dipasang tegak lurus atau miring di atas kusen atau pondasi). Jenis-jenis rollaag: tegak muka ½ bata, tegak muka 1 bata, miring muka ½ bata, miring muka 1 bata, dan lain-lain, dilanjutkan dengan menggambar jenis-jenis rollaag pada dinding bata;

Pertemuan 13 : Penjelasan kusen pintu dan jendela. Pintu sebagai alat sirkulasi horisontal dan jendela sebagai sirkulasi pencahayaan dan penghawaan, dilanjutkan dengan tugas menggambar jenis-jenis pintu dan jendela (tunggal dan gandeng/ganda);

Pertemuan 14 : Penjelasan plafond (penutup langit-langit atap bangunan) baik yang tertutup maupun yang di ekspos, dilanjutkan tugas menggambar denah dan detail rencana plafond;

Pertemuan 15 : Penjelasan kuda-kuda dan sambungan kayu. Kuda-kuda sebagai rangka atap, sedangkan sambungan digunakan pada teknik menyambung kayu pada konstruksi kuda-kuda, dilanjutkan tugas menggambar rencana kuda-kuda sederhana dan detalnya serta jenis-jenis sambungan kayu;

Pertemuan 16 : Ujian Akhir Semester (UAS).

7. Daftar buku Buku utama: 1. Soemadi, R. (1972), KONSTRUKSI BANGUNAN GEDUNG-GEDUNG, diktat kuliah ITB.; 2. Soetrisno, R., (1983), BENTUK STRUKTUR BANGUNAN DALAM ARSITEKTUR,

Gramedia-Jakarta; 3. Soetiadji, Setyo, (1986), ANATOMI STRUKTUR, Djambatan-Bandung; 4. Soegihardjo, B.A.E. (1985), KONSTRUKSI BANGUNAN SEDERHANA, PIKA-Semarang. Referensi: 1. Supribadi, I. Ketut (1988), ILMU KONSTRUKSI BANGUNAN, edisi ke-1. ARMICO-

Bandung.

Page 42: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH

1. Identitas Mata Kuliah Nama mata kuliah : FISIKA BANGUNAN Nomor kode : TR 306 Jumlah SKS : 2 SKS Semester : 4 Kelompok mata kuliah : Program Studi/Program : D-3 Teknik Perumahan Status mata kuliah : Wajib

Prasyarat : (Telah menempuh/mengikuti) Matematika Terapan dan Material Arsitektur.

Dosen : Ir. H. Sidik Hananto, MT 2. Tujuan Setelah selesai mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan mengenai dasar-dasar klimatologi terutama iklim tropis. Selain itu mampu menjelaskan mengenai kenyamanan thermal, dasar-dasar penerangan alami siang hari, dasar-dasar ventilasi dan akustik ruangan serta penerapannya pada perancangan bangunan gedung.

3. Deskripsi Isi Dalam perkuliahan ini dibahas mengenai dasar-dasar fisika bangunan, pengaruh iklim pada kesehatan dan kenyamanan bangunan secara umum, pengaruh iklim pada bahan bangunan yang paling sering dipergunakan, pencahayaan alami dan buatan, radiasi matahari (orientasi/ posisi bangunan terhadap arah radiasi), penghawaan alami dan buatan, kebutuhan pembaharuan udara akibat dari polusi udara, kebutuhan ventilasi untuk mendapatkan kelembaban dan temperatur yang ideal, akustik lingkungan yang harus diantisipasi untuk ditanggulangi, akustik ruangan, sifat/perilaku bunyi pada bentuk ruang dalam, rambatan bunyi pada konstruksi bangunan.

4. Pendekatan Pembelajaran: Ekspositoris dan Inkuiri

- Metode : ceramah, tanya-jawab. - Tugas : laporan tugas individual - Media : OHP

5. Evaluasi

a. Laporan tugas b. UTS c. UAS

6. Rincian Materi Perkuliahan TiapPertemuan Pertemuan 1 : Rencana perkuliahan, reviu konsep-konsep fisika bangunan Pertemuan 2 : Dasar-dasar fisika bangunan secara umum Pertemuan 3 : Pengaruh iklim pada kesehatan dan kenyamanan bangunan secara umum Pertemuan 4 : Pengaruh iklim pada bahan bangunan yang paling sering dipergunakan Pertemuan 5 : Pencahayaan alami (penerangan alami siang hari) Pertemuan 6 : Pencahayaan buatan (rekayasa mekanisasi) Pertemuan 7 : Radiasi matahari (orientasi/posisi bangunan terhadap arah radiasi) Pertemuan 8 : UTS

Page 43: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan 9 : Penghawaan alami (kekuatan angin) dan buatan (mekanis) Pertemuan 10 : Kebutuhan pembaharuan udara akibat dari polusi udara (bakteri, debu, CO2

dlsb) Pertemuan 11 : Kebutuhan ventilasi untuk mendapatkan kelembaban dan temperatur yang ideal Pertemuan 12 : Akustik lingkungan (kebisingan dari luar bangunan) yang harus diantisipasi

untuk ditanggulangi Pertemuan 14 : Akustik ruangan, sifat/perilaku bunyi pada bentuk ruang dalam (interior)

(bagian 1) Pertemuan 13 : Akustik ruangan (bagian 2) Pertemuan 15 : Rambatan bunyi pada konstruksi bangunan Pertemuan 16 : UAS

7. Daftar Buku Buku Utama Phillips, 1965, Lighting and Architectural Accoustics, McGraw-Hill. Koenigsberger, 1073, Manual of Tropical Housing and Building Climatic Design, Longman. Lippsmeier, Georg., 1994, Bangunan Tropis, Erlangga.

Referensi Adhiwijogo, Markus, 1970, Penerangan Alami Siang Hari Dari Bangunan, Lembaga

Penyelidikan Masalah Bangunan. Leslie L Doelle, 1985, Akustik Lingkungan, Erlangga. YB Mangunwijaya, 1980, Pengantar Fisika Bangunan, PT Gramedia. Ranti, Sharmi, 1980, Rumah Tropis, Djambatan.

Page 44: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH

1. Identitas Mata Kuliah Nama Mata Kuliah : RENCANA ANGGARAN BIAYA & SPESIFIKASI

TEKNIK Nomor Kode : TR 358 Jumlah SKS : 3 Kelompok Mata Kuliah : MKK (Mata Kuliah Keahlian) Program Studi : Diploma Tiga Perumahan (D3) Prasyarat : Struktur Konstruksi I, II, III (semester 1,2,3)

Material dan Konstruksi (semester 1) Dosen : 1. Ir. H. Rubianto Ramelan, MT. 2. Beta Paramita, ST., MT.

2. Tujuan : Setelah mengikuti perkuliahan Mata Kuliah Rencana Anggaran dan Biaya, diharapkan : Secara khusus, menghasilkan siswa yang dapat membaca gambar kerja dan menghitung

volume konstruksi. Mahasiswa terampil dalam membuat biaya konstruksi bangunan yang dirinci dalam Harga

satuan upah dan material, Analisis Harga Satuan (AHS), Rencanan Anggaran Biaya dan Rekapitulasi RAB

Mahasiswa terampil mengendalikan biaya konstruksi melalui efisiensi dan optimalisasi biaya dan waktu.

3. Deskripsi Isi :

Pengetahuan mengenai dasar-dasar perhitungan RAB, yang meliputi volume konstruksi (BOQ), Harga Satuan Upah dan Material baik Kodya maupun Kabupaten Bandung, Analisis Harga Satuan (AHS). Semua perhitungan RAB kemudian diaplikasikan dalam program ms.excell untuk mempermudah pemantauan organisasi biaya dan waktu konstruksi.

4. Pendekatan Pembelajaran : Mahasiswa diberikan materi kuliah melalui metode ceramah, melakukan diskusi aktif, pemberian contoh kasus dan penerapan pada tugas individual.

5. Evaluasi :

• Persyaratan Jika jumlah presensi kurang dari 80 % dari jumlah total tatap muka , maka mhs tidak dapat mengikuti evaluasi (UAS) • Evaluasi hasil belajar mata kuliah Rencana Anggaran dan Biaya (RAB) dan Spesifikasi Teknis terdiri dari nilai tes dan non tes. Nilai non tes dilakukan dengan nilai tugas terstruktur.Nilai tes diperoleh dari nilai UTS dan UAS. Nilai non tes dan tes keduanya wajib diperoleh/ diikuti oleh mahasiswa

i. Nilai tugas ( Ts ) dgn total bobot nilai 40 %, dengan rincian sebagai berikut : ii. Nilai UTS dengan bobot nilai 20 %

iii. Nilai UAS dengan bobot nilai 40 % NA iv. Nilai akhir ( NA ) mata kuliah RAB dan Spektek :

Page 45: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

6. R

PertemuPertemuPertemuPertemu

PertemuPertemuPertemuPertemuPertemuPertemuPertemuPertemuPertemu

PertemuPertemuPertemu

7. D•

Nilai Akhir ( NA ) = 40 %*Ts + 40% *nilai UAS +20 % UTS

edited by team curriculum development 2006

incian materi perkuliahan tiap pertemuan :

an 1 : Pengetahuan ttg RAB + spek tek. an 2 : Pengetahuan ttg bestek, membaca bestek an 3 : BOQ (bill of quantity) an 4 : Harga bahan dan upah tenaga kerja

a. Kotamadya Bandung b. Kabupaten Bandung

an 5 : Analisis Harga Satuan (AHS) berdasarkan BOW dan SNI an 6 : Rekapitulasi RAB an 7 : Ujian Tengah Semester (UTS) an 8 : Aplikasi Volume Konstruksi (BOQ) dalam Program Excell - ekerjaan Tanah an 9 : idhem – Pekerjaan Dinding dan Pengantung an 10 : idhem – Pekerjaan Finishing dan Atap an 11 : idhem – Pekerjaan Beton an 12 : idhem – Pekerjaan Mekanikal Elektrikal, Sanitar dan Lansekap an 13 : Aplikasi AHS+Rekap RAB – Pekerjaan Tanah; Dinding dan Penggantung;

Finishing an 14 : idhem – Pekerjaan Atap dan Beton an 15 : idhem – Pekerjaan ME; Sanitar; Lansekap an 16 : Ujian Akhir Semester (UAS)

aftar Buku Buku Utama :

Ibrahim, Bachtiar, 1993. Rencana dan Estimate Real of Cost, Bumi Aksara, Jakarta Soeharto, Iman, 1997.Manajemen Proyek dari Konseptual Sampai Operasional

Referensi : Institut Teknologi Bandung, 1985,Modul Pelatihan Manajemen konstruksi Purnomo Sukirno, Institut Teknologi Bandung, 2000,Diktat mata kuliah Manajemen

konstruksi

Page 46: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH

1. Identitas Mata Kuliah Nama Mata Kuliah : MANAJEMEN KONSTRUKSI Nomor Kode : TR 359 Jumlah SKS : 2 Kelompok Mata Kuliah : MKK (Mata Kuliah Keahlian) Program Studi : Diploma Tiga Perumahan (D3) Prasyarat : Struktur Konstruksi I, II, III (semester 1,2,3)

Material dan Konstruksi (semester 1) RAB dan Spektek (semester 5)

Dosen : 1. Ir. H. Rubianto Ramelan, MT. 2. Beta Paramita, ST., MT.

2. Tujuan : Setelah mengikuti perkuliahan Mata Kuliah Manajemen Konstruksi, diharapkan : Mahasiswa mampu memahami maksud didirikannya berbagai jenis bangunan, Mahasiswa memahami berbagai rangkaian kegiatan proyek konstruksi, Mahasiswa mampu memahami maksud dan tujuan manajemen konstruksi sehingga dapat

merencanakan dan mengendalikan pelaksanaan pembangunan yang berkaitan dengan biaya dan metode pelaksanaan

Mahasiswa mampu membuat rencana kerja pelaksanaan pekerjaan dalam proyek konstruksi bangunan gedung

3. Deskripsi Isi :

Tujuan dan ruang lingkup proses pengelolaan pembangunan, pengertian umum dan perkembangan pengelolaan pembangunan dan industri jasa konstruksi, pengertian dan istilah manajemen secara umum dan kaitannya dalam bidang arsitektural. Unsur-unsur pelaksana pembangunan, tatacara pelelangan cara penyusunan RKS ( Rencana Kerja Persyaratan ). Macam anggaran biaya, persyaratan pelaksanaan berbagai jenis pekerjaan pada bangunan gedung, dan urutan pelaksanaan agar sesuai dengan peryaratan pelaksanaan yang di minta.

4. Pendekatan Pembelajaran : Mahasiswa diberikan materi kuliah melalui metode ceramah, melakukan diskusi aktif, pemberian contoh kasus dan penerapan pada tugas individual.

5. Evaluasi :

• Persyaratan Jika jumlah presensi kurang dari 80 % dari jumlah total tatap muka , maka mhs tidak dapat mengikuti evaluasi (UAS) • Evaluasi hasil belajar mata kuliah Manajemen Konstruksi terdiri dari nilai tes dan non tes. Nilai non tes dilakukan dengan nilai tugas terstruktur.Nilai tes diperoleh dari nilai UTS dan UAS. Nilai non tes dan tes keduanya wajib diperoleh/ diikuti oleh mahasiswa

i. Nilai tugas ( Ts ) dgn total bobot nilai 40 %, dengan rincian sebagai berikut : ii. Nilai UTS dengan bobot nilai 20 %

iii. Nilai UAS dengan bobot nilai 40 % NA iv. Nilai akhir ( NA ) mata kuliah Manajemen Konstruksi :

Page 47: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

6. R

PPPP PP

P

PP

PP

P

PP

PPP

7. D

Nilai Akhir ( NA ) = 40 %*Ts + 40% *nilai UAS +20 % UTS

edited by team curriculum development 2006

incian materi perkuliahan tiap pertemuan :

ertemuan 1 : Fungsi Bangunan, Komponen Bangunan ertemuan 2 : Manajemen - Pengertian, Definisi Manajemen, Tujuan dan Sasaran, Tingkatan ertemuan 3 : Pengertian proyek kontruksi, Karakteristik Proyek Konstruksi, Tahapan royek Konstruksi dan Pihak –Pihak yang terlibat ertemuan 4 : Manajemen Proyek Konstruksi – Difinisi, Fungsi, Tujuan, Sasaran ertemuan 5 : Organisasi Proyek Konstruksi – organisasi eksternal krn kontrak

(tradisional, swakelola, MK, turnkey); organisasi matriks; organisasi garis/satuan

tugas; organisasi garis dan staff ertemuan 6 : Manajemen Properti – Prosedur Membangun

Surat Ijin Mendirikan Bangunan Surat Ijin Pelaku Pembangunan Pengertian peraturan pembangunan

ertemuan 7 : Studi Kelayakan - Kriteria Seleksi, Nilai sekarang neto (NPV) ertemuan 8 : - Arus pengembalian internal (IRR)

- Benefit-Cost Ratio (BCR) ertemuan 9 : Ujian Tengah Semester (UTS) ertemuan 10 : Pengadaan Jasa Konstruksi (Procurement)

a. Kualifikasi dan klasifikasi Jasa kontraktor dan Jasa Konsultan Konstruksi b. Dokumen kontrak dan Paket Lelang

penyusunan dan pengelolaan kontrak rancangan kontrak paket lelang jenis kontrak

ertemuan 11 : c. Proses Memilih Kontraktor proses memilih kontraktor evaluasi proposal

d. Jasa Konsultasi jasa konsultasi dalam kegiatan proyek pengadaan konsultan TOR Proses seleksi dan pembentukan kontrak

ertemuan 12 : Contoh dan Latihan ertemuan 13 : Pengendalian Biaya – aspek dan obyek pengendalian ; konsep nilai hasil

varians biaya dan jadwal terpadu ertemuan 14 : pengendalian tahap implementasi fisik; pengendalian mutu ertemuan 15 : Contoh dan Latihan ertemuan 16 : Ujian Akhir Semester (UAS)

aftar Buku

Page 48: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

• Buku Utama : Ibrahim, Bachtiar, 1993. Rencana dan Estimate Real of Cost, Bumi Aksara, Jakarta Soeharto, Iman, 1997.Manajemen Proyek dari Konseptual Sampai Operasional

• Referensi : Institut Teknologi Bandung, 1985,Modul Pelatihan Manajemen konstruksi Purnomo Sukirno, Institut Teknologi Bandung, 2000,Diktat mata kuliah Manajemen

konstruksi

Page 49: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

SILABUS MATA KULIAH

1. Identitas Mata Kuliah Nama Mata Kuliah : ARSITEKTUR DAN LINGKUNGAN Nomor Kode : TR 360 Jumlah SKS : 2 Kelompok Kuliah : Keahlian Prodi T. Arsitektur Program Studi : D3 Teknik Perumahan Prasyarat : - Dosen : 1. Lilis Widaningsih, Spd.,MT. 2. Beta Paramita, ST., MT.

2. Tujuan : Setelah mengikuti perkuliahan Mata Kuliah Arsitektur dan Lingkungan, diharapkan : Mahasiswa mampu memahami maksud perlunya mengenali lingkungan dalam kaitannya

dari proses perencanaan, perancangan hingga pembangunan bangunan. Mahasiswa memahami berbagai item-item penting lingkungan dalam bidang arsitektural

3. Deskripsi Isi :

Dalam Mata Kuliah ini dibahas mengenai elemen-elemen lingkungan dan memiliki kepentingan dalam merancang bangunan arsitektural, utamanya mengenai air, tanah, udara, dan api. Selain itu, diberikan pemahaman penataan ruang berdasarkan UU no. 24 th.1992, meliputi penataan ruang, pedoman penentuan standar pelayanan minimal, serta pengendalian pemanfaatan ruang.

4. Pendekatan Pembelajaran : Mahasiswa diberikan materi kuliah melalui metode ceramah, melakukan diskusi aktif, pemberian contoh kasus dan penerapan pada tugas individual.

5. Evaluasi :

• Persyaratan Jika jumlah presensi kurang dari 80 % dari jumlah total tatap muka , maka mhs tidak dapat mengikuti evaluasi (UAS) • Evaluasi hasil belajar mata kuliah Arsitektur dan Lingkungan terdiri dari nilai tes dan non tes. Nilai non tes dilakukan dengan nilai tugas terstruktur.Nilai tes diperoleh dari nilai UTS dan UAS. Nilai non tes dan tes keduanya wajib diperoleh/ diikuti oleh mahasiswa

i. Nilai tugas ( Ts ) dgn total bobot nilai 40 %, dengan rincian sebagai berikut : ii. Nilai UTS dengan bobot nilai 20 %

iii. Nilai UAS dengan bobot nilai 40 % NA iv. Nilai akhir ( NA ) mata kuliah Arsitektur dan Lingkungan :

Nilai Akhir ( NA ) = 40 %*Ts + 40% *nilai UAS +20 % UTS

edited by team curriculum development 2006

Page 50: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan : Pertemuan 1 : Lingkungan Hidup

A. Pengertian B. Sifat Lingkungan Hidup C. Mutu lingkungan hidup D. Lingkungan hidup sebagai sumberdaya (air, udara, tanah)

Pertemuan 2 : Pengelolaan Lingkungan A. Ruang Lingkup Pengelolaan Lingkungan B. Rekayasa lingkungan C. Instrumen Teknologi

Pertemuan 3 : Rencana Tata Ruang Wilayah A. Prinsip Umum B. Sistem Penataan Ruang Menurut UU no. 24 th.1992 B.1. Prinsip Penataan Ruang B.2. Penataan Perpetakan Lahan B.3. Bangunan pada Lahan Miring

Pertemuan 4 : B.4. Tata Letak Bangunan B.5. Struktur Bangunan B.6. Penataan Ruang Luar

Pertemuan 5 : C. Pedoman Penentuan Standar Pelayanan Minimal D. Pemanfaatan Ruang D.1. Penetapan Fungsi Ruang dan Guna Lahan D.2. Intensitas Pemanfaatan Ruang D.3. Penyediaan Prasarana Utama (fasilitas dan utilitas)

Pertemuan 6 : E. Pengendalian Pemanfaatan Ruang E.1. Pengawasan E.2. Penertiban E.3. Perijinan

Pertemuan 7 : UJIAN TENGAH SEMESTER Pertemuan 8 : Studi Kasus Lingkungan (Presentasi Makalah)

A. Makalah mengenai Air Pertemuan 9 : B. Makalah mengenai Tanah Pertemuan 10 : C. Makalah Mengenai Udara Pertemuan 11 : D. Makalah mengenai Energi Pertemuan 12 : E. Makalah mengenai Cahaya Pertemuan 13 : Pembahasan Makalah dan Diskusi Pertemuan 14,15: Contoh Proyek Lingkungan dan Penanganannya Pertemuan 16 : UJIAN AKHIR SEMESTER

7. Daftar Buku

• Buku Utama : Frick, H. dan Suskitatno, B., Dasar-dasar Eko-Arsitektur, Kanisius, Yogyakarta,

1998. • Referensi :

Sumarwoto, O., Ekologi, Lingkungan Hidup dan Pembangunan, Jembawan, Yogyakarta, 1999

Page 51: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH

A. Identitas Mata kuliah : Mata Kuliah : UTILITAS BANGUNAN DAN LINGKUNGAN Kode : TR 364 SKS : 3 sks Semester : 4 ( genap ) Kelompok Mata Kuliah : MKK Program Studi : D3 Teknik Arsitektur Perumahan Status mata kuliah : Mata kuliah wajib Prasyarat : - Dosen Penanggung Jawab : Ir Rubianto R., M.T. (0553)

B. Tujuan Pembelajaran :

Setelah selesai perkuliahan diharapkan mahasiswa dapat memahami proses perencanaan dan perancangan sistem utilitas bagunan dan lingkungan yang sesuai dengan tahapan-tahapan perencanaan gedung itu sendiri, dengan memperhatikan secara seksama hubungannya dengan struktur dan bagian-bagian konstruksi gedung serta peralatan lain dalam gedung tersebut.

C. Deskripsi Isi :

Dalam perkuliahan Utilitas Bangunan dan Lingkungan berisi tentang teori dan aplikasi sistem tenaga dan penerangan bangunan dan lingkungan, sistem pengkondisian udara, sistem plumbing air minum dan jaringan distribusi, sistem plumbing air kotor dan jaringan distribusi, pengendalian bahaya kebakaran pada bangunan dan lingkungan, plumbing air hujan dan distribusi agar bangunan yang dirancang dapat berfungsi dengan aman, nyaman dan sehat.

D. Pendekatan Pembelajaran :

Ekspositori dan inkuiri Metode: Ceramah, Tanya jawab, diskusi dan presentasi Tugas : Mengkaji system utilitas pada bangunan umum, presentasi tugas dan diskusi Media : OHP, LCD/power point

E. Evaluasi : Bobot penilaian kemampuan atau keberhasilan belajar didasarkan pada :

6. Kehadiran 75 % dari keseluruhan kegiatan tatap muka dan berpatisipasi aktif dalam perkuliahan , presentasi tugas dan diskusi.

7. Tugas Individual dan Tugas`kelompok 8. Presentasi Tugas 9. Ujian Tengah Semester (UTS) 10. Ujian Akhir Semester (UAS)

F. Rincian Materi Perkuliahan :

Page 52: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan Pokok Bahasan 1 Rencana perkuliahan, Pengertian Utilitas Bangunan

dan Lingkungan. 2 Perancangan Sistem Plumbing Air Minum dan jaringan

distribusi 3 Perancangan Sistem Plumbing Air Minum dan jaringan

distribusi 4 Perancangan Sistem plumbing Air Kotor dan jaringan

distribusi 5 Perancangan Sistem plumbing Air Kotor dan jaringan

distribusi 6 Perancangan Sistem plumbing Air Hujan dan jaringan

distribusi 7 Perancangan Sistem plumbing Air Hujan dan jaringan

distribusi 8 UTS 9 Pencegahan dan Penanggulangan Bahaya Kebakaran bangunan

dan lingkungan perumahan 10 Listrik Untuk Bangunan dan lingkungan kerumahan 11 Listrik Untuk Bangunan dan lingkungan kerumahan 12 Sistem pengolahan sampah lingkungan 13 Pengkondisian Udara 14 Pengkondisian Udara 15 Presentasi Tugas 16 UAS G. Referensi :

Babbit, Harold (1960)., Plumbing (Third Edition), New York, Mc Graw- Hill Book Company,. Danusugondho Iskandar., Manajemen Utilitas Gedung Modul Tata Udara, Lembaga Pengabdian Pada Masyarakat, Institut Teknologi Bandung. Mc Guinnes, William J., Benjamin Stein (1971), Mechanical and Electrical Equipment for Building (Fifth Edition), New York, John Wiley and Sons, INC., Nielsen, Louis S (1963)., Standard Plumbing Engineering Design, New York, McGraw- Hill Book Company. Poerbo Hartono (1992)., Utilitas Bangunan ( Buku Pintar untuk Mahasiswa Arsitektur –Sipil), Jakarta, Penerbit Djambatan. Pedoman Plumbing Indonesia 1979 Cetakan ke I, Departemen Pekerjaan Umum. Susanto Paulus Agus, Utilitas, Laboratorium Teknologi & Manajemen, Fakultas Teknik Arsitektur, Universitas Katolik Parahyangan

Page 53: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas Mata Kuliah:

Nama Mata Kuliah : TEKNOLOGI BANGUNAN Nomor Kode : TR 365 Jumlah sks : 3 sks Semester : 5 Kelompok Mata Kuliah : MKK Program Studi/Program : Teknik Perumahan/ D-3 Status Mata Kuliah : Mata lanjut Prasyarat : Dosen : Drs. R. Irawan Surasetja, MT.

Fauzi Rahmanullah, Spd. MT.

2. Tujuan Membekali kemampuan lanjutan perencanaan dan perancangan Teknologi Bangunan, mekanisasi dan otomatisasi serta perlindungan bangunan. Pendekatan perencanaan dan Perancangan Teknologi Bangunan serta mengenali issue terkini yang sedang berkembang serta mengembangkan gagasan inovatif dalam perancangan struktur arsitektrur dalam kasus-kasus perancangan bangunan perumahan dengan parameter konsep dan teknologi.

3. Deskripsi Isi Pengetahuan dan pengalaman merancang teknologi bangunan: teknologi material, mekanisasi dan otomatisasi bangunan (building automation) serta perlindungan bangunan (building safety). Pendekatan perencanaan dan Perancangan Teknologi Struktur, Otomatisasi dan Perlindungan Bangunan serta mengenali issue terkini yang sedang berkembang serta mengembangkan gagasan inovatif dalam perancangan struktur arsitektrur dalam kasus-kasus perancangan bangunan perumahan dengan parameter konsep dan teknologi.

4. Pendekatan Pembelajaran Intuitif-kreatif dan kognitif-eksplanatif dalam bentuk studio perancangan.

5. Evaluasi proses design dalam pelaksanaan tugas studio, review tugas, tugas design, UTS dan UAS.

6. Rincian Materi Perkuliahan Tiap Pertemuan Pertemuan 1: Rencana perkuliahan, Pengertian Teknologi Bangunan. Material dan Teknologi Material. Pertemuan 2: Struktur Bangunan, Teknologi Struktur, dan Teknologi Konstuksi. Pertemuan 3: Pendekatan Perancangan Struktur Bangunan Berlantai Rendah; Tugas I: Perancangan

Bangunan Perumahan Pertemuan 4: Mekanisasi dan Otomastisasi Bangunan; Lanjutan Tugas I. Pertemuan 5: Perlindungan Bangunan dan Teknologi Bangunan; Lanjutan Tugas I. Pertemuan 6: Pendekatan Perancangan Bangunan Tinggi; Lanjutan Tugas I. Pertemuan 7: Struktur Rangka dan Konstruksi Building Core and Shear Wall, Tugas II: Perancangan

Bangunan Perumahan Berlantai Banyak Pertemuan 8: UTS/Review-Tugas. Pertemuan 9: Struktur Rangka dan Konstruksi Building Envelope. Lanjutan Tugas II. Pertemuan 10: Struktur Rangka dan Konstruksi Large Panel. Lanjutan Tugas II. Pertemuan 11: Struktur dan Building Shaft, Lanjutan Tugas II. Pertemuan 12: Struktur dan Konstruksi Alat Sirkulasi, Lanjutan Tugas II. Pertemuan 13: Struktur, Perlindungan dan Penyelamatan Bangunan, Lanjutan Tugas II. Pertemuan 14: Lanjutan Tugas II. Pertemuan 15: Lanjutan Tugas II. Pertemuan 16: UAS

Page 54: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

7. Daftar Buku

Babbit, Harold (1960)., Plumbing (Third Edition), New York, Mc Graw- Hill Book Company,. Danusugondho Iskandar., Manajemen Utilitas Gedung Modul Tata Udara, Lembaga Pengabdian Pada Masyarakat, Institut Teknologi Bandung. Mc Guinnes, William J., Benjamin Stein (1971), Mechanical and Electrical Equipment for Building (Fifth Edition), New York, John Wiley and Sons, INC., Nielsen, Louis S (1963)., Standard Plumbing Engineering Design, New York, McGraw- Hill Book Company. Poerbo Hartono (1992)., Utilitas Bangunan ( Buku Pintar untuk Mahasiswa Arsitektur –Sipil), Jakarta, Penerbit Djambatan. Pedoman Plumbing Indonesia 1979 Cetakan ke I, Departemen Pekerjaan Umum. Susanto Paulus Agus, Utilitas, Laboratorium Teknologi & Manajemen, Fakultas Teknik Arsitektur, Universitas Katolik Parahyangan

Page 55: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH

1. Identitas MK

Nama MK : ETIKA PROFESI Kode MK : TR 370 Jumlah SKS : 2 SKS Semester : 3 Kelompok MK : …….. Program Studi / Program : Teknik Perumahan / D-3 Status MK : …….. Prasyarat : …….. Dosen Pengampu / Kode : Ir. Sidik Hananto Us, MT / 0742

2. Tujuan Mahasiswa memahami regulasi dan peraturan tentang keprofesian arsitek dalam melakukan kegiatan/ berkarya dalam proses konsultansi perencanaan & perancangan, pekerjaan supervisi, pelaksanaan konstruksi, serta dalam kegiatan jasa konstruksi lainnya.

3. Deskripsi Isi Dalam mata-kuliah ini dibahas sejarah keprofesian di Indonesia, selanjutnya mengenal karakteristik dan jenis-jenis layanan pekerjaan kearsitekturan yang perlu mendapat pengakuan berupa sertifikasi dan lisensi kerja.

4. Pendekatan Pembelajaran Ekspositori dan inkuiri • Metode : ceramah, tanya-jawab, diskusi dan pemecahan masalah. • Tugas : laporan bahasan buku referensi, pemecahan masalah. • Media : OHP, LCD/ power-point.

5. Evaluasi • Kehadiran • Laporan bahasan literatur • Tugas terstruktur • Tampilan diskusi • UTS • UAS

6. Rincian Materi Perkuliahan Tiap Pertemuan

Pertemuan 1 : ………… Pertemuan 2 : …………

7. Daftar Buku ------------------. (1969); Peraturan Umum tentang Hubungan Kerja antara Ahli dan Pemberi

Tugas. Bandung, Dewan Teknik Pembangunan Indonesia. ------------------. (1991); Kode Etik Arsitek dan Kaidah Tata Laku Keprofesian IAI. Jakarta,

Badan Sinfar IAI Pusat. ------------------. (1991); Pedoman Hubungan Kerja antara Arsitek dengan Pemberi Tugas.

Jakarta, Badan Sinfar IAI Pusat. ------------------. (2003); Undang-Undang Ketenaga-Kerjaan – UURI No. 13 Thn 2003. Jakarta,

Cemerlang.

Page 56: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

------------------. (2004); Pedoman Pelaksanaan Pengadaan Barang/ Jasa Pemerintah (Keppres RI No. 61 th.2004). Jakarta, Fokusmedia.

------------------. (1974); Peraturan Bangunan Nasional. Bandung, LPMB – Dept. PUTL.

Page 57: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH

MATA KULIAH PRANATA PEMBANGUNAN SEMESTER TR371 KODE DAN BOBOT SKS SIFAT MATA KULIAH Teori MATA KULIAH PENDUKUNG TUJUAN MATA KULIAH Mahasiswa memahami tentang hukum dan

wewengang kontrak yang berlaku serta perjanjian jasa dan pembangunan

MATERI PERKULIAHAN

MINGGU KE POKOK BAHASAN 1 PENGANTAR DAN PENJELASAN UMUM 2 POKOK BAHASAN I 3 SUBJEK HUKUM WEWENANG KONTRAK 4 TATA GUNA TANAH (UUPA) 5 TATA GUNA TANAH 6 PERENCANAAN KOTA 7 UJIAN TENGAH SEMESTER 8 UJIAN TENGAH SEMESTER 9 UU No.24 Th 1992 10 PERJANJIAN JASA 11 PENJAMINAN 12 PERJANJIAN PEMBORONGAN BANGUNAN 13 EVALUASI 14 EVALUASI 15 UJIAN AKHIR SEMESTER 16 UJIAN AKHIR SEMESTER

DAFTAR PUSTAKA :

------------------. (1969); Peraturan Umum tentang Hubungan Kerja antara Ahli dan Pemberi Tugas. Bandung, Dewan Teknik Pembangunan Indonesia.

------------------. (1991); Kode Etik Arsitek dan Kaidah Tata Laku Keprofesian IAI. Jakarta, Badan Sinfar IAI Pusat.

------------------. (1991); Pedoman Hubungan Kerja antara Arsitek dengan Pemberi Tugas. Jakarta, Badan Sinfar IAI Pusat.

------------------. (2003); Undang-Undang Ketenaga-Kerjaan – UURI No. 13 Thn 2003. Jakarta, Cemerlang.

------------------. (2004); Pedoman Pelaksanaan Pengadaan Barang/ Jasa Pemerintah (Keppres RI No. 61 th.2004). Jakarta, Fokusmedia.

------------------. (1974); Peraturan Bangunan Nasional. Bandung, LPMB – Dept. PUTL.

Page 58: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas mata kuliah :

Nama Mata Kuliah : PRESENTASI CAD II Nomor Kode : TR424 Jumlah sks : 3 Kelompok MK : MKPP Program Studi/ Program : D3 Arsitektur Perumahan Status mata kuliah : Mata kuliah Pilihan Prasyarat : Telah menempuh mata kuliah

Dosen : Asep Yudi Permana, MDes R. Diah Sri Hartati, ST., MT

2. Tujuan : 1. Mengenalkan teknik presentasi arsitektur dengan perangkat lunak komputer/multi media; 2. Memahamkan pengoperasian program pengolah visual sebagai program bantu dalam

presentasi karya arsitektur.

3. Deskripsi isi • Pengenalan Multimedia Arsitektur (DASAR); • Aplikasi pengolah visual statis; dan • Aplikasi pengolah visual dinamis.

4. Pendekatan pembelajaran Ekspositori dan inkuiri - Metode : Praktik , Ceramah, tanya jawab, diskusi dan pemecahan masalah. - Tugas : Perorangan (parsial dan terstruktur), kelompok (makalah) - Media : LCD, OHP

5. Evaluasi - Kehadiran - Tugas perorangan dan kelompok - UTS - UAS

6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan : - Pertemuan 1 – 6 : Pengenalan Multimedia Arsitektur.(DASAR) - Pertemuan 7 – 12 : Aplikasi pengolahan visual statis. - Pertemuan 8 : UTS - Pertemuan 12 - 16 : Aplikasi pengolahan visual dinamis - Jadwal khusus : UAS

7. Daftar Buku

- Buku Utama : Agus S, et al. 2000. Komputer Animasi dengan 3D Studio Max. Jakarta: Elex Media

Komputindo. Chandra, Hadi. 1999. Belajar Sendiri 3D Studio Max. Jakarta: Elex MediaKomputindo.

_____. 2000. Membuat Sendiri Animasi Profesional dengan 3D Studio Max. Jakarta: Elex Media Komputindo.

_____. 2000. AutoCad 3 Dimensi Permodelan dan Animasi. Jakarta: Elex Media Komputindo.

Page 59: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Clelland’s, Deke Mc. 2002. Look and Learn Photoshop Version 6. Jakarta: Elex Media Komputindo.

Erhansa. 2002. Microsoft Power Point 2002. Jakarta: Ercontara Rajawali.

- Referensi : Nugroho, Agung Murti. 2002. Modul Pelatihan 3D Studio Max, Malang: Lab. Komputer

Teknik Arsitektur Unibraw. Team Lit-Bang LPK Wahana. 1995. AutoCAD 12 For Windows. Yogyakarta: Andi. Unibraw.

27 Oktober-1 November 1996. On The Production Of Computer Educational Programs", Workshop. Malang. Zeembry. 2002. Animasi Web dengan Macromedia Flash 5. Jakarta: Elex Media Komputindo.

Page 60: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas Mata Kuliah :

Mata Kuliah : STUDIO III Kode : TR 432 SKS : 3 sks Semester : 2 ( genap ) Kelompok Mata Kuliah : MKK Program Studi/ Jenjang : Teknik Arsitektur Perumahan/ D3 Dosen Penanggung Jawab : Drs. Dadang Ahdiat, MSA

2. Tujuan Perkuliahan: Setelah mengikuti Mata Kuliah Studio 3 ini, mahasiswa diharapkan memiliki kemampuan (kompetensi) sebagai berikut :

5. Memahami prinsip-prinsip proses perencanaan dan perancangan rumah tinggal 2 lantai dan rumah susun.

6. Memiliki kemampuan lanjut dalam menghasilkan, memvisualisasikan dan mempresentasikan ide-ide desain berupa bentuk (fasade), ruang, struktur, dan tata lingkungan dalam waktu terbatas.

7. Memiliki kemampuan lanjut untuk mengelola waktu untuk melalui proses tahapan-tahapan pembuatan gambar rencana dari mulai dari denah, tampak, potongan, detail bangunan, preliminary design, hingga gambar-gambar akhir.

8. Memiliki kemampuan lanjut untuk membuat dan menjelaskan presentasi gambar-gambar akhir yang representatif dan komunikatif melalui media 2 dimensi (gambar) maupun 3 dimensi (maket).

Deskripsi Isi : Dalam perkuliahan Studio 3 berisi tentang aplikasi gambar bangunan rumah tinggal 2 lantai dan rumah susun berdasarkan standar dan normalisasi gambar, program ruang sampai pada gambar preliminary design. D. Pendekatan Pembelajaran : Ekspositori dan inkuiri Metode : Ceramah, Tanya jawab, Menggambar Di Studio Tugas : 1. Merancang rumah tinggal 2 lantai luas 220 m². 2. Merancang Rumah Susun luas 2500 m². Media : OHP, LCD/power point 5. Evaluasi: Evaluasi penilaian kemampuan atau keberhasilan belajar didasarkan pada :

11. Kehadiran 80 % dari keseluruhan kegiatan tatap muka dan berpatisipasi aktif dalam perkuliahan , presentasi tugas dan diskusi.

12. Proses pengerjaan tugas di studio 13. Presentasi Tugas 14. Ujian Tengah Semester (UTS) 15. Ujian Akhir Semester (UAS)

Page 61: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

6. Rincian Materi Perkuliahan : Pertemuan 1

: Pengantar Perkuliahan e. Standarisasi & Normalisasi Gambar Bangunan lebih dari 2 Lantai. f. Menggambar Denah

Tugas 1 : Merancang Rumah Tinggal 2 Lantai 220 m² Pertemuan 2

g. Tampak & Potongan Bangunan. h. Gambar, Tampak & Potongan.

Tugas Studio dan Asistensi Pertemuan 3

: Tugas Studio dan Asistensi : “Denah, Tampak, Potongan”

Pertemuan 4

: Tugas Studio dan Asistensi : “Gambar Rencana Struktur dan Detail-detail prinsip“

Pertemuan 5

: Lanjutan Tugas Studio “Sketsa-sketsa Interior dan Eksterior”

Pertemuan 6 : Pengerjaan dan Pengumpulan Gambar Awal (Preliminary Design) Pertemuan 7 : Studi Maket Studi Tugas 1 dan Asistensi Pertemuan 8

: Studio Pengerjaan Gambar Akhir dan Pengumpulan Final Tugas 1

Pertemuan 9

: - Penjelasan Tugas 2 : “Merancang Rumah Susun” - Menggambar Denah dan Site Plan

Pertemuan 10

: - Ulasan Teori Singkat dan contoh-contoh Desain Rumah Susun - Menggambar Tampak & Potongan Tugas Studio dan Asistensi

Pertemuan 11

: Tugas Studio dan Asistensi : “Menggambar Tampak & Potongan”

Pertemuan 12

: Pengerjaan dan Pengumpulan Gambar Presentasi Desain Awal (Preliminary Design) - Tugas 2

Pertemuan 13

: Tugas Studio dan Asistensi: “Menggambar Detail Prinsip”

Pertemuan 14

: Tugas Studio dan Asistensi : “Menggambar Site Plan” Tugas Studio dan Asistensi

Pertemuan 15

: Tugas Studio dan Asistensi : “Pengerjaan Gambar Akhir - Tugas 2”

Pertemuan 16 : Review Pembahasan Tugas 1 dan 2 7. Referensi : Heimsath, Clovis (1977), Behavioral Architecture, Toward an Ancountable Design Process, Mc.

Graw Hill Inc, USA. Henry, Sannof (1977), Method of Architectural Programming, Dowden Hutchindon Ross Inc,

London. Le Corbusier (1970), Towards a New Architecture, Praeger, New York, 1972. Mc Harg IL (1976), Design with Nature, Natural History Press, New York Neufert, Ernest (1993), Architect’s Data, Friedr.Vieweg & Sohn Veriagsgesellschaft mbH,

Braunchweig Surowiyono, Tutu TW, Dasar-dasar Perencanaan Rumah Tinggal, Pustaka Sinar Harapan, Jakarta,

1996 www.google.com : housing design www.google.com : housing landscape www.google.com : housing interior www.google.com : housing structure www.google.com : apartment design

Page 62: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas Mata Kuliah :

Mata Kuliah : Studio IV Kode : TR 433 SKS : 3 sks Semester : 2 ( genap ) Kelompok Mata Kuliah : MKK Program Studi/ Jenjang : Teknik Arsitektur Perumahan/ D3 Dosen Penanggung Jawab : Drs. Dadang Ahdiat, MSA

2. Tujuan Perkuliahan: Setelah mengikuti Mata Kuliah Studio 4, mahasiswa diharapkan memiliki kemampuan (kompetensi) sebagai berikut :

1. Memahami prinsip-prinsip proses perencanaan dan perancangan lingkungan perumahan. 2. Memiliki kemampuan lanjut dalam menghasilkan, memvisualisasikan dan mempresentasikan

ide-ide desain berupa tapak, bentuk (fasade), ruang, struktur, dan tata lingkungan dalam waktu terbatas.

3. Memiliki kemampuan lanjut untuk mengelola waktu untuk melalui proses tahapan-tahapan pembuatan gambar rencana dari mulai dari tapak (site plan), tampak, potongan, detail bangunan, preliminary design, hingga gambar-gambar akhir.

4. Memiliki kemampuan lanjut untuk membuat dan menjelaskan presentasi gambar-gambar akhir yang representatif dan komunikatif melalui media 2 dimensi (gambar) maupun 3 dimensi (maket).

Deskripsi Isi : Dalam perkuliahan Studio 4 ini berisi tentang aplikasi perencanaan lingkungan perumahan berdasarkan standar dan normalisasi gambar, program ruang sampai pada gambar preliminary design. D. Pendekatan Pembelajaran : Ekspositori dan inkuiri Metode : Ceramah, Tanya jawab, Menggambar di Studio Tugas : Merencanakan lingkungan perumahan pada luasan 5 Ha Media : OHP, LCD/power point 5. Evaluasi: Evaluasi penilaian kemampuan atau keberhasilan belajar didasarkan pada :

1. Kehadiran 80 % dari keseluruhan kegiatan tatap muka dan berpatisipasi aktif dalam perkuliahan , presentasi tugas dan diskusi.

2. Proses pengerjaan tugas di studio 3. Presentasi Tugas 4. Ujian Tengah Semester (UTS) 5. Ujian Akhir Semester (UAS)

Page 63: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

6. Rincian Materi Perkuliahan : Pertemuan 1

: Pengantar Perkuliahan 1. Standarisasi & Normalisasi Gambar Lingkungan Perumahan. 2. Merencanakan Tapak (Site Plan)

Tugas Besar : Merencanakan Lingkungan Perumahan 5 Ha Pertemuan 2

Tugas Studio dan Asistensi : “Perencanaan Tapak”

Pertemuan 3

: Tugas Studio dan Asistensi : “Perencanaan Tapak”

Pertemuan 4

: Tugas Studio dan Asistensi : “Perencanaan Tapak” Preview dan Pengumpulan Pertama Tugas Besar

Pertemuan 5

: Tugas Studio dan Asistensi : “Perencanaan Tampak dan Potongan Tapak”

Pertemuan 6 : Tugas Studio dan Asistensi : “Perencanaan Tampak dan Potongan Tapak”

Pertemuan 7 : Tugas Studio dan Asistensi : “Perencanaan Tampak dan Potongan Tapak”

Pertemuan 8

: Tugas Studio dan Asistensi : “Perencanaan Tampak dan Potongan Tapak” Preview Pengumpulan Ke-2 Tugas Besar

Pertemuan 9

: Tugas Studio dan Asistensi : “Perencanaan Tampak dan Potongan Tapak” Pengumpulan Ke-2 Tugas Besar

Pertemuan 10

: Tugas Studio dan Asistensi : “Perencanaan Detail-Detail Tapak”

Pertemuan 11

: Tugas Studio dan Asistensi : “Perencanaan Detail-Detail Tapak”

Pertemuan 12

: Tugas Studio dan Asistensi : “Perencanaan Detail-Detail dan Utilitas Tapak” Preview dan Pengumpulan Ke-3 Tugas Besar

Pertemuan 13

: Tugas Studio dan Asistensi : “Perencanaan Utilitas Tapak”

Pertemuan 14

: Tugas Studio dan Asistensi : “Perencanaan Utilitas Tapak”

Pertemuan 15 : Preview Gambar Keseluruhan Pertemuan 16 : Pengerjaan dan Asistensi Gambar Akhir (Final Drawings)

7. Referensi : Edward T. White. 1981. Site Analysis. United States of America : Architectural Media. Heimsath, Clovis (1977), Behavioral Architecture, Toward an Ancountable Design Process, Mc. Graw Hill

Inc, USA. Joseph Dr Chiara, Lee E. Koppelman. 1994 . Standar Perencanaan Tapak. Jakarta : Erlangga. Lynch, Kevin. 1962. Site Planning. Cambridge : Massachusete Institute of Technology. Mc Harg IL (1976), Design with Nature, Natural History Press, New York Neufert, Ernest (1993), Architect’s Data, Friedr.Vieweg & Sohn Veriagsgesellschaft mbH, Braunchweig Reid, Grant W. 2001. Grafik Lansekap. Jakarta : Erlangga. Rubenstein, H, A Guide to Site and Environmental Planning, John Willey & Sons, 1969 Simonds, John Ormsbee. 1961. Landscape Architecture. New York : McGraw-Hill www.google.com : landscape design www.google.com : housing design www.google.com : housing interior www.google.com : housing structure www.google.com : landscape design

Page 64: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas mata kuliah :

Nama Mata Kuliah : INTERIOR Nomor Kode : TR435 Jumlah sks : 435 Kelompok MK : MKPP Program Studi/ Program : D3 Arsitektur Perumahan / D-3 Status mata kuliah : Mata kuliah wajib Prasyarat : Telah menempuh mata kuliah Menggambar Arsitektur,

Struktur Konstruksi 1, Material dan Konstruksi, Gambar Teknik. Dosen : Iyes Ardiwinata, Drs

Asep Yudi Permana, MDes

2. Tujuan : Memberikan pengetahuan tentang prinsip-prinsip perancangan ruang dalam rumah tinggal dan bangunan umum, serta melatih ketrampilan merancang ruang dalam bangunan tersebut.

3. Deskripsi isi dibahas mengenai dasar-dasar program ruang, prinsip-prinsip perancangan interior, kenyaman dan estetika ruang serta material interior.

4. Pendekatan pembelajaran Ekspositori dan inkuiri - Metode : Ceramah, tanya jawab, diskusi dan pemecahan masalah. - Tugas : Perorangan (parsial dan terstruktur), kelompok (makalah) - Media : LCD, OHP

5. Evaluasi - Kehadiran - Tugas perorangan dan kelompok - UTS - UAS

6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan : - Pertemuan 1 – 4 : Desain furniture dan taman dalam ruang. - Pertemuan 5 – 7 : Prinsip-prinsip perancangan ruang dalam bangunan rumah tinggal dan bangunan umum. - Pertemuan 8 : UTS - Pertemuan 9 – 12 : Merancang ruang dalam bangunan tersebut dalam bentuk gambar: denah, denah orthogonal, rencana plafond dan titik lampu, potongan dan detil, serta perspektif interior. - Pertemuan 12-16 : Maket Ruang Dalam. - Jadwal khusus : UAS

7. Daftar Buku

- Buku Utama : Drpic, Jvo D. 1988. Sketching and Rendering Interior Space, An Inprint of Watson. New York: Guptill Publications.

Page 65: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Leach, Sid Delmar, dan Sianipar, Mediana Uguy. Teknik Rendering dan Presentasi Rancangan Interior. Jakarta: Erlangga. Pile, John. 1984. Open Office Space, Fact on File. New York.

- Referensi : Arg, Isaac. 1986. Pendekatan kepada Perancangan Arsitektur, terjemahan. Bandung:

Intermatra. Ching, Francis DK. 1985. Arsitektur: Bentuk, Ruang dan Susunannya. terjemahan. Jakarta:

Erlangga. Laseau, Paul. 1986. Berpikir Gambar bagi Arsitek dan Perancang. terjemahan Sri Rahaju

et.al, Bandung: Penerbit ITB. Orr, Frank. 1987. Skala dalam Arsitektur. terjemahan. Bandung: Abdi Widya. Sachari, Agus. 1989. Estetika Terapan: Spirit yang Menikam Desain. Bandung: Nova. _____. 1989. Paradigma Disain Indonesia: Pengantar dan Kritik. Bandung: Nova. _____. 1989. Seni Desain Teknologi: antara Konflik dan Harmoni. Bandung: Nova. Snyder, James C, dan Anthony J. Catanese. 1985. Pengantar Arsitektur. terjemahan. Jakarta:

Erlangga. Suriawidjaya, Eppi P, et al. 1986. Persepsi Bentuk dan Konsep Perancangan. Jakarta:

Djambatan. Van de Ven, Cornelis. 1991. Ruang dalam Arsitektur. terjemahan. Jakarta: Gramedia. White, Edward T. 1986. Tata Atur: Pengantar Merancang Arsitektur. terjemahan. Bandung:

ITB. _____. 1987. Buku Sumber Konsep: sebuah Kosakata Bentuk-bentuk Arsitektural. terjemahan.

Bandung: Intermatra.

Page 66: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas mata kuliah Nama mata kuliah : ARSITEKTUR LANSEKAP Nomor kode : TR438 Jumlah sks : 2 sks Semester : 4 ( empat ) Kelompok mata kuliah : MKKU Program Studi/Program : D3-Perumahan Status mata kuliah : Mata kuliah wajib dari D3- Perumahan Prasyarat : Dosen : Sri Handayani, Dra., MPd 2. Tujuan

Selesai mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan mampu mengembangkan kemampuan terapan dalam mengkomunikasikan konsep, pemikiran, gagasan, dan imajinasi tentang rencana dan rancangan lansekap dalam bentuk gambar.

3. Deskripsi Isi Dalam Perkuliahan Mata Kuliah Arsitektur Lansekap membahas mengenai sajian teori, konsep atau prinsip dalam gambar arsitektur lansekap dan praktek menggambar secara bailk dan benar.

4. Pendekatan Pembelajaran: Metode : ceramah, tanya-jawab, diskusi dan asistensi tugas gamabar. Tugas : buku gambar berukuran A3 Media : OHP, LCD/Power point.

5. Evaluasi Kehadiran Tugas A3 Asistensi/Diskusi UTS UAS

6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan

Pertemuan 1: Teori dasar menggambar arsitektur lansekap dan peralatan yang diperlukan.

Pertemuan 2: Teori dasar dan prinsip menggambar arsitektur lansekap: titik dan garis. Pertemuan 3: Teori dasar dan prinsip menggambar arsitektur lansekap: bidang. Pertemuan 4: Teori dasar dan prinsip menggambar arsitektur lansekap: bentuk dan

ruang. Pertemuan 5: Teori dasar dan prinsip menggambar arsitektur lansekap: tekstur

lansekap. Pertemuan 6: Teori dasar dan prinsip menggambar arsitektur lansekap: teori warna. Pertemuan 7: Teori dasar dan prinsip menggambar arsitektur lansekap: warna

lansekap. Pertemuan 8: Teori dasar dan prinsip menggambar arsitektur lansekap: huruf dan

angka. Pertemuan 9: Ujian Tengah Semester Pertemuan 10:Teori dasar dan prinsip menggambar arsitektur lansekap: symbol-

simbol.

Page 67: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan 11:Bentuk-bentuk gambar elemen-elemen lansekap soft material: groundcover

Pertemuan 12:Bentuk-bentuk gambar elemen-elemen lansekap hardmaterial: perkerasan.

Pertemuan 13:Bentuk-bentuk gambar elemen-elemen lansekap hardmaterial: parker. Pertemuan 14:Menggambar Denah Lansekap dan Tampak Depan. Pertemuan 15:Menggambar Potongan Denah Lansekap. Pertemuan 16:Ujian Akhir Semester.

7. Daftar buku Buku utama Marietje Wungkar dan Indung Siti Fatimah, PENGANTAR PERANCANGAN

LANSEKAP ( Bag I ), Program Studi Arsitektur Pertamanan Jurusan Budaya Pertanian Fakultas Pertanian IPB Bogor.2000. Rustam Hakim, 1993 UNSUR PERANCANGAN DALAM ARSITEKTUR

LANSEKAP, Penerbit Bumi Aksara. Rustam Hakim, 2002, ARSITEKTUR LANSEKAP, MANUSIA, ALAM DAN

LINGKUNGAN. Penerbit Universitas Trisakti. Jakarta. Thomas C. Wang, 1996, PENCIL SKETCHING, diterjemahkan oleh Hendro Sangkoyo,

Penerbit Gelora Aksara Pratama. Yoshinobu Ashihara, PERANCANGAN EKSTERRIOR DALAM ARSITEKTUR,

Penerbit Abdi Widya – Bandung.

Page 68: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas Mata Kuliah :

Nama Mata Kuliah : REKAYASA LAHAN 2 Nomor Kode : TR 441 Jumlah Sks : 3 Semester : 4 Kelompok Mata Kuliah : MKKPS Program Studi / Jenjang : Teknik Perumahan / D3 Status Mata Kuliah : Wajib Prasyarat : - Dosen : Dadang Ahdiat, Drs, MSA,

Lucy Yosita, ST., MT 2. Tujuan :

Setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan dapat memiliki pemahaman lanjut dalam mengetahui, memahami dan menggambar perencanaan tapak untuk lingkungan perumahan permukiman.

3. Deskripsi isi : Dalam perkuliahan ini dibahas aplikasi perencanaan tapak untuk permukiman, analisis tapak, konteks lingkungan, vertikal dan horizontal serta utilitasnya, sesuai dengan bentuk permukaan lahan dan lingkungannya. 4. Pendekatan Pembelajaran. :

Metode : Ceramah, tugas dan latihan Tugas : Individual 5. Evaluasi :

- Kehadiran - Keaktifan dalam Proses Perkuliahan

- Tugas - Penyajian dan Diskusi 6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan :

Pertemuan 1 : Pengantar Umum : Maksud dan Tujuan Perkuliahan, Ruang lingkup, permasalahan dan potensi Tapak, dan faktor- faktor yang berpengaruh Pertemuan 2 : Aplikasi Proses Perencanaan Tapak Lingkungan Permukiman Penjelasan Tugas 1 Pertemuan 3 : Aplikasi Analisis Tapak : - Lokasi tapak

- Tautan lingkungan - Ukuran dan tata wilayah - Status tanah

Pertemuan 4 : Aplikasi Analisis Tapak : - Fisik alami (topografi) dan Fisik Buatan Pertemuan 5 : Aplikasi Analisis Tapak : - Sirkulasi , Utilitas, Pancaindera Pertemuan 6 : Aplikasi Analisis Tapak : - Manusia dan Budaya, Iklim, Tata Hijau Pertemuan 7 : Aplikasi Rekayasa lahan permukiman Penjelasan Tugas 2

Page 69: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan 8 : Aplikasi Rekayasa lahan permukiman Pertemuan 9 : UTS Pertemuan 10 : Aplikasi Rekayasa lahan permukiman Pertemuan 11 : Presentasi dan Diskusi rekayasa lahan permukiman Pertemuan 12 : Presentasi dan Diskusi rekayasa lahan permukiman Pertemuan 13 : Presentasi dan Diskusi rekayasa lahan permukiman Pertemuan 14 : Presentasi dan Diskusi rekayasa lahan permukiman Pertemuan 15 : Presentasi dan Diskusi rekayasa lahan permukiman Pertemuan 16 : Preview Tugas dan Penjelasan UAS

7. Daftar Buku Joseph Dr Chiara, Lee E. Koppelman. 1994 . Standar Perencanaan Tapak. Jakarta : Erlangga.

Edward T. White. 1981. Site Analysis. United States of America : Architectural Media. Snyder, James C, and Anthony J.Catanese. 1979. Introduction to Architecture. New York : Mc.Graw-Hill. Lynch, Kevin. 1962. Site Planning. Cambridge : Massachusete Institute of Technology.

Wang, Thomas C. 1999. Gambar Denah dan Potongan. Jakarta : Erlangga. Reid, Grant W. 2001. Grafik Lansekap. Jakarta : Erlangga.

Simonds, John Ormsbee. 1961. Landscape Architecture. New York : McGraw-Hill

Page 70: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas mata kuliah Nama : STRUKTUR DAN KONSTRUKSI II Nomor kode : TR 452 Jumlah SKS : 3 sks Semester : 2 Kelompok mata kuliah : MKK Program Studi/Program : Teknik Perumahan/D3 Status mata kuliah : Mata kuliah lanjut dari Struktur dan Konstruksi I Prasyarat : Mahasiswa telah menempuh mata kuliah

Struktur dan Konstruksi I Dosen : Dra. Cornellia Rimba Fauzi Rahmannullah, S.Pd., MT. 2. Tujuan

Selesai mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu menggambar dan menjelaskan struktur dan konstruksi Tangga, Pembalokan, Pondasi dalam/deep pondation, Rioolering, dan Konstruksi Baja

3. Deskripsi isi

Dalam perkuliahan ini dibahas Definisi, fungsi, bahan/material, macam- macam/jenis-jenis, pelaksanaan/teknik konstruksi, dan teknik menggambar : Tangga, Pembalokan, Pondasi dalam/deep pondation, Rioolering, dan Konstruksi Baja

4. Pendekatan pembelajaran Ekspositori dan inkuiri

- Metode : Ceramah, tanya jawab, diskusi dan pemecahan masalah - Tugas : Gambar terstruktur - Media : OHP, LCD, dan white board

5. Evaluasi - Kehadiran - Laporan kunjungan lapangan - Tugas gambar - UTS - UAS 6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan Pertemuan 1 : Rencana perkuliahan, reviu struktur dan konstruksi 1 Pertemuan 2 : Definisi, fungsi, bahan/material, macam- macam/jenis-jenis Pondasi dalam (deep

pondation) Pertemuan 3 : Pelaksanaan, teknik konstruksi, dan teknik menggambar pondasi dalam. Pertemuan 4 : Definisi, fungsi, bahan/material, macam- macam/jenis-jenis pembalokan Pertemuan 5 : Pelaksanaan, teknik konstruksi, dan teknik menggambar pembalokan Pertemuan 6 : Definisi, fungsi, bahan/material, macam- macam/jenis-jenis tangga Pertemuan 7 : Pelaksanaan, teknik konstruksi, dan teknik menggambar tangga Pertemuan 8 : UTS Pertemuan 9 : Definisi, fungsi, bahan/material, macam- macam/jenis-jenis rioolering

Page 71: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan 10 : Pelaksanaan, teknik konstruksi, dan teknik menggambar rioolering Pertemuan 11: Definisi, fungsi, bahan/material, macam- macam/jenis-jenis konstruksi baja Pertemuan 12 : Pelaksanaan, teknik konstruksi, dan teknik menggambar konstruksi baja Pertemuan 13 : Kunjungan lapangan Pertemuan 14 : Evaluasi kunjungan lapangan Pertemuan 15 : Pembahasan permasalahan-permasalahan di lapangan Pertemuan 16 : UAS 7. Daftar buku Buku Utama :

Schodek (1980) Structure, Prentice Hall, New Jersey.

Setyo Soetiadji S., (1986) Anatomi Struktur, Djambatan, Bandung

Sutrisno (1984), Bentuk Struktur Bangunan dalam Arsitektur Modern, Gramedia, Jakarta. Soemadi (1872), Konstruksi Bangunan Gedung-gedung, ITB, Diktat

Referensi :

Lin, TY dkk. (1981). Struktur Concept And System for Architect and Enggineer, John Wiley. New York

Robert Fisher (1984), New Structure, Mc. Graw Hill, New York.

Wilson Forrest, (1981), Structural System, Nostrand Reinhold Coy, New York USA

Setyo Soetiadji S., (1986) Anatomi Struktur, Djambatan, Bandung

Jimi Juwana Sistem Bangunan Tinggi , Erlangga.

Edward Allen (2002), Dasar-dasar Konstruksi Bangunan, Bahan dan Metodenya, Erlangga.

Page 72: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas mata kuliah Nama : STRUKTUR DAN KONSTRUKSI III Nomor kode : TR 453 Jumlah SKS : 3 sks Semester : 3 Kelompok mata kuliah : MKK Program Studi/Program : Teknik Perumahan/D3 Status mata kuliah : Mata kuliah lanjut dari Struktur dan Konstruksi II Prasyarat : Mahasiswa telah menempuh mata kuliah

Struktur dan Konstruksi I dan Struktur dan Konstruksi I

Dosen : Dra. Cornellia Rimba Fauzi Rahmannullah, S.Pd., MT. 2. Tujuan

Selesai mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu menggambar dan menjelaskan struktur dan konstruksi bangunan berlantai sedang, elevator, pondasi dalam lanjutan, shear wall, retaining wall, base ment, konstruksi baja, dan konstruksi beton lanjutan

3. Deskripsi isi

Dalam perkuliahan ini dibahas struktur dan konstruksi bangunan berlantai sedang (midle rise building) 4-12 lantai. Meliputi fungsi, bahan/material, macam- macam/jenis-jenis, pelaksanaan/teknik konstruksi, dan teknik menggambar : struktur bangunan berlantai sedang , elevator, pondasi dalam lanjutan, shear wall, retaining wall, base ment, konstruksi baja, dan konstruksi beton lanjutan.

4. Pendekatan pembelajaran Ekspositori dan inkuiri

- Metode : Ceramah, tanya jawab, diskusi dan pemecahan masalah - Tugas : Gambar terstruktur - Media : OHP, LCD, dan white board

5. Evaluasi - Kehadiran - Laporan kunjungan lapangan - Tugas gambar - UTS - UAS

berlantai sedang, elevator, pondasi dalam lanjutan, shear wall, retaining wall, base ment, konstruksi baja, dan konstruksi beton lanjutan

6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan Pertemuan 1 : Rencana perkuliahan, reviu struktur dan konstruksi II Pertemuan 2 : Definisi, fungsi, bahan/material, macam- macam/jenis-jenis struktur bangunan

berlantai sedang (midle rise building) Pondasi dalam (deep pondation)

Page 73: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan 3 : Fungsim, pelaksanaan, teknik konstruksi, dan teknik menggambar pondasi dalam lanjutan

Pertemuan 4 : Definisi, fungsi, bahan/material, macam- macam/jenis-jenis sirkulasi vertikal elevator

Pertemuan 5 : Pelaksanaan, teknik konstruksi, dan teknik menggambar sirkulasi vertikal elevator Pertemuan 6 : Definisi, fungsi, bahan/material, macam- macam/jenis-jenis, Pelaksanaan, teknik

konstruksi, dan teknik menggambar shear wall. Pertemuan 7 : Definisi, fungsi, bahan/material, macam- macam/jenis-jenis, Pelaksanaan, teknik

konstruksi, dan teknik menggambar retaining wall Pertemuan 8 : UTS Pertemuan 9 : Definisi, fungsi, bahan/material, macam- macam/jenis-jenis, Pelaksanaan, teknik

konstruksi, dan teknik menggambar base ment Pertemuan 10 : Definisi, fungsi, bahan/material, macam- macam/jenis-jenis, Pelaksanaan, teknik

konstruksi, dan teknik menggambar core dan dilatasi Pertemuan 11: Definisi, fungsi, bahan/material, macam- macam/jenis-jenis, Pelaksanaan, teknik

konstruksi, dan teknik menggambar konstruksi baja lanjutan Pertemuan 12 : Definisi, fungsi, bahan/material, macam- macam/jenis-jenis, Pelaksanaan, teknik

konstruksi, dan teknik menggambar konstruksi baja lanjutan konstruksi beton lanjutan

Pertemuan 13 : Kunjungan lapangan Pertemuan 14 : Evaluasi kunjungan lapangan Pertemuan 15 : Pembahasan permasalahan-permasalahan di lapangan Pertemuan 16 : UAS 7. Daftar buku Buku Utama :

Schodek (1980) Structure, Prentice Hall, New Jersey.

Setyo Soetiadji S., (1986) Anatomi Struktur, Djambatan, Bandung

Sutrisno (1984), Bentuk Struktur Bangunan dalam Arsitektur Modern, Gramedia, Jakarta. Soemadi (1872), Konstruksi Bangunan Gedung-gedung, ITB, Diktat

Referensi :

Lin, TY dkk. (1981). Struktur Concept And System for Architect and Enggineer, John Wiley. New York

Robert Fisher (1984), New Structure, Mc. Graw Hill, New York.

Wilson Forrest, (1981), Structural System, Nostrand Reinhold Coy, New York USA

Setyo Soetiadji S., (1986) Anatomi Struktur, Djambatan, Bandung

Edward Allen (2002), Dasar-dasar Konstruksi Bangunan, Bahan dan Metodenya, Erlangga.

Page 74: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas Mata Kuliah:

Nama Mata Kuliah : PRAKTEK INDUSTRI Nomor Kode : TR 482 Jumlah sks : 3 sks Semester : 6 Kelompok Mata Kuliah : MKK Program Studi/Program : Teknik Arsitektur Perumahan / D-3 Status Mata Kuliah : Mata kuliah wajib Prasyarat : Mahasiswa semester V Dosen : Erna Krisnanto, S.T., M.T. (2081)

2. Tujuan Praktik Industri merupakan mata kuliah bidang studi wajib dengan bobot 3 SKS, yang

diselenggarakan pada setiap semester sebagai kegiatan yang bersifat mandiri dan terkendali. Kelulusan mata kuliah ini merupakan salah satu syarat untuk dapat mengikuti Tugas Akhir pada Program Pendidikan Teknik Arsitektur. Dilaksanakannya kegiatan Praktik Industri bertujuan untuk: 1. mengembangkan penguasaan ilmu dan rekayasa teknologi di lingkungan kerja yang

sebenarnya dan mampu mengidentifikasi masalah-masalah kerja di lapangan yang akan berpengaruh terhadap motivasi belajar mahasiswa.

2. mampu mengembangkan penalaran secara komprehensif pengetahuan bidang studi dan implementasinya pada proyek yang sebenarnya.

3. Deskripsi Isi

Perkuliahan ini adalah wujud menyelaraskan antara teori dengan praktik nyata pada suatu proyek di lapangan, merupakan tuntutan yang mutlak diperlukan untuk menyiapkan lulusan pendidikan ahli madya arsitektur perumahan yang professional dan bertanggung jawab. Pengalaman Praktik Industri di lapangan merupakan pengayaan pengetahuan dalam bidang keprofesian. Hasil dari materi perkuliahan ini adalah sebuah laporan yang berisi tentang uraian pelaksanaan kegiatan proyek lapangan atau perencanan secara detail pada bagian-bagian pekerjaan yang dijadikan objek pengamatan selama melaksanakan praktik, dan berisi uraian umum tentang pelaksanaan proyek secara keseluruhan berdasarkan Rencana Kerja dan Syarat-Syarat. Setelah itu diungkapkan tentang temuan-temuan masalah dalam pelaksanaan pekerjaan baik ditinjau dari segi administrasi maupun segi teknis. Secara konseptual dan aktual dibuatkan solusi dari permasalahan yang ditemukan di lapangan, dengan dilengkapi gambar-gambar dan foto yang memadai dan representatif.

4. Pendekatan Pembelajaran Kegiatan Praktik Industri di Program Diploma III Teknik Perumahan, FPTK UPI merupakan kegiatan pembelajaran yang diselenggarakan secara komprehensif dalam bentuk pengamatan, pemahaman, pemanduan berbagai ilmu dan keterampilan deskriptif melalui laporan praktik sebagai bentuk pemaparan pengamatan lapangan yang disusun secara sistematis

5. Evaluasi Penilaian Praktik Industri lebih didasarkan pada pendekatan proses kegiatan Praktik Industri dari awal pelaksanaan hingga akhir penyusunan laporan. Penilaian kegiatan ini dilakukan oleh Dosen Pembimbing dan Pembimbing Lapangan, kedua nilai akan digabungkan menjadi nilai akhir, dimana nilai Dosen Pembimbing memiliki bobot 70 % (nilai kegiatan lapangan 30%, nilai bimbingan 30% dan nilai pelaporan 40%) sedangkan nilai Pembimbing Lapangan memiliki bobot 30 %.

Page 75: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

6. Rincian Materi Perkuliahan Tiap Pertemuan Pertemuan 1 : Pemaparan Praktek Industri, tujuan, syarat dan tata cara evaluasi Pertemuan 2-10 : Praktek di lapangan (konsultan atau kontraktor), asistensi pada pembimbing Pertemuan 11-15: Praktek di lapangan (konsultan atau kontraktor), asistensi pada pembimbing,

pembuatan laporan Pertemuan 16: Penilaian oleh pembimbing lapangan dan dosen pembimbing

7. Daftar Buku Krisnanto, Erna dan Widianngsih, Lilis, 2006, Pedoman Praktik Industri prodi D-3 Teknik Perumahan Jurusan Pendidikan Teknik Arsitektur, Jurusan Pendidikan Teknik Arsitektur FPTK - UPI, Bandung Buku sumber lain yang menjadi acuan bagi mahasiswa adalah semua buku sumber seluruh mata kuliah dari semester 1-5

Page 76: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH

1. Identitas mata kuliah

Nama mata kuliah : TUGAS AKHIR Nomor kode : TR496 Jumlah SKS : 6 SKS Semester : 6 Kelompok Mata Kuliah : MKKP Program Studi/Program : D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN Status mata kuliah : Mata Kuliah Akhir Prasyarat : Bagi mahasiswa Prodi D3 Dosen :

2. Tujuan Selesai perkuliahan mahasiswa mampu menyusun hasil penelitian dalam bentuk TUGAS AKHIR dan dapat dipertahankan dalam ujian sidang AKHIR.

3. Deskripsi isi

Dalam perkuliahan ini dibahas RANCANGAN SUATU BANGUNAN RUMAH TINGGAL, dan pertanggungjawaban atas hasil RANCANGAN yang telah dilakukannya

4. Pendekatan Pembelajaran Bimbingan terstruktur

5. Evaluasi

Seminar proposal Seminar hasil Ujian

6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan

Pertemuan 1 : Seminar Proposal

Pertemuan 2 : Seminar Hasil

Pertemuan 3 : Sidang TR497 SIDANG YUDISIUM D3

Mata kuliah ini merupakan kulminasi dari kegiatan pembelajaran DI d3 Arsitektur Perumahan

Page 77: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

MATA KULIAH PILIHAN BEBAS TR339 TIPOLOGI RUMAH TINGGAL

SILABUS 1. Identitas Mata Kuliah: Nama Mata Kuliah : TIPOLOGI RUMAH TINGGAL Nomor Kode : TR 339 Jumlah SKS : 3 Semester : 6 Kelompok Mata Kuliah : MKKPS Program Studi/Jenjang : D3 Teknik Perumahan Status Mata Kuliah : Pilihan Prasyarat : - Dosen : Dadang Ahdiat, Drs., MSA. Maman Hilman, Drs., M.Pd., MT. Nuryanto, S.Pd., MT. 2. Tujuan:

Setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan mengetahui, memahami dan dapat menggambar tipe-tipe rumah tinggal sesuai dengan penghuniannya dan karakteristik lingkungannya.

3. Deskripsi Isi:

Dalam perkuliahan ini dibahas tipe-tipe rumah tinggal sesuai dengan penghuniannya, baik untuk perkotaan maupun pedesaan dan lingkungannya, serta menggambarnya, meliputi organisasi tapak, ruang, orientasi masa bangunan, sesuai dengan iklim dan lingkungan setempat dimana bangunan berada.

4. Pendekatan Pembelajaran:

Metode : Ceramah, tugas dan latihan. 5. Evaluasi:

- Kehadiran - Tugas - Penyajian

6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan

Pertemuan 01 : Pengantar Umum: - Maksud dan tujuan perkuliahan - Ruang lingkup perkuliahan

Pertemuan 02 : Tapak dan Lingkungan: - Karakteristik Tapak - Karakteristik Lingkungan - Karakteristik Penghuni

Pertemuan 03, 04 : Analisis Rumah Tinggal dan Pengembangan Konsep Pertemuan 05, 06 : Potensi dan keterbatasan tapak untuk rumah tinggal Pertemuan 07, 08 : Penghuni dan tipe-tipe rumah tangga Pertemuan 09 : UTS Pertemuan 10 : Tipe-tipe Rumah Tinggal Pertemuan 11 : Kaitan Rumah Tinggal dengan Tipe Rumah Pertemuan 12 : Rumah, Perumahan dan Pemukiman Pertemuan 13,14,15 : Rumah Tinggal berlantai banyak Pertemuan 16 : UAS

Page 78: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

7. Daftar Buku

Richard Unterman & Robert Small (1983), Site Planning for Cluster Housing. Snyder, James C, and Anthony J.Catanese. (1979). Introduction to Architecture.

Page 79: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH NAMA MATA KULIAH/KODE : ARSITEKTUR TAMAN/TR437 DOSEN/KODE : SRI HANDAYANI, DRA., MPd SEMESTER/SKS : 6 (2) /4 SKS PROGRAM STUDI : D3 PERUMAHAN JURUSAN : PENDIDIKAN TEKNIK ARSITEKTUR/FPTK UPI

TUJUAN DAN DESKRIPSI MATA KULIAH:

Dalam kuliah ini akan disajikan materi perkuliahan yang berkenaan dengan Arsitektur Taman yang meliputi: Pengertian Taman (Taman), Elemen-elemen Taman (Taman), Pengorganisasian Taman (Taman), Prosedur Perencanaan Taman (Taman)dan Prinsip dalam Perancangan Taman beserta aplikasi penerapannya.

Dalam kuliah Arsitektur Taman ini mahasiswa diharapkan mampu mengembangkan kemampuannya dalam mengaplikasikan proses perencanaan dan perancangan taman pada kawasan mikro maupun kawasan makro (lingkungan).

Kegiatan Perkuliahan meliputi pengayaan materi dan pemberian tugas, baik itu tugas yang harus dilakukan secara individu maupun tugas yang harus dilakukan dengan kerjasama dalam suatu kelompok. 1. Overview:

a) Definisi Taman (Taman) b) Elemen-elemen Taman (Taman c) Pengorganisasian Taman d) Prosedur Perencanaan Taman

2. Pengembangan Taman: a) Pembuatan Program b) Pemilihan tapak c) Disain d) Konstruksi dan Istalasi e) Manajemen dan Pemeliharaan

3. Resitasi a) Tugas Individu berupa resensi artikel mengenai pengembangan taman b) Pengayaan: Kualitas Taman, Prinsip Dasar Natural Disain, Disain Alam dan Disain

dalam Taman. 4. Resitasi:

Tugas kelompok melakukan observasi, menginventarisir dan memberikan komentar mengenai fungsi fisikal, psikologis dan sosiologis berbagai jenis elemen taman buatan dan pada taman di kawasan pemukiman dan taman kota.

5. Resitasi: a) Tugas Individual merencanakan dan merancang disain taman untuk lingkup mikro seperti

hotel, restoran, kantor, pertokoan, pariwisata dan lain-lain. b) Pengayaan: Arsitektur Taman, Taman Arsitektur dan Taman Total.

6. Resitasi: a) Tugas kelompok merencanakan dan merancang taman untuk skala kawasan seperti

kawasan pemukiman, pertokoan/bisnis, pariwisata dan lain-lain. b) Pengayaan: Prinsip dalam Disain Taman

Page 80: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Persyaratan Perkuliahan 1. Telah lulus matakuliah Aplikasi Perencanaan dan Perancangan I 2. Selalu hadir dan aktif mengikuti perkuliahan di kelas sesuai jadwal, minimal 80%

kehadiran. 3. Selalu belajar secara aktif dan menyelesaikan tugas yang diberikan, baik tugas individual

maupun kelompok. 4. Menyerahkan tugas tepat pada waktunya. 5. Mengikuti Ujian Tengah Semester (UTS). 6. Mengikuti Ujian Akhir Semester (UAS).

Rincian perkuliahan :

Minggu 1 Mahasiswa memahami tujuan silabus mata kuliah Arsitektur Taman selama satu semester

1. Pengantar Kuliah Arsitektur Taman 2. Silabus mata kuliah Arsitektur Taman 3. Tata cara dan aturan perkuliahan dalam

mata kuliah Arsitektur Taman

Minggu 2 Mahasiswa memahami Teori dasar Perencanaan dan Perancangan Taman

Mahasiswa dapat melakukan pemilihan dan analisis tapak untuk merancang suatu Taman dengan memperhatikan faktor-faktor yang mempengaruhinya

1. Teori Dasar Perencanaan dan Perancangan Taman

2. Pemilihan dan Analisis Tapak Faktor Alam Faktor Kultur dan Faktor Estetika

Minggu 3 Minggu 4 Minggu 5

Mahasiswa memahami unsur-unsur perancangan dalam melakukan perencanaan dan perancangan taman

Unsur-unsur Perancangan 1. Titik dan Garis 2. Bidang dan Bentuk 3. Ruang 4. Warna 5. Tekstur 6. Aroma 7. Suara 8. Cahaya

Minggu 6 Mahasiswa memahami elemen-elemen pendukung taman dalam perencanaan dan perancangan taman

Elemen-elemen pendukung taman 1. Elemen Lunak (Softscape) berupa vegetasi

Penggolongan jenis vegetasi Karakteristik Vegetasi Kriteria Pemilihan Vegetasi

Minggu 7 Mahasiswa memahami

elemen-elemen pendukung taman dalam perencanaan dan perancangan taman

Elemen-elemen pendukung taman 1. Elemen Lunak (Softscape) berupa vegetasi

Komposisi vegetasi Fungsi Vegetasi

Page 81: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Minggu 8 Mahasiswa memahami elemen-elemen pendukung taman dalam perencanaan dan perancangan taman

Elemen-elemen pendukung taman 1. Elemen Keras (Hardscape) berupa vegetasi

Bebatuan Perkerasan Jalan setapak Air Kolam Tebing Pagar Gazebo Bangku, lampu dan pergola taman

Minggu 9 UJIAN TENGAH SEMESTER Minggu 10 Mahasiswa memahami

Prinsip-prinsip perancangan dalam perencanaan dan perancangan taman

Prinsip-prinsip perancangan Taman 1. Kesatuan 2. Keseimbangan 3. Proporsi 4. Irama

Minggu 11 Mahasiswa memahami Prinsip-prinsip perancangan dalam perencanaan dan perancangan taman

Prinsip-prinsip perancangan Taman 1. Titik perhatian 2. Keselarasan 3. Pola dan Tema

Minggu 12 Mahasiswa mampu mengaplikasikan teori Perencanaan dan Perancangan Taman dalam bentuk konsep perencanaan dan perancangan berbagai bentuk taman

Contoh-contoh Aplikasi perencanaan dan perancangan taman: 1. Taman tempat wisata 2. Taman kampus 3. Taman kota 4. Taman Perumahan

Minggu 13 Mahasiswa mampu dan mempresentasikan rancangan gambar taman yang telah dibuatnya.

Presentasi konsep perencanaan dan perancangan taman tempat (kelompok kecil 3 -4 orang)

Minggu 14 Mahasiswa mampu dan mempresentasikan rancangan gambar taman yang telah dibuatnya.

Presentasi konsep perencanaan dan perancangan taman kampus (kelompok kecil 3 -4 orang)

Minggu 15 Mahasiswa mampu dan mempresentasikan rancangan gambar taman yang telah dibuatnya.

Presentasi konsep perencanaan dan perancangan taman kota (kelompok kecil 3 -4 orang)

Minggu 16 Mahasiswa mampu dan mempresentasikan rancangan gambar taman yang telah dibuatnya.

Presentasi konsep perencanaan dan perancangan taman perumahan(kelompok kecil 3 -4 orang)

Page 82: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

BUKU RUJUKAN gkar dan Indung Siti Fatimah, PENGANTARA PRANCANGAN LANSKAP

993, UNSUR PERANCANGAN DALAM ARSITEKTUR TAMAN,

Ru ITEKTUR LANSKAP, MANUSIA, ALAM DAN

Th hkan oleh Hendro Sangkoyo,

Yo AN EKSTERIOR DALAM ARSITEKTUR, Penerbit

Marietje Wun(Bag 1), Program Studi Arsitektur Pertamanan Jurusan Budaya Pertanian Fakultas Pertanian IPB Bogor. 2000

Rustan Hakim, 1Penerbit Bumi Aksara. stam Hakim, 2002. ARSLINGKUNGAN. Penerbit Universitas Trisakti. Jakarta omas C. Wang, 1996, PENCIL SKETCHING, diterjemaPenerbit Gelora Aksara Pratama. shinobu Ashihara, PERANCANGAbdi Widya-Bandung.

Page 83: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH

1. Identitas Mata Kuliah:

Nama Mata Kuliah : PERUMAHAN Nomor Kode : TR 444 Jumlah sks : 4 sks Semester : 6 Kelompok Mata Kuliah : MKK Program Studi/Program : Pendidikan Teknik Arsitektur/ S-1 Status Mata Kuliah : Mata kuliah pilihan Prasyarat : Dosen : Drs. H. Maman Hilman, MPd.MT. Ir. H. Sidik Hananto, MT Usep Surahman, ST, MT

Lucy Yosita, ST., MT

2. Tujuan Setelah mengikuti perkuliahan ini diharapkan mahasiswa :

a. Mampu mengaplikasikan analisis terhadap permasalahan perumahan dan mengetahui gambaran perbandingan pemecahan kebutuhan perumahan antara di Indonesia dengan negara-negara lain.

b. Mampu mengerjakan dan mempresentasikan tugas survey dan telaah terhadap lingkungan perumahan secara makro dan rumah tinggal secara mikro, untuk kelompok golongan masyarakat menengah ke atas, rumah sederhana maupun rumah susun..

c. Mampu mengaplikasikan pengetahuannya pada mata kuliah Inti yakni Studio Perancangan Arsitektur Perumahan.

3. Deskripsi Isi

Perkuliahan ini menyajikan materi permasalahan perumahan di Indonesia, tuntutan kebutuhan mayoritas masyarakat, dan menguraikan hal-hal mendasar yang penting dalam lingkup permasalahan perumahan. Selain itu memberikan gambaran mengenai perbandingan masalah perumahan antara di Indonesia dengan negara-negara lain.

4. Pendekatan Pembelajaran Intuitif-kreatif dan kognitif-eksplanatif dalam bentuk studio perancangan.

5. Evaluasi Keaktifan pada perkuliahan mingguan Kualitas tugas, UTS dan UAS.

6. Rincian Materi Perkuliahan Tiap Pertemuan Pertemuan 1 : Rencana perkuliahan, Pengantar mengenai Permasalahan Perumahan secara Makro dan Mikro Pertemuan 2 : Kondisi Perumahan Permukiman di Indonesia Pertemuan 3 : Tata Lingkungan Perumahan ; Persyaratan, Pola Penataan dan Kelengkapan Sarana Prasarana Pertemuan 4 : Bentuk, jenis dan garis bangunan rumah tinggal. Pemberian Tugas Kelompok : Survey Lingkungan Perumahan (1 minggu)

Page 84: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Pertemuan 5 : Presentasi Tugas kelompok : Hasil Survey Lingkungan Perumahan Pertemuan 6 : Unsur Perencanaan Rumah Tinggal Pertemuan 7 : Organisasi Ruang dalam Rumah Tinggal : Prinsip-prinsip dan Contoh- contoh kasus.

Pemberian tugas perorangan “Analisis Rumah Tinggal” (1 minggu) Pertemuan 8 : Elemen dalam perencanaan rumah tinggal : Pondasi, Lantai, Kolom, Dinding, Pintu dan jendela, Langit-langit, Rangka atap

Pertemuan 9 : UTS/Review-Tugas. Pertemuan 10: Perumahan sederhana : Pengertian, Syarat-syarat, Perkembangan Rancang Bangun, Proses Perencanaan Pertemuan 11: Rumah susun (hunian berlantai banyak) ; Pengertian, Ciri-ciri dan Perkembangan rumah susun di Indonesia Pertemuan 12 : Contoh-contoh kasus dan diskusi mengenai perumahan kota

Pemberian tugas kelompok “Analisis contoh Rumah Sederhana dan Rumah Susun” (2 minggu)

Pertemuan 13 : Slide Show contoh-contoh kasus perumahan permukiman (PP) 1. Perumahan permukiman di negara-negara maju 2. Negara-negara berkembang lainnya.

Pertemuan 14 : Presentasi Tugas Kelompok : “Analisis contoh Rumah Sederhana dan Rumah Susun”

Pertemuan 15 : Kuliah Penutup 1. Review kuliah 1 – 15 2. Catatan-catatan penutup 3. Review hasil tugas 1 – 3 4. Penjelasan UAS

Pertemuan 16 : UAS Buku Sumber Utama : Henry, Sannof (1977), Method of Architectural Programming, Dowden Hutchindon Ross Inc,

London. Panudju, Bambang (1999), Pengadaan Perumahan Kota dengan Peran Serta Masyarakat

Berpenghasilan Rendah, Penerbit Alumni, Bandung Poerbo, Hasan Prof (1999), Lingkungan Binaan untuk Rakyat, PPLH ITB-Yayasan Akatiga,

Bandung. Surowiyono, Tutu TW (1996), Dasar Perencanaan Rumah Tinggal, Pustaka Sinar Harapan, Jakarta Yudohusodo Siswono, dkk (1991), Rumah untuk Seluruh Rakyat, INKOPPOL Unit Percetakan

Bharatakerta, Jakarta

Page 85: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH

8. Identitas mata kuliah : Nama Mata Kuliah : SIMULASI KOMPUTER ARSITEKTUR Nomor Kode : TR574 Jumlah sks : 3 Kelompok MK : MKPP Program Studi/ Program : D3 Arsitektur Perumahan Status mata kuliah : Mata kuliah Pilihan Prasyarat : Telah menempuh mata kuliah

Dosen : Asep Yudi Permana, MDes

9. Tujuan : 3. Mengenalkan teknik presentasi arsitektur dengan perangkat lunak komputer/multi media; 4. Memahamkan pengoperasian program pengolah visual sebagai program bantu dalam

presentasi karya arsitektur.

10. Deskripsi isi • Pengenalan Multimedia Arsitektur; • Aplikasi pengolah visual statis; dan • Aplikasi pengolah visual dinamis.

11. Pendekatan pembelajaran Ekspositori dan inkuiri - Metode : Praktik , Ceramah, tanya jawab, diskusi dan pemecahan masalah. - Tugas : Perorangan (parsial dan terstruktur), kelompok (makalah) - Media : LCD, OHP

12. Evaluasi - Kehadiran - Tugas perorangan dan kelompok - UTS - UAS

13. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan : - Pertemuan 1 – 6 : Pengenalan Multimedia Arsitektur. - Pertemuan 7 – 12 : Aplikasi pengolahan visual statis. - Pertemuan 8 : UTS - Pertemuan 12 - 16 : Aplikasi pengolahan visual dinamis - Jadwal khusus : UAS

14. Daftar Buku

- Buku Utama : Agus S, et al. 2000. Komputer Animasi dengan 3D Studio Max. Jakarta: Elex Media

Komputindo. Chandra, Hadi. 1999. Belajar Sendiri 3D Studio Max. Jakarta: Elex MediaKomputindo.

_____. 2000. Membuat Sendiri Animasi Profesional dengan 3D Studio Max. Jakarta: Elex Media Komputindo.

_____. 2000. AutoCad 3 Dimensi Permodelan dan Animasi. Jakarta: Elex Media Komputindo.

Page 86: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

Clelland’s, Deke Mc. 2002. Look and Learn Photoshop Version 6. Jakarta: Elex Media Komputindo.

Erhansa. 2002. Microsoft Power Point 2002. Jakarta: Ercontara Rajawali.

- Referensi : Nugroho, Agung Murti. 2002. Modul Pelatihan 3D Studio Max, Malang: Lab. Komputer

Teknik Arsitektur Unibraw. Team Lit-Bang LPK Wahana. 1995. AutoCAD 12 For Windows. Yogyakarta: Andi. Unibraw.

27 Oktober-1 November 1996. On The Production Of Computer Educational Programs", Workshop. Malang. Zeembry. 2002. Animasi Web dengan Macromedia Flash 5. Jakarta: Elex Media Komputindo.

Page 87: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas Mata Kuliah

Nama MK : EKONOMI PEMBANGUNAN Kode MK : TR 572 Jumlah SKS : 3 SKS Semester : 5 Kelompok MK : Program Studi / Program : D-3 Teknik Perumahan Status MK : Pilihan Prasyarat : Dosen Pengampu / Kode : Ir. Sidik Hananto,MT.

2. Tujuan Mahasiswa mampu menganalisa komponen pembiayaan dalam pembangunan serta mengevaluasi besaran biaya secara logis sampai pada pendekatan pengendalian harga titik impas nilai permodalan.

3. Deskripsi Isi Dalam mata-kuliah ini dibahas tujuan pengendalian biaya proyek, metode penilaian/ evaluasi anggaran dan nilai investasi, analisis biaya proyek, serta memperkirakan biaya operasional dan pemeliharaannya dengan prinsip-prinsip ekonomis (aspek efisiensi & efektifitas fungsi dan pemanfaatan bangunan).

4. Pendekatan Pembelajaran Ekspositori dan inkuiri • Metode : ceramah, tanya-jawab, diskusi dan pemecahan masalah. • Tugas : laporan bahasan buku referensi, pemecahan masalah. • Media : OHP, LCD/power-point

5. Evaluasi • Kehadiran • Laporan bahasan literatur • Tugas terstruktur • Tampilan diskusi • UTS • UAS

6. Rincian Materi Perkuliahan Tiap Pertemuan

Pertemuan 1 : Rencana perkuliahan, Dasar-dasar ekonomi bangunan Pertemuan 2,3 : Tujuan pengendalian biaya proyek Pertemuan 4, 5, 6, 7 : Metode penilaian/ evaluasi anggaran dan nilai investasi Pertemuan 8 : UTS Pertemuan 9, 10, 11,12 : Analisis biaya proyek (komponen-komponen biaya) Pertemuan 13 : Analisis biaya proyek lanjutan Pertemuan 14 : Biaya operasional dengan prinsip-prinsip ekonomis (aspek efisiensi

& efektifitas fungsi dan pemanfaatan bangunan) Pertemuan 15 : Biaya pemeliharaan dengan prinsip-prinsip ekonomis (aspek

efisiensi & efektifitas fungsi dan pemanfaatan bangunan) Pertemuan 16 : UAS

Page 88: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

7. Daftar Buku Buku Utama Ashworth, Allan, (1988), Cost Studies of Buildings. London, Longman Group Ltd. Choliq, Abdul – Wirasasmita, RA Rivai – Hasan, Sumarna, (1997); Evaluasi Proyek, Bandung,

Pioner Jaya Poerbo, Hartono, (1993), Tekno Ekonomi Bangunan Bertingkat Banyak. Jakarta, Djambatan Referensi Seely, I.H. (1975); Building Economics. London, The Mac Millan Press Ltd. Gray, Clive. Simanjutak, Payaman. Sabur, Len K. (1993); Pengantar Evaluasi Proyek. Jakarta,

Gramedia.

Page 89: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

SILABUS MATA KULIAH 1. Identitas mata kuliah :

Nama Mata Kuliah : REKAYASA PENILAIAN Nomor Kode : TR574 Jumlah sks : 3 Kelompok MK : MKPP Program Studi/ Program : D3 Arsitektur Permahan Status mata kuliah : Mata kuliah Pilihan Prasyarat : Telah menempuh mata kuliah

Dosen : Asep Yudi Permana, MDes

2. Tujuan : • Memberikan pengetahuan tentang proses dan lingkup studi kelayakan, nilai uang, dan

ekonomi perekayasaan; dan • Memberikan dasar pengetahuan dan ketrampilan tentang estimasi biaya proyek dan

pengelolaan.

3. Deskripsi isi Dibahas dasar-dasar Studi kelayakan, bunga uang dan rumus-rumus bunga, ekonomi perekayasaan proyek perumahanrumah tinggal, dan estimasi biaya proyek, pengelolaan keuangan proyek, estimasi susut bangunan rumah tinggal, material Rekayasa Penilaian.

4. Pendekatan pembelajaran Ekspositori dan inkuiri - Metode : Ceramah, tanya jawab, diskusi dan pemecahan masalah. - Tugas : Perorangan (parsial dan terstruktur), kelompok (makalah) - Media : LCD, OHP

5. Evaluasi - Kehadiran - Tugas perorangan dan kelompok - UTS - UAS

6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan : - Pertemuan 1 – 3 : Studi kelayakan. - Pertemuan 4 – 5 : Bunga uang dan rumus-rumus bunga. - Pertemuan 6 - 7 : Ekonomi perekayasaan perumahan (rumah tinggal) - Pertemuan 8 : UTS - Pertemuan 9 - 11 : Proyek dan estimasi biaya proyek perumahan (rumah tinggal) - Pertemuan 12 - 14 : Pengelolaan keuangan proyek perumahan (rumah tinggal) - Pertemuan 15 - 16 : Material Rekayasa Penilaian perumahan (rumah tinggal) - Jadwal khusus : UAS

Page 90: SILABUS D3

SILABUS MATAKULIAH

D3 ARSITEKTUR PERUMAHAN FPTK UPI

edited by team curriculum development 2006

7. Daftar Buku - Buku Utama :

Nugroho, Uhak Natan, dan R. Sutjipto. 1945. Manajemen Proyek Konstruksi. Poerbo, Hartono. 1989. Tekno Ekonomi Bangunan Bertingkat Banyak. Sinarmata. 1984. Pendekatan Sistem dalam Analisa Proyek Investasi Pasar Modal. Sutoyo. 1986. Studi Kelayakan Proyek.

- Referensi : Anonim. 1980. RIBA Handbook of Architectural Practice and Management. London: RIBA Publications. Burgess, Gordon White. 1979. Building Production. Nugroho, Ishak Natan, dan R. Sutjipto. 1985. Managemen Proyek Konstruksi. Russell, D Archibald. 1976. Managing High Technology Programs and Projects. Salman T, Al-Sedairy. 1985. Large-Scale Construction Projects, Manajement, Design and Execution.