sistem distribusi komoditas pangan ke rumah … fileiii abstract distribution system of food...

21
i SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH PANGAN KITA (RPK) PADA PERUM BULOG SUBDIVRE III SURAKARTA TUGAS AKHIR Diajukan untuk Memenuhi Syarat-syarat Mencapai Sebutan Ahli Madya Manajemen Pemasaran Oleh : KHANIF ZULKARNAEN NIM F3214028 PROGRAM STUDI DIPLOMA III MANAJEMEN PEMASARAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET 2017

Upload: buikhanh

Post on 17-Mar-2019

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen

i

SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH PANGAN KITA (RPK)

PADA PERUM BULOG SUBDIVRE III SURAKARTA

TUGAS AKHIR

Diajukan untuk Memenuhi Syarat-syarat Mencapai Sebutan Ahli Madya

Manajemen Pemasaran

Oleh :

KHANIF ZULKARNAEN

NIM F3214028

PROGRAM STUDI DIPLOMA III MANAJEMEN PEMASARAN

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET

2017

Page 2: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen

ii

ABSTRAK

SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH PANGAN

KITA (RPK) PADA PERUM BULOG SUBDIVRE III SURAKARTA

KHANIF ZULKARNAEN

NIM : F3214028

Distribusi merupakan salah satu hal penting yang harus diperhatikan

sebuah perusahaan dalam memasarkan produk/jasanya, terlebih produk tersebut

adalah produk pertanian dan komoditas pangan yang tidak dapat bertahan lama

selama penyimpanan. Sistem disitribusi yang efektif dan efisien serta dikelola

dengan baik akan membuat konsumen merasa puas dan kualitas produk tetap

terjaga, seperti yang dilakukan oleh Perum BULOG Subdivre III Surakarta.

Metode yang digunakan dalam penyusunan tugas akhir ini adalah metode

pembahasan deskriptif, pembahasan deskriptif adalah peneliti membuat gambaran

atau deskripsi secara sistematis, faktual dan akurat mengenai sistem distribusi

komoditas pangan ke Rumah Pangan Kita (RPK) yang dilakukan oleh Perum

BULOG Subdivre III Surakarta. Data yang digunakan peneliti diperoleh melalui

dua sumber yaitu data primer dan data sekunder. Data primer berasal dari jawaban

narasumber sesuai bidangnya melalui wawancara, sedangkan data sekunder

diperoleh melalui studi literatur, data intern perusahaan dan data-data lain yang

relevan dengan penelitian ini.

Berdasarkan hasil pembahasan diketahui sistem distribusi komoditas

pangan ke Rumah Pangan Kita ( RPK) yang dilakukan Perum BULOG Subdivre

III Surakarta meliputi empat kegiatan diantaranya : Memproses Pesanan,

Pergudangan, Persediaan, dan Transportasi. Masing-masing kegiatan harus

dilakukan oleh orang atau bagian yang telah ditentukan sebelumnya. Setiap

kegiatan juga harus disertai dokumen dan surat yang sesuai sampai akhirnya

komoditas pangan sampai ke tangan Sahabat RPK yang selanjutnya akan dijual

kembali sesuai HET yang telah ditentukan oleh BULOG.

Kesimpulan yang dapat diambil oleh peneliti yaitu bahwa sistem distribusi

komoditas pangan ke Rumah Pangan Kita (RPK) memiliki alur yang urut dan

sistematis serta membutuhkan berbagai macam surat dan dokumen sebelum

komoditas pangan benar-benar dapat didistribusikan ke Rumah Pangan Kita

(RPK). Saran untuk Perum BULOG Subdivre III Surakarta sendiri adalah segera

mencari sopir yang berpengalaman agar proses dsitribusi bisa berjalan lancar serta

mengecek kualitas barang sebelum didistribusikan agar konsumen (Sahabat RPK)

tidak kecewa dan dapat menyebabkan retur barang.

Kata Kunci : Rumah Pangan Kita, sistem distribusi, surat, dokumen, komoditas

pangan.

Page 3: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen

iii

ABSTRACT

DISTRIBUTION SYSTEM OF FOOD COMMODITIES TO RUMAH

PANGAN KITA (RPK) IN PERUM BULOG SUBDIVRE III SURAKARTA

KHANIF ZULKARNAEN

NIM : F3214028

Disitribution is one of the important things that must be considered a

company in marketing products/service, especially agricultural product and food

commodities that can not last long during storage. Effective and efficient

distribution system and well managed will make consumers feel satisfied and

product quality is maintained, as performed by Perum BULOG Subdivre III

Surakarta.

The method used in the preparation of this final project is descriptive

method of discussion, descriptive discussion is the researcher makes a systematic,

factual and accurate description or description of the food commodity distribution

system to Rumah Pangan Kita (RPK) conducted by Perum BULOG Subdivre III

Surakarta. The data used by researchers is obtained through two sources, namely

primary data and secondary data. Primary data comes from the answer of the

resource persons according to the field through interview, while the secondary

data is obtained literature study, internal data of the company and other data

relevant to this research.

Based on the results of the discussion is known distribution system of food

commodities to Rumah Pangan Kita (RPK) conducted Perum BULOG Subdivre

III Surakarta includes four activities : Processing Order, Warehousing, Supplies,

and Transportation. Each activity must be performed by a predetermined person

or passage. Each activity must also be accompanied by appropriate documents and

letters until finally the food commodity reaches the hands of Sahabat RPK which

will then be resold according to the HET specified by BULOG.

The conclusion that can be taken by researchers is that the distribution

system of food commodities to Rumah Pangan Kita has sequential and systematic

flow and requires a variety of letters and documents before food commodities can

actually be distributed to Rumah Pangan Kita. Suggestions to Perum BULOG

Subdivre III Surakarta itself is to find an experienced driver so that the procces of

distribution can run smoothly and check the quality of goods before being

distributed so that consumers (Sahabat RPK) are not disappointed and can cause

returns of goods.

Keywords : Rumah Pangan Kita, distribution systems, letters, document, food

commodities.

Page 4: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen

iv

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Sebelas Maret Surakarta :

Nama : Khanif Zulkarnaen

NIM : F3214028

Program Studi : Diploma III Manajemen Pemasaran

Judul Tugas Akhir : “SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE

RUMAH PANGAN KITA (RPK) PADA PERUM

BULOG SUBDIVRE III SURAKARTA”

Menyatakan dengan sebenarnya, bahwa Tugas Akhir yang saya buat ini adalah

benar-benar merupakan hasil karya sendiri dan bukan merupakan hasil

jiplakan/salinan/sanduran dari karya orang lain.

Apabila ternyata dikemudian hari terbukti pernyataan ini tidak benar, maka saya

bersedia menerima sanksi akademik berupa penarikan Ijazah dan pencabutan gelar

Ahli Madya.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya.

Surakarta, 23 Mei 2017

Mahasiswa

Khanif Zulkarnaen

NIM. F3214028

Page 5: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen

v

HALAMAN PERSETUJUAN

Tugas Akhir dengan judul “SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN

KE RUMAH PANGAN KITA (RPK) PADA PERUM BULOG SUBDIVRE

III SURAKARTA” telah disetujui dan diterima dengan baik oleh Dosen

Pembimbing untuk dijadikan syarat guna mencapai derajat Ahli Madya Program

Diploma III Manajemen Pemasaran Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

Sebelas Maret Surakarta.

Surakarta, Mei 2017

Telah disetujui oleh Dosen Pembimbing

Drs. Djoko Purwanto, M.BA

NIP. 19590116 198503 1 004

Page 6: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen

vi

HALAMAN PENGESAHAN

Tugas Akhir Dengan Judul :

“SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH PANGAN KITA (RPK)

PADA PERUM BULOG SUBDIVRE III SURAKARTA”.

Telah disahkan oleh Tim Penguji Tugas Akhir, Program Studi Diploma III

Manajemen Pemasaran Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret

Surakarta.

Surakarta, Juli 2017

Tim Penguji Tugas Akhir

Penguji Pembimbing

Yeni Fajariyanti, SE., M.Si Drs. Djoko Purwanto, M.BA

NIP.197401122000122004 NIP.195901161985031004

Mengetahui Ketua Program Studi

D3 Manajemen Pemasaran

Drs. Moh Amien Gunadi, M.P.

NIP.195610231986011001

Page 7: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen

vii

MOTTO

“Dan antara ransel-ransel kosong dan api unggun yang membara aku terima ini

semua melampaui batas-batas hutanmu, melampaui batas-batas jurangmu”

(Soe Hok Gie)

Page 8: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen

viii

PERSEMBAHAN

Peneliti mempersembahkan Tugas Akhir ini kepada :

1. Alloh SWT yang telah melimpahkan berkah dan karunianya-Nya sehingga

peneliti mampu menyelesaikan Tugas Akhir ini dengan baik.

2. Kedua orangtua dan seluruh keluarga yang selalu memberi semangat dan

do’a dari awal masa perkuliahan sampai penyusunan Tugas Akhir ini.

3. Semua teman-teman kelas Manajemen Pemasaran B 2014 yang telah

memberi dukungan.

4. Semua teman-teman MEPA-UNS yang selalu mengedepankan

persaudaraan dan kekeluargaan.

5. Rekan-rekan Perum BULOG Subdivre III Surakarta yang telah

memberikan banyak pengalaman selama magang kerja.

6. Almamaterku Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Page 9: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen

ix

KATA PENGANTAR

Segala puji syukur kehadirat Alloh SWT yang telah memberikan rahmat serta

hidayah-Nya sehingga peneliti dapat menyelesaikan penulisan Tugas Akhir (TA)

dengan judul “SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH

PANGAN KITA (RPK) PADA PERUM BULOG SUBDIVRE III

SURAKARTA”. Penulisan Tugas Akhir ini merupakan salah satu syarat akademis

guna memperoleh gelar Ahli Madya pada Program Studi Diploma III Manajemen

Pemasaran Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Dalam proses penulisan dan penyusunan Tugas Akhir (TA) ini peneliti banyak

mendapat bantuan dan dukungan dari banyak pihak sehingga laporan ini akhirnya

dapat terselesaikan. Untuk itu dengan segala kerendahan hati dan rasa hormat

peneliti menyampaikan ungkapan terima kasih kepada :

1. Ibu Dr. Hunik Sri Runing S, M.Si., selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan

Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta.

2. Bapak Drs. Mohamad Amien Gunadi M.P, selaku Ketua Program Studi

Diploma III Manajemen Pemasaran Universitas Sebelas Maret Surakarta.

3. Bapak Drs. Djoko Purwanto, M.BA, selaku Dosen Pembimbing Lapangan

dan Tugas Akhir Program Studi Diploma III Manajemen Pemasaran

Universitas Sebelas Maret Surakarta.

4. Bapak dan Ibu Dosen yang telah memberikan ilmu praktik dan teori

selama proses perkuliahan di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

Sebelas Maret Surakarta.

Page 10: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen

x

5. Pacar tersayang Eti Vetriani yang sering mengerjakan bersama saat

penyusunan Tugas Akhir ini.

6. Seluruh rekan-rekan Perum BULOG Subdivre III Surakarta yang telah

memberikan ijin serta pengalaman magang kerja.

7. Para narasumber yang telah meluangkan waktunya saat proses

wawancara.

8. Semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan Tugas Akhir ini,

yang tidak dapat peneliti tulis satu-persatu.

Peneliti juga menyadari bahwa di dalam penyusunan Tugas Akhir ini

masih terdapat kekurangan, oleh karena itu peneliti mengharapkan kritik dan saran

yang bersifat membangun.

Akhir kata, peneliti berharap semoga Tugas Akhir ini dapat bermanfaat

bagi peneliti pada umumnya dan bagi para pembaca pada khususnya.

Surakarta, Juni 2017

Penulis

Khanif Zulkarnaen

Page 11: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen

xi

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ..................................................................................... i

ABSTRAK ..................................................................................................... ii

SURAT PERNYATAAN............................................................................... iv

HALAMAN PERSETUJUAN ....................................................................... v

HALAMAN PENGESAHAN ........................................................................ vi

MOTTO ......................................................................................................... vii

PERSEMBAHAN .......................................................................................... viii

KATA PENGANTAR ................................................................................... ix

DAFTAR ISI .................................................................................................. xi

DAFTAR TABEL .......................................................................................... xiii

DAFTAR GAMBAR ..................................................................................... xiv

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................. xv

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar belakang masalah .......................................................... 1

B. Rumusan Masalah................................................................... 3

C. Tujuan Penelitian .................................................................... 3

D. Manfaat Penelitian .................................................................. 4

1. Manfaat Praktisi ............................................................... 4

2. Manfaat Akademisi .......................................................... 4

E. Metode Penelitian ................................................................... 5

1. Desain Penelitian .............................................................. 5

2. Objek Penelitian ............................................................... 5

3. Jenis dan Sumber Data ..................................................... 5

4. Teknik Pengumpulan Data ............................................... 6

Page 12: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen

xii

5. Metode Pembahasan......................................................... 7

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A. Pengertian Distribusi .............................................................. 8

B. Pengertian Distribusi Fisik ..................................................... 9

C. Tujuan Distribusi Fisik ........................................................... 10

D. Fungsi Saluran Distribusi Dalam Praktek .............................. 13

E. Istilah dan Pengertian Dalam Rumah Pangan Kita (RPK) ..... 15

BAB III PEMBAHASAN

A. Gambaran Umum Perusahaan ................................................ 16

1. Sejarah Perum BULOG.................................................... 16

2. Visi dan Misi Perum BULOG .......................................... 22

3. Nilai-nilai Perusahaan ...................................................... 23

4. Anak Perusahaan .............................................................. 24

5. Struktur Organisasi .......................................................... 25

B. Laporan Magang Kerja ........................................................... 26

C. Pembahasan

1. Tugas dan Wewenang Subdivre Dalam Operasioanl RPK 29

2. Rumah Pangan Kita.......................................................... 33

3. Paket Pembelian Awal RPK ............................................ 34

4. Sistem Ditsribusi Komoditas Pangan Ke RPK ................ 36

5. Evaluasi Sistem Distribusi Komoditas Pangan Ke RPK.. 40

BAB IV PENUTUP

A. Kesimpulan ............................................................................. 41

B. Saran ....................................................................................... 42

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

Page 13: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen

xiii

DAFTAR TABEL

Tabel III.1 Laporan Kegiatan Magang Kerja .............................................. 26

Tabel III.2 Paket Pembelian Komoditas Pangan RPK ................................ 35

Tabel III.3 Evaluasi Sistem Distribusi Komoditas Pangan Ke RPK .......... 41

Page 14: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen

xiv

DAFTAR GAMBAR

Gambar III. 1 Logo Perum BULOG ............................................................. 22

Gambar III.2 Struktur Organisasi ................................................................. 25

Gambar III.3 Sistem Distribusi Komoditas Pangan ke RPK........................ 37

Page 15: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen

xv

DAFTAR LAMPIRAN

Lembar Monitoring Dosen Pembimbing

Surat Keterangan Magang

Surat Keterangan Nilai Magang

Foto Kagiatan Magang dan Wawancara

Foto RPK Berkah Jaya dan RPK Jarot

Page 16: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen

DAFTAR PUSTAKA

Kodrat, David Sukardi. 2009. Manajemen Distribusi. Surabaya : Graha Ilmu.

Kotler, Philip. 1985. Marketing. Cetakan Kedua. Diterjemahkan oleh : Purwoto,

Herujati. Jakarta : Erlangga.

Sunaryo, Sinto; Reza Rahardian; Sarwoto. 2012. Pedoman Penyusunan Tugas

Akhir. Surakarta.

Tedjo, M., Sugit dan Bubun Subroto. 2016. Standar Operasional Prosedur

Rumah Pangan Kita. Jakarta : Bulog.

Tjiptono, Fandy. 1997. Strategi Pemasaran Edisi Kedua. Yogyakarta : C.V

ANDI OFFSET.

Tjiptono, Fandy; Gregorius Chandra; Dadi Adriana. 2008. Pemasaran Strategik.

Yogyakarta : C.V ANDI OFFSET.

http://www.bulog.co.id/logo.php (diakses pada tanggal 29 April 2017)

http://www.bulog.co.id/sejarah.php (diakses pada tanggal 29 April 2017)

http://www.bulog.co.id/visimisi.php (diakses pada tanggal 29 April 2017)

http://www.bulog.co.id/nilaidasar.php (diakses pada tanggal 29 April 2017)

Page 17: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen

Lampiran

Page 18: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen
Page 19: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen
Page 20: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen
Page 21: SISTEM DISTRIBUSI KOMODITAS PANGAN KE RUMAH … fileiii abstract distribution system of food commodities to rumah pangan kita (rpk) in perum bulog subdivre iii surakarta khanif zulkarnaen