strategi belajar

27
dr. Gita Sekar Prihanti MPdKed

Upload: saidahrahmat

Post on 01-Jan-2016

52 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Strategi Belajar

dr. Gita Sekar Prihanti MPdKed

Page 2: Strategi Belajar

Why is medical school so hard?

What makes medical school so different?

Page 3: Strategi Belajar
Page 4: Strategi Belajar

Strategi dasar

Belajar efektif (mengoptimalkan gaya belajar, sesuai tujuan pembelajaran, sesuai sistem evaluasi)

Menyusun prioritas Proses belajar : memperoleh,

mempertahankan, memiliki keahlian Manajemen waktu Belajar dalam kelompok kecil

Page 5: Strategi Belajar

Belajar efektif

Aktif Self-directed Aggressive Self-monitoring

Page 6: Strategi Belajar

Self-monitoring

Self-questioning and self-evaluation 4 W + 1 H Refleksi

Page 7: Strategi Belajar

Refleksi Mendeskripsikan salah satu pengalaman belajar yang

signifikan apa yang telah terjadi mengapa hal itu telah terjadi

Melakukan refleksi yang dalam terhadap pengalaman tersebut. perasaan yang terlibat kesulitan yang dialami manfaat yang diperoleh dampak pengalaman tersebut

Mengidentifikasi isu/kekurangan/hambatan/gangguan yang merupakan learning needs

Proses yang akan dan sudah dijalani untuk mencapai learning needs tersebut

Page 8: Strategi Belajar

Proses belajar : perolehan Tujuan : pemahaman Prinsip :

Pisahkan antara informasi yang sudah diketahui dengan informasi yang baru

Belajar untuk dapat mengingat/recall, bukan mengenali

Pilih sumber belajar yang sesuai

Page 9: Strategi Belajar

Proses belajar : perolehan Previewing

Tujuan : overview,tidak asing dengan konsep utama dan istilah yang dipelajari, menyusun pertanyaan tentang materi baru.

Dilakukan sebelum membaca suatu bab, menghadiri kuliah, atau membaca handout.

Langkah-langkah

Page 10: Strategi Belajar

Langkah-langkah previewing :1. Mulai dengan membuat pertanyaan

2. Membaca learning objectives terlebih dahulu

3. Membaca ringkasan/kesimpulan

4. Membaca topik utama

5. Melihat tabel, gambar yang ada di artikel

6. Menyusun pertanyaan sebagai panduan dan fokus pembelajaran.

Page 11: Strategi Belajar

Strategi ketika menghadiri kuliah Sebelum kuliah : Persiapan (preview) Ketika kuliah :

PerhatianMembedakan topik mana yang paling

penting dan harus dipelajari Mencatat dengan kata-kata sendiri

Setelah kuliah :ReviewMeringkas dengan kata2 sendiriMembuat format informasi dalam cara yang

mudah dipelajari

Page 12: Strategi Belajar

Strategi membaca literatur Preview Memperhatikan format (judul, gambar,

tabel, dll) Membaca dengan memiliki tujuan Identifikasi istilah asing Menentukan relevansi dengan

kebutuhan Pastikan anda memahami topik/ide

utamanya

Page 13: Strategi Belajar

Menilai pemahaman diri sendiri (meringkas dengan kata2 sendiri)

Monitor konsentrasi Tentukan kebutuhan sumber belajar

tambahan Mengembangkan sistem mencatat

pribadi

Page 14: Strategi Belajar

TEORI PROSES INFORMASI Mahasiswa dianggap sebagai prosesor

informasi seperti pada komputer. Proses belajar terjadi ketika informasi

dari lingkungan diterima, diproses dan disimpan dalam memori dan dikeluarkan dalam bentuk kemampuan yang telah dipelajari.

TEORI PROSES INFORMASI.doc

Page 15: Strategi Belajar

STRATEGI MEMORI

1. Pengulangan

2. Membuat informasi memiliki makna 1. Dikaitkan dengan pengetahuan

sebelumnya

2. Elaborasi (analogi, prediksi)

3. Integrasi informasi

4. Menggunakan contoh klinis

3. Mnemonic

Page 16: Strategi Belajar

4. Review (bertahap dan keseluruhan) dan praktek

5. Chunking (mengklasifikasikan/membagi informasi menjadi beberapa bagian yang lebih sedikit jumlahnya)

6. Situasi relax

7. Membedakan sesuatu menggunakan ciri khas tertentu

Page 17: Strategi Belajar

8. Retrieval (membuat beberapa ciri khas untuk suatu informasi, tidak hanya satu)

9. Media (elektronik dan non elektronik)

10. Belajar lebih sering dan dengan berbagai cara (over-learning)

Page 18: Strategi Belajar

STRATEGI MEMBUAT CATATAN Cardex notes (berdasarkan index) Taped notes In-text notes (margin notes, highlighting) Overview notes (mindmaps, concept

maps) Structured notes (flow chart, spiral

notes) Linear notes

Page 19: Strategi Belajar

Proses belajar : tahap keahlian Memilih sumber belajar Menggunakan strategi aktif untuk review

(teaching others) Menilai diri sendiri (latihan soal)

Page 20: Strategi Belajar

Manajemen waktu Rencanakan dan atur prioritas

Prioritas utama (harus menguasai)Prioritas menengah (cenderung menguasai bila

memungkinkan)Prioritas rendah (mengerjakan bila ada waktu)Tulis, atur berdasarkan kepentingan dan

kegawatan, target yg diburu, membuat keputusan berdasarkan kebutuhan pribadi

Jadwal Mengurangi kegiatan yang kurang

bermanfaat

Page 21: Strategi Belajar

Belajar efektif dalam kelompok kecil/tutorial Persiapan Partisipasi aktif Mendengarkan aktif

Page 22: Strategi Belajar

PERSIAPAN BELAJAR

Lingkungan Fisik Pikiran Rencana belajar

Page 23: Strategi Belajar

Lingkungan belajar Cahaya Suhu Suara Dekorasi Postur Musik Luas ruangan Bau Privasi Sarana penunjang

Page 24: Strategi Belajar

Fisik

Mobilitas Makanan dan minuman Waktu belajar (jam biologis)

Page 25: Strategi Belajar

Pikiran

CAP : Curiosity, Alertness, Present/Focus

Page 26: Strategi Belajar

Rencana belajar

Tujuan belajar Aktifitas belajar Pengaturan materi belajar Jadwal

Page 27: Strategi Belajar