carpal tunnel syndrome pp

Post on 23-Oct-2015

68 Views

Category:

Documents

5 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

CARPAL TUNNEL SYNDROME(CTS)

Bernadette S. (07700109)Jonny Chen (06700183)

Pembimbing : Dr. dr. Emmy SpS.

Definisi

• Carpal tunnel syndrome (CTS) adalah salah satu gangguan pada lengan tangan karena terjadi penyempitan pada terowongan karpal, baik akibat edema fasia pada terowongan tersebut maupun akibat kelainan pada tulang-tulang kecil tangan sehingga terjadi penekanan terhadap nervus medianus dipergelangan tangan.

Anatomi

ETIOLOGI DAN PATOLOGI

• Herediter • Trauma• Infeksi• Metabolik• Endokrin • Neoplasma• Penyakit kolagen vascular• Degeneratif • Iatrogenik• Penggunaan tangan atau pergelangan tangan yang berlebihan

dan repetitif

Gejala Klinis CTS

• Mati rasa, rasa terbakar, atau kesemutan di jari-jari dan telapak tangan.

• Nyeri di telapak, pergelangan tangan, atau lengan bawah, khususnya selama penggunaan.

• Penurunan cengkeraman kekuatan. • Kelemahan dalam ibu jari • Sensasi jari bengkak, ( ada atau tidak terlihat

bengkak) • Kesulitan membedakan antara panas dan dingin

Gambaran Klinis

Pemeriksaan CTS

• Phalen's test

Pemeriksaan CTS

• Torniquet test • Tinel's sign

Pemeriksaan CTS

• Flick's sign • Thenar wasting. • Menilai kekuatan dan ketrampilan serta kekuatan otot

secara manual maupun dengan alat dinamometer • Wrist extension test • Pressure test• Luthy's sign (bottle's sign)• Pemeriksaan sensibilitas• Pemeriksaan fungsi otonom • Finkelstein's test

Diagnosa Banding

• Cervical radiculopathy• lnoracic outlet syndrome• Pronator teres syndrome• de Quervain's syndrome• Sindrom terowongan kubital• Sindrom terowongan ulnar

Penatalaksanaan

Terapi langsung terhadap CTSA. Terapi konservatif • Istirahatkan pergelangan tangan• Obat anti inflamasi non steroid. • Pemasangan bidai pada posisi netral pergelangan

tangan. • Injeksi steroid• Vitamin B6 (piridoksin). B. Terapi operatif

Pencegahan

• Mengurangi posisi kaku pada pergelangan tangan, gerakan repetitif, getaran peralatan tangan pada saat bekerja.

• Desain peralatan kerja supaya tangan dalam posisi natural saat kerja.

• Modifikasi tata ruang kerja untuk memudahkan variasi gerakan.

• Mengubah metode kerja untuk sesekali istirahat pendek serta mengupayakan rotasi kerja.

• Meningkatkan pengetahuan pekerja tentang gejala-gejala dini CTS sehingga pekerja dapat mengenali gejala-gejala CTS lebih dini.

Penyakit yang sering mendasari terjadinya CTS

• Trauma akut maupun kronik pada pergelangan tangan dan daerah sekitarnya

• Gagal ginjal• Penderita yang sering dihemodialisa• Myxedema akibat hipotiroidi• Akromegali akibat tumor hipofise• Kehamilan atau penggunaan pil kontrasepsi

Penyakit yang sering mendasari terjadinya CTS

• Penyakit kolagen vaskular• Artritis• Tenosinovitis• Infeksi pergelangan tangan• Obesitas dan • Penyakit lain yang dapat menyebabkan retensi

cairan atau menyebabkan bertambahnya isi terowongan karpal.

Prognosis

Pada kasus CTS ringan• Terapi konservatif umumnya prognosa baik.. • Secara umum prognosa operasi juga baik.

Prognosis

• Kesalahan menegakkan diagnosa, mungkin jebakan/tekanan terhadap nervus medianus terletak di tempat yang lebih proksimal.

• Telah terjadi kerusakan total pada nervus medianus.

• Terjadi CTS yang baru sebagai akibat komplikasi operasi seperti akibat edema, perlengketan, infeksi, hematoma atau jaringan parut hipertrofik.

Thank You

top related