senin, 11 mei 2020 - hp financials · 2020. 5. 12. · mohon perhatikan disclaimer di akhir...

5
Senin, 11 Mei 2020 Mohon Perhatikan Disclaimer Di Akhir Publikasi Ini Ben Bernanke—Interest rates are used to achieve overall economic stability. Target Emisi Obligasi Direvisi PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) akan menurunkan target emisi obligasi korporasi. Angka revisinya masih belum final. Pada awal tahun ini OJK menargetkan penghimpunan dana di pasar modal total mencapai Rp200 triliun, naik dibandingkan 2019 sebesar Rp166,85 triliun. Target Rp200 triliun tersebut terdiri dari initial public offering (IPO), rights issue, dan penerbitan surat utang korporasi serta sukuk. Pefindo turut memangkas target emisi obligasi sebesar 25% pada tahun ini menjadi Rp116 triliun dari target awal Rp158 triliun, dengan asumsi pertumbuhan ekonomi 1,2% dan jika pandemi Covid-19 baru akan berakhir pada Agustus. Kebijakan pemangkasan target itu dengan pertimbangan bahwa kemungkinan imbal hasil surat berharga negara (SBN) dengan tenor 10 tahun berada di level 7,5% sehingga mengakibatkan cost of fund dan kupon akan naik tajam jika dibandingkan dengan tahun lalu. Realisasi emisi tahun lalu mencapai Rp146,5 triliun, melampaui target yang ditetapkan Pefindo Rp138 triliun. Per akhir April 2020, Pefindo telah meraih mandate dari 55 perusahaan dengan total rencana emisi Rp71,28 triliun. Di tengah kondisi saat ini, penerbitan obligasi masih menjadi pilihan utama untuk penambahan modal ekspansi dan refinancing. (Bisnis, HP Analytics Team) Macro and Sector Konsumsi Rumah Tangga Bisa 0 %, Ini Penjelasan Skenario Sri Mulyani BI prediksi pertumbuhan ekonomi Q2/2020 Hanya 0,4% Stock News BMRI (+0.96%) Restruktirisasi Kredit Rp58 Triliun PTPP (+0.76%) Fokus Divestasi Anak Usaha SMGR (0.00%) Volume Penjualan Kuartal I/2020 TOTL (+0.75%) Revisi Target Kinerja Technical View & Key Calls IHSG. Support: 4586, Resistance: 4630 INDY Buy on Break, Entry Level: 750-770; Target: 840-865 / 950-1000 ; Stoploss : 735 JPFA Buy On Break, Entry Level: 930-950; Target: 990 / 1040-1060; Stoploss: 910 Global Wrap DJIA(+1.91%), S&P500 (+1.69%), Stoxx600(+0.91%), DAX(+1.35%) Bursa AS ditutup menguat pada perdagangan Jumat (8/5), meskipun data De- partemen Tenaga Kerja AS menunjukkan sebanyak 20,5 juta pekerjaan hilang pada bulan April. Tingkat pengangguran naik menjadi 14.7%, menggarisbawahi kedalaman dampak pandemic COVID-19 terhadap ekonomi AS. Sentimen pasar terbantu oleh berita bahwa US Trade Negotiator Robert Lighthizer dan rekannya dari Tiongkok dan Menteri Keuangan AS Steven Mnuchin mengadakan panggilan telepon pada Kamis (7/5) yang menghasilkan kesepakatan dua ekonomi terbesar di dunia untuk memperkuat ekonomi makro dan kerjasama dalam kesehatan publik. Meski laporan tersebut meredakan ketegangan antara Washington dan Beijing, Trump mengatakan bahwa dia mengalami kesulitan dengan China dan belum memutuskan bagaimana dia menangani hubungan perdagangan. Pada akhir perdagangan Jumat (8/5), IHSG ditutup melemah 0.25% ke level 4,597.4. Penutupan perdagangan diikuti aksi jual bersih investor asing sebesar Rp812.5 miliar. Secara sektoral pergerakan IHSG ditekan oleh sektor industri dasar (-1.51%) dan sektor keuangan (-1.19%). Saham-saham big cap yang menjadi penekan indeks yaitu BBCA (-2.05%), BRPT (-5.84%), dan TLKM (- 1.54%). JCI Statistic Daily Foreign Net Flow (IDR Bn) JCI Performance Source: Bloomberg, HP Source: Bloomberg, HP Economic Indicators GDP Growth 1Q20 YoY (%) 2.97 GDP Nominal 1Q20 (IDR Tn) 3,922.6 CPI April 2020 YoY (%) 2.67 Trade Bal. Jan 2020 (USD Bn) -0.86 BI 7-day RR Rate Apr. (%) 4.50 M2 February 2019 (IDR Tn) 6,116.5 Third Party Fund Mar. YoY (%) 9.54 Banking Loan March YoY (%) 7.95 Reserves March (USD Bn) 120.97 Last Spot 4,597.43 1D change (%) (0.25) 1M change (%) (1.11) 1Y change (%) (25.96) 52W High 6,468.25 52W Low 3,911.72 Volume (bn) 4.77 Value (bn) 5,453.60 PER (TTM) 13.59 PBV (TTM) 1.30 ROE (TTM) 15.55 GIDN10YR Index 8.10

Upload: others

Post on 20-Jan-2021

0 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Senin, 11 Mei 2020 - HP Financials · 2020. 5. 12. · Mohon Perhatikan Disclaimer Di Akhir Publikasi Ini Senin, 11 Mei 2020 Economic Calendar Date Country Event Survey Actual Prior

Senin, 11 Mei 2020

Mohon Perhatikan Disclaimer Di Akhir Publikasi Ini

Ben Bernanke—Interest rates are used to achieve overall economic stability.

Target Emisi Obligasi Direvisi

PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) akan

menurunkan target emisi obligasi korporasi. Angka revisinya masih belum final.

Pada awal tahun ini OJK menargetkan penghimpunan dana di pasar modal total

mencapai Rp200 triliun, naik dibandingkan 2019 sebesar Rp166,85 triliun. Target

Rp200 triliun tersebut terdiri dari initial public offering (IPO), rights issue, dan

penerbitan surat utang korporasi serta sukuk. Pefindo turut memangkas target

emisi obligasi sebesar 25% pada tahun ini menjadi Rp116 triliun dari target awal

Rp158 triliun, dengan asumsi pertumbuhan ekonomi 1,2% dan jika pandemi

Covid-19 baru akan berakhir pada Agustus. Kebijakan pemangkasan target itu

dengan pertimbangan bahwa kemungkinan imbal hasil surat berharga negara

(SBN) dengan tenor 10 tahun berada di level 7,5% sehingga mengakibatkan cost

of fund dan kupon akan naik tajam jika dibandingkan dengan tahun lalu.

Realisasi emisi tahun lalu mencapai Rp146,5 triliun, melampaui target yang

ditetapkan Pefindo Rp138 triliun. Per akhir April 2020, Pefindo telah meraih

mandate dari 55 perusahaan dengan total rencana emisi Rp71,28 triliun. Di

tengah kondisi saat ini, penerbitan obligasi masih menjadi pilihan utama untuk

penambahan modal ekspansi dan refinancing. (Bisnis, HP Analytics Team)

Macro and Sector

Konsumsi Rumah Tangga Bisa 0 %, Ini Penjelasan Skenario Sri Mulyani

BI prediksi pertumbuhan ekonomi Q2/2020 Hanya 0,4%

Stock News

BMRI (+0.96%) Restruktirisasi Kredit Rp58 Triliun

PTPP (+0.76%) Fokus Divestasi Anak Usaha

SMGR (0.00%) Volume Penjualan Kuartal I/2020

TOTL (+0.75%) Revisi Target Kinerja

Technical View & Key Calls

IHSG. Support: 4586, Resistance: 4630

INDY

Buy on Break, Entry Level: 750-770; Target: 840-865 / 950-1000 ;

Stoploss : 735

JPFA

Buy On Break, Entry Level: 930-950; Target: 990 / 1040-1060; Stoploss:

910

Global Wrap

DJIA(+1.91%), S&P500 (+1.69%), Stoxx600(+0.91%), DAX(+1.35%)

Bursa AS ditutup menguat pada perdagangan Jumat (8/5), meskipun data De-

partemen Tenaga Kerja AS menunjukkan sebanyak 20,5 juta pekerjaan hilang

pada bulan April. Tingkat pengangguran naik menjadi 14.7%, menggarisbawahi

kedalaman dampak pandemic COVID-19 terhadap ekonomi AS. Sentimen pasar

terbantu oleh berita bahwa US Trade Negotiator Robert Lighthizer dan rekannya

dari Tiongkok dan Menteri Keuangan AS Steven Mnuchin mengadakan panggilan

telepon pada Kamis (7/5) yang menghasilkan kesepakatan dua ekonomi terbesar

di dunia untuk memperkuat ekonomi makro dan kerjasama dalam kesehatan

publik. Meski laporan tersebut meredakan ketegangan antara Washington dan

Beijing, Trump mengatakan bahwa dia mengalami kesulitan dengan China dan

belum memutuskan bagaimana dia menangani hubungan perdagangan.

Pada akhir perdagangan Jumat (8/5), IHSG ditutup melemah 0.25% ke level

4,597.4. Penutupan perdagangan diikuti aksi jual bersih investor asing sebesar

Rp812.5 miliar. Secara sektoral pergerakan IHSG ditekan oleh sektor industri

dasar (-1.51%) dan sektor keuangan (-1.19%). Saham-saham big cap yang

menjadi penekan indeks yaitu BBCA (-2.05%), BRPT (-5.84%), dan TLKM (-

1.54%).

JCI Statistic

Daily Foreign Net Flow (IDR Bn)

JCI Performance

Source: Bloomberg, HP

Source: Bloomberg, HP

Economic Indicators

GDP Growth 1Q20 YoY (%) 2.97

GDP Nominal 1Q20 (IDR Tn) 3,922.6

CPI April 2020 YoY (%) 2.67

Trade Bal. Jan 2020 (USD Bn) -0.86

BI 7-day RR Rate Apr. (%) 4.50

M2 February 2019 (IDR Tn) 6,116.5

Third Party Fund Mar. YoY (%) 9.54

Banking Loan March YoY (%) 7.95

Reserves March (USD Bn) 120.97

Last Spot 4,597.43

1D change (%) (0.25)

1M change (%) (1.11)

1Y change (%) (25.96)

52W High 6,468.25

52W Low 3,911.72

Volume (bn) 4.77

Value (bn) 5,453.60

PER (TTM) 13.59

PBV (TTM) 1.30

ROE (TTM) 15.55

GIDN10YR Index 8.10

Page 2: Senin, 11 Mei 2020 - HP Financials · 2020. 5. 12. · Mohon Perhatikan Disclaimer Di Akhir Publikasi Ini Senin, 11 Mei 2020 Economic Calendar Date Country Event Survey Actual Prior

Mohon Perhatikan Disclaimer Di Akhir Publikasi Ini

Senin, 11 Mei 2020

Comparative Table

Stock Key Calls — JPFA

Overview

Buy JPFA ketika setidaknya ia mampu naik ke atas MA10 & 20 / above 930, untuk kemudian mencoba break out pola Triangle (pink) ke atas 990; di mana selanjutnya JPFA akan bertemu Resistance dari pola

Sideways yang telah berjalan lebih dari 1 bulan lamanya di range 1040-1060 (berpapasan dengan

MA50 juga).

Rekomendasi Buy On Break, Entry Level: 930-950; Target: 990 /

1040-1060; Stoploss: 910

Stock Key Calls — LQ45

Overview LQ45 diharapkan akan segera mengakhiri konsolidasi

Sideways-nya dengan naik lebih mantap ke atas MA20 dan level High kemarin 693, daripada kembali mencoba Support MA10 / 683. Jika sentimen positif lebih berjaya maka LQ45 akan terus naik menguji next previous High dan MA50 di sekitar 718 -728.

Rekomendasi

Buy On Break, Support: 683; Resistance: 693 / 718

Technical View & Key Calls

Stock Key Calls — INDY

Overview INDY bergerak dalam pola semacam Flag, menanti

konsolidasi ini break out ketika akhirnya mampu naik ke atas MA20 dengan mantap / ke atas 750 , disusul

Average Up pertama selepas upper Flag 795, dan level Average Up kedua di sekitar 840-865 (atau area TP1) sebelum akhirnya menuju Trendlines Resistance

jk.panjang (orange) di sekitar 950-1000. Target setara Flagpole itu sendiri terbentang di sekitar 1150.

Rekomendasi

Buy on Break, Entry Level: 750-770; Target: 840-865 / 950-1000 ; Stoploss : 735

Source: Bloomberg, HP

Indices Last Price 1D% 1M% 3M% Commodities Last Price 1D% 1M% 3M%

Dow Jones 24331.32 1.91% 2.58% -16.89% Bloomberg Commodity 62.32 0.52% -1.82% -16.22%

S&P 500 2929.80 1.69% 5.02% -12.75% Nymex Oil 24.74 5.05% -1.39% -50.83%

DAX 10904.48 1.35% 3.22% -19.98% Brent Crude 30.97 5.13% -5.69% -43.14%

Nikkei 225 20179.09 2.56% 3.49% -14.81% CPO Rotterdam Kospi 1945.82 0.89% 4.57% -12.47% CPO Malaysia 2060.00 3.00% -15.33% -28.27%

Hang Seng 24230.17 1.04% -0.29% -12.16% Soybean CBT 848.75 0.86% -0.67% -3.77%

Straits Times 2591.88 0.01% 0.80% -18.38% Rubber Tocom 140.80 -0.07% -0.85% -2.36%

Shanghai 2895.34 0.83% 3.53% -0.22% Nickel Spot 12,261.50 0.22% 7.53% -3.35%

S&P/ASX 200 5391.08 0.50% 0.07% -23.59% Nickel Inventory 233034.00 -0.12% 1.94% 14.26%

IHSG 4597.43 -0.25% -1.11% -22.79% Tin Spot 15,322.00 0.16% 4.12% -5.27%

LQ-45 686.23 -0.18% -1.98% -29.06% Tin Inventory 4835.00 -4.82% -34.66% -25.84%

EIDO 16.40 1.42% 6.63% -33.28% Newcastle Coal 51.15 0.00% -18.36% -25.33%

Vix Index 27.98 -11.01% -32.85% 84.32% Gold 1702.70 -0.78% 3.44% 8.42%

Currency Last Price 1D% 1M% 3M% Bond Yield Last Price 1D% 1M% 3M%

USD-IDR 14920.00 0.50% 8.91% -8.10% -0 US 10 Year 0.68 6.58% -11.54% -56.86%

EUR-USD 1.08 0.05% -0.18% -0.66% -0 ID 10 Year 8.10 -0.23% -0.53% 23.06%

USD-JPY 106.65 -0.35% 2.04% 2.93% 0 ID 30 Year 8.34 1.12% -2.38% 10.55%

Page 3: Senin, 11 Mei 2020 - HP Financials · 2020. 5. 12. · Mohon Perhatikan Disclaimer Di Akhir Publikasi Ini Senin, 11 Mei 2020 Economic Calendar Date Country Event Survey Actual Prior

Mohon Perhatikan Disclaimer Di Akhir Publikasi Ini

Senin, 11 Mei 2020

Macro and Sector

Konsumsi Rumah Tangga Bisa 0 %, Ini Penjelasan

Skenario Sri Mulyani

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengungkapkan bila skenario

terburuk yang terjadi, maka konsumsi tahun ini mendekati

0% seiring dengan penerapan PSBB yang lebih masif dan

luas pada April dan Mei 2020, Kemenkeu berharap di kuartal

ketiga dan keempat bisa pulih kembali. Jika dirinci secara

jenis barang, Sri Mulyani melihat barang consumer goods,

produk makanan dan kesehatan masih mengalami pertum-

buhan, namun durable goods, seperti pakaian dan alas kaki

mengalami penurunan yang signifikan. ( Bisnis )

BI prediksi pertumbuhan ekonomi Q2/2020 Hanya

0,4%

BI memprediksi pertumbuhan ekonomi di kuartal II-2020

bisa hanya di 0,4% yoy. Perkiraan ini menurun dari proyeksi

sebelumnya yang sebesar 1,1% yoy. Proyeksi BI ini tak lepas

dari realisasi pertumbuhan ekonomi kuartal I-2020 yang

hanya mencapai 2,97% yoy. Selain itu, ini juga dipengaruhi

oleh PSBB yang waktu itu kami prediksi akan terjadi di April,

Mei, hingga pertengahan Juni. Pertimbangan kami juga

terkait pertumbuhan ekonomi dunia yang kontraksi 2% yoy.

(Kontan)

Charts

Oil Price Bloomberg Commodity Index

Daily Sector Performance IDR Currency

Source: Bloomberg, HP Source: Bloomberg, HP

Source: Bloomberg, HP Source: Bloomberg, HP

Stocks News

BMRI (+0.96%) Restruktirisasi Kredit Rp58 Triliun

BMRI telah menerima permintaan untuk restrukturisasi kredit

sebesar Rp58 triliun per 24 April 2020. Jumlah tersebut

setara 7,3% dari total kredit yang BMRI miliki. Sementara

itu, perkiraan total kredit yang berpotensi masih akan

direstrukturisasi mencapai Rp151 triliun. Sebagai informasi

kredit korporasi menyumbang porsi terbesar, 33,4% dari

total kredit. Kemudian, kredit produktif mikro dan UKM men-

capai 31,9% dan kredit komersial dan konsumer sebesar

32,7% dari total kredit yang direstrukturisasi. (Kontan)

PTPP (+0.76%) Fokus Divestasi Anak Usaha

PTPP menjadikan upaya divestasi kepemilikan di tiga perus-

ahaan infrastruktur sebagai panasea dalam menjaga likuidi-

tas keuangan perseroan. Direktur Keuangan dan Manajemen

Risiko PTTP mengatakan rencana divestasi diharapkan bisa

tuntas pada tahun ini. Hasil pelepasan saham atau aset di

tiga perusahaan patungan akan memberikan kontribusi

cukup besar untuk mengimbangi beban bunga. (Bisnis)

SMGR (0.00%) Volume Penjualan Kuartal I/2020

Volume penjualan SMGR pada kuartal I/2020 mencapai 7,9

juta ton, meningkat 4,7% YoY. Data Asosiasi Semen Indone-

sia (ASI), per Maret 2020 SMGR juga mengukuhkan posisi

sebagai top leader dengan market share 52,9% dari total

konsumsi nasional. SMGR terus menggenjot penjualan me-

lalui pasar ekspor. Pada kuartal I/2020, total ekspor SMGR

mencapai 1 juta ton atau tumbuh 23,2%. Namun seiring

belum meredanya Covid-19 industri semen masih berpotensi

tertekan hingga kuartal III/2020. (Kontan)

TOTL (+0.75%) Revisi Target Kinerja

TOTL merevisi target kinerja tahun ini setelah dampak pan-

demi Covid-19 kian memberat. TOTL semula menargetkan

perolehan kontrak baru sebesar Rp3 triliun. Namun, target

tersebut kini diubah menjadi Rp500 miliar-Rp3 triliun. Dari

sisi pendapatan dan laba bersih, target perseroan diturunkan

masing-masing menjadi Rp1 triliun-Rp2,3 triliun dan Rp50

miliar-Rp175 miliar. (Bisnis)

Page 4: Senin, 11 Mei 2020 - HP Financials · 2020. 5. 12. · Mohon Perhatikan Disclaimer Di Akhir Publikasi Ini Senin, 11 Mei 2020 Economic Calendar Date Country Event Survey Actual Prior

Mohon Perhatikan Disclaimer Di Akhir Publikasi Ini

Senin, 11 Mei 2020

Economic Calendar

Date Country Event Survey Actual Prior Revised

05/08/2020 02:00 US Consumer Credit Mar $15.000b -$12.044b $22.331b $19.918b

05/08/2020 10:00 ID Net Foreign Assets IDR Apr -- 1898.4t 1936.7t --

05/08/2020 10:00 ID Foreign Reserves Apr -- $127.88b $120.97b --

05/08/2020 15:38 CH BoP Current Account Balance 1Q P -- -$29.7b $40.5b --

05/08/2020 19:30 US Change in Nonfarm Payrolls Apr -22000k -20500k -701k -870k

05/08/2020 19:30 US Two-Month Payroll Net Revision Apr -- -214k -- --

05/08/2020 19:30 US Change in Private Payrolls Apr -22000k -19520k -713k -842k

05/08/2020 19:30 US Change in Manufact. Payrolls Apr -2500k -1330k -18k -34k

05/08/2020 19:30 US Unemployment Rate Apr 0.16 0.147 0.044 --

05/08/2020 19:30 US Average Hourly Earnings MoM Apr 0.004 0.047 0.004 0.005

05/08/2020 19:30 US Average Hourly Earnings YoY Apr 0.033 0.079 0.031 0.033

05/08/2020 19:30 US Average Weekly Hours All Employees Apr 33.5 34.2 34.2 34.1

05/08/2020 19:30 US Labor Force Participation Rate Apr 0.61 0.602 0.627 --

05/08/2020 19:30 US Underemployment Rate Apr -- 0.228 0.087 --

05/08/2020 21:00 US Wholesale Inventories MoM Mar F -0.01 -0.008 -0.01 --

05/08/2020 21:00 US Wholesale Trade Sales MoM Mar -0.03 -0.052 -0.008 -0.007

05/10/2020 05/15 CH Aggregate Financing CNY Apr 2775.0b -- 5150.0b 5149.2b

05/10/2020 05/15 CH Money Supply M0 YoY Apr 0.1 -- 0.108 --

05/10/2020 05/15 CH Money Supply M1 YoY Apr 0.057 -- 0.05 --

05/10/2020 05/15 CH Money Supply M2 YoY Apr 0.103 -- 0.101 --

05/10/2020 05/15 CH New Yuan Loans CNY Apr 1300.0b -- 2850.0b --

05/10/2020 05/18 CH Foreign Direct Investment YoY CNY Apr -- -- -0.141 --

05/11/2020 10:00 ID BoP Current Account Balance 1Q -- -- -$8122m --

05/11/2020 05/16 US Mortgage Delinquencies 1Q -- -- 0.0377 --

05/11/2020 05/16 US MBA Mortgage Foreclosures 1Q -- -- 0.0078 --

Corporate Action

Code Type OS:NS Rp Cum Ex Record Pay Trade

PRDA Cash Dividend 112.14 30-Apr-20 4-May-20 5-May-20 18-May-20

INDY Cash Dividend 89.63 30-Apr-20 4-May-20 5-May-20 20-May-20

BJTM Cash Dividend 48.20 5-May-20 6-May-20 8-May-20 20-May-20

Company Type New Shares Rp Offering Allot Refund List

PT Cashlez Worldwide Indonesia Tbk IPO 250,000,000 350 27-Apr-20 29-Apr-20 4-May-20 4-May-20

Page 5: Senin, 11 Mei 2020 - HP Financials · 2020. 5. 12. · Mohon Perhatikan Disclaimer Di Akhir Publikasi Ini Senin, 11 Mei 2020 Economic Calendar Date Country Event Survey Actual Prior

Senin, 11 Mei 2020

Mohon Perhatikan Disclaimer Di Akhir Publikasi Ini

DISCLAIMER: Laporan ini diterbitkan oleh PT Henan Putihrai Sekuritas, anggota Bursa Efek Indonesia (BEI)

yang terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Laporan ini dan akses el-

ektronik apa pun di dalamnya dibatasi dan dimaksudkan hanya untuk klien, entitas terkait,

dan digunakan oleh penerima yang dialamatkan oleh PT Henan Putihrai Sekuritas.

Laporan ini dapat berisi informasi rahasia dan/atau hak khusus secara hukum. Laporan ini

tidak direproduksi, disalin, atau disediakan untuk pihak lain. Dalam keadaan apa pun laporan

ini tidak dianggap sebagai penawaran penjualan atau permintaan pembelian efek. Setiap

rekomendasi di laporan ini mungkin tidak tepat untuk semua investor. Dalam mempertim-

bangkan setiap jenis investasi, Anda harus membuat penilaian mandiri dan mencari nasihat

keuangan dan hukum yang profesional. Meskipun informasi dalam dokumen ini diperoleh dari

sumber yang dapat dipercaya, keakuratan dan kelengkapannya tidak dapat dijamin. PT He-

nan Putihrai Sekuritas secara khusus menyangkal semua kewajiban atas kerugian langsung

atau tidak langsung, konsekuensi atas hilangnya keuntungan yang ditimbulkan oleh Anda

atau pihak ketiga, yang mungkin timbul dari ketergantungan pada laporan ini atau atas

faktor keandalan, akurasi, kelengkapan atau ketepatan waktu.

Jika Anda bukan penerima yang dituju atau telah menerima informasi ini secara tidak senga-

ja, harap segera memberitahukan kepada kami. Jika Anda bukan penerima yang dituju, se-

tiap penggunaan, ketergantungan pada, referensi, pengungkapan, perubahan atau penyali-

nan dan/atau distribusi informasi yang terkandung untuk tujuan apa pun sangat dilarang dan

mungkin melanggar hukum. PT Henan Putihrai Sekuritas tidak akan bertanggung jawab atas

setiap kehilangan dan/atau kerusakan yang disebabkan oleh virus yang ditransmisikan oleh

laporan ini atau lampirannya, atau untuk pengiriman informasi secara tepat dan lengkap,

atau untuk setiap keterlambatan dalam penerimaannya. Seluruh hak cipta dimiliki oleh PT

Henan Putihrai Sekuritas. Untuk informasi lebih lanjut silakan hubungi nomor (+62 21) 520

6464.