kuliah foto thorax blog respirasi

70

Upload: yucca-camelia

Post on 02-Jan-2016

438 views

Category:

Documents


26 download

DESCRIPTION

respirasi

TRANSCRIPT

Page 1: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi
Page 2: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

The 15 Step Interpretation• 1: Nama/usia• 2: Tanggal pembuatan• 3: Med record number• 4: Foto sebelumnya• 5: View(s): PA/AP/+Marker• 6: Penetrasi• 7: Rotasi• 8: Inspirasi• 9: Magnifikasi• 10: Angulasi• 11: Trakea/Cor/Sinuses/Diafragma• 12: Hilus/Corakan bronkovaskuler• 13: Lapang paru/hemitoraks• 14: Soft tissue/bone• 15: Kesimpulan/kesan

Quality

Diagnostic

}}

Identitiy}

Page 3: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Interpretasi

• Trakea (di tengah/terdorong/tertarik)• Jantung (membesar/tidak

membesar/bentuk/posisi)• Sinuses dan diafragma kanan/kiri

(normal/tumpul/tertutup perselubungan)• Pulmo:

– Hili (normal/kasar/melebar)– Corakan bronkovaskuler

(normal/bertambah/berkurang)– Tidak tampak (bercak

lunak/perselubungan/nodul/massa)

Kesan (impresi):-

Page 4: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Healthy Chest

Kurang Inspirasi Layak Baca

Page 5: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Kesepakatan deskripsi lapang paru (Lung field/lung zones) pada CXR

• Apekspuncak paru – klavikula

• Lapang atasklavikula sampai kosta II depan

• Lapang tengahkosta II-IV

• Lapang bawahkosta IV sampai diafragma

Page 6: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

DISKRIPSI FOTO THORAX• Jantung :

Besar jantung CTR(Cardio Thoraxic Ratio) , normal < 50 %Bentuk jantung : aorta, pinggang jantung ( out flow RV ), apex jantung

• Broncho Vascular Pattern : normal tidak melebihi 2/3 kanan, !/3 kiri

• Sinus Phrenico Costalis kanan kiri tajam, tumpul, berselubung• Diaphragma kanan kiri : normal melengkung , convex kecavum

thorax, tenting, scaloping, difragma letak tinggi/rendah.• Tulang-2 : menilai costa, clavicula , scapula, corpus vertebra

thoracalis• Soft tissue• Trachea

Page 7: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

a

b

c

CTR = a + b c

Page 8: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Foto Thorax Laki-laki

Page 9: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Foto Thorax Wanita

Page 10: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi
Page 11: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi
Page 12: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

TB PRIMER (1)

ANAK :• Awal infeksi : Bacil tuberkel di alveoli , paling sering pada segmen lobus

inferior atau dilobus superior menyebabkan permulaan infeksi sebagai perselubungan ( opacity ), disebut infiltrat ( air space consolidation ) : GHON FOCUS. 70%

• Bacil menyebar secara lymphogen ke lympho nodi segmental : lymhadenopathy : hilar / mediastinal lymphadenopathy : sebagai bulatan-2 mengelompok / berderet dihilus / mediastinum 90 – 95 % PRIMARY COMPLEX

• Bila iritasi ke pleura : pleuritis , pleural effusion 5% - 10 % : opacity / perselubungan disinus phrenico costalis

• Bila infeksi menyebar hematogen :1. Infeksi ke segmental / lobus paru yang merata : TUBERCOLOUS PNEUMONIA 3% - 5%2. Vascular seluruh lapangan kedua paru : TB MILIAR : infiltrat berbentuk bulat kecil-2 diameter 1,2, sampai 3 mm ( badai salju ) dikedua lapangan paru 3%

Page 13: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

TB PARU MILLIARIS

Page 14: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

TB PARU MILLIARIS

Page 15: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

TB PRIMER (2)

DEWASA :• Air Space consolidation : Infiltrat perselubungan berbatas tidak

tegas di lobus superior , segemen superior lobus inferior 90%Lymphadenopathy hilus / para tracheal 10% -30%Pleural effusion: 30%-40%Miliary TB: 5%

Page 16: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

POST PRIMER TUBERCULOSA (1)

• Mengenai Apical dan posterior segmen lobus superior , pada thorax foto didaerah apex, supra hilar sampai para hilar

• Proses Infiltrat : fibro infiltrasia. Fibro exudatif : perselubungan berbatas tidak tegas

spt awan b. Fibro induratif : yang semula awan sudah mengumpul

menjadi bulat-2 sebagai nodul-2 : fibro nodular pattern• Cavitas : rongga radio luscent mempunyai dinding jelas dg infiltrat

sekitar dinding , kesan cavitas dinding tebal : 20% - 45 %• Tuberculoma : nodul batas tegas , diameter 4 – 10 mm , lokasi

diluar focus primer : 20% - 25%• Pleural effusion 15% -25%

Page 17: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi
Page 18: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

TB AKTIF

• Bercak-2 Fibro Exudatif : perselubungan homogen - heterogen , moderate – high density radio opaque , berbatas tidak tegas, paling banyak diapex , sampai para hilar

• Fibro induratif :bulatan-2 sbg nodul moderate – high density radio opaque yang berbatas tidak tegas , berhubungan dengan garis-2 radio oapque

• Cavitas

Page 19: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

TB non AKTIF

• Nama lain : TB tenang, OLD TB

Gambarannya :

• Calcifikasi : bercak-2 high density radio opaque

• Fibrotik : garis-2 tegas, high density radio opaque

Page 20: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Calcifikasi pada Old TB

Calcifikasi

Fibro Calcifikasi

Page 21: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi
Page 22: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Klasifikasi TB ParuAmerican Thoracic Society• Minimal lesion

- Infiltrat tipis sampai sedang dengan luas terbatas dapat mengenai satu atau dua lapangan paru , tetapi total luas distribusi tidak melebihi setinggi sternochondral junction ke II atau setinggi corpus vertebra IV –V - Tidak ada cavitas

• Moderately Advanced- Lesi bisa mengenai satu atau dua lapangan paru dengan total volume tidak melebihi sepertiga volume satu lapangan paru- Cavitas ada, tetapi total diameter < 4 cm

• Far Advanced : melebihi yg tsb diatas

Page 23: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Manifestasi dari Far Advanced Process

• Chronic fibroid tuberculosis / Schwarte : akibat proses fibrosis, scar formation. yang luas dan berat sehingga ada pemadatan volume paru, berakibat volume paru menjadi lebih kecil, disertai ada proses retraksi keorgan sekitarnya yaitu : - Trachea , mediastinum : tertarik kearah lesi - Spatium intercostale didinding thorax menyempit sesuai letak lesi

• Milliary tuberculosis.

Page 24: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Chronic Fibroid TuberculosaPerselubungan homogen di paru kanan atas dan paru basal kanan

Trachea tertarik ke arah yang sakit

Page 25: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Cardiomegaly dengan Chronic Fibroid TuberculosaPerselubungan homogen pada paru kanan atas dan basal

Trachea tertarik ke kanan, SIC kanan menyempit

Page 26: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi
Page 27: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

KELAINAN SALURAN PERNAFASAN • Bronchitis chronis

• Bronchiectasi

• Broncho-pneumonia

• Asthma bronchiale

Page 28: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

BRONCHITIS CHRONIS

Gambaran thorax foto PA Bronchitis chronis:

• Infeksi chronis bronchus :

- Broncho vascular pattern meningkat

- Tram line sign

Page 29: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Bronchitis & Bronchi Ectasi

Page 30: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

BRONCHI ECTASI

• Delatasi irreversibel dinding bronchus akibat infeksi chronis berulang :

- Broncho vascular pattern meningkat

- Honey comb appearance

Page 31: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Bronchi EctasiHoney Comb Appereance para Hillar ka-ki

Page 32: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

BRONCHO PNEUMONIA

• Perselubungan / opacity sebagai bercak-2 infiltrat multipel:

Infeksi mengenai bronchus dan alveoli sekitar bronchus : ” patchy infiltrat “

Page 33: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

ASTHMA BRONCHIALE :Healthy chest, emphysematous lung • Hyperaerated paru krn obstruksi bronchus shg

hyperaerated tdk seberat emphysema :- Lebih costa 6 depan yang menyinggung pertengahan diafragma kanan- Parenkyym paru radioluscent, broncho-vascular pattern masih jelas- Bentuk jantung normal- Diafragma tetap berbentuk kubah, tidak sebagai diafragma letak rendah , sinus phrenico costalis tetap tajam, radio luscent- Costa normal tidak horisontal , spatium intercostale tidak melebar

Page 34: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi
Page 35: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

PNEUMONIA

• Opacity / perselubungan area dengan air bronchogram

• Dapat segmental / lobar / 1 lapangan paru

Bila mengenai lobus atau seluruh lapangan paru, gambaran perselubungan berubah menjadi pemadatan / konsolidasi yaitu masif high density radio opaque , shg air bronchogram (-)

Page 36: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

PNEUMONIAPerselubungan disertai air bronchogram

Air bronchogram

Page 37: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

ABSCESS PARU

• Cavitas berdinding tebal dengan air fluid level

Page 38: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Abscess ParuCavitas berdinding tebal

disertai air fluid level di para cardial kiri posterior

Foto PA & Lateral Kiri

Page 39: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Abscess ParuCavitas dengan air fluid level di supra hilar kiri

L

Page 40: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

EMPHYSEMA PULMONUM • Gambaran thorax foto PA pada Emphysema Pulmonum :• Paru hyperaerated / hyperinflation / augmented volume :

- Bentuk thorax : “ barrel chest” , gambaran thorax seperti terus menerus dalam keadaan inspirasi, sehingga - Lebih dari costa 6 depan menyinggung pertengahan diafragma kanan.- Parenkhym paru lebih radioluscent, gambaran broncho vascular tidak jelas , reduction in sice and number of pulmonary vessel, ada “ bullae” focal area radioluscent dengan dinding tipis halus rata- Bentuk jantung ” tear drop ” krn terdesak parenkhym paru- Diafragma kanan kiri terdesak kecaudal : diafragma letak rendah. Bentuk diafragma horisontal undulating / scaloping., sehingga sinus phrenicocostalis kanan kiri tumpul radio luscent- Horizontal rib , spatium intercostale melebar symetris

Page 41: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Bullous Emphysema

Page 42: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

ATELECTASIS • Kolaps alveoli : segmental / lobus / satu lapangan paru

- Causa :obstruksi di bronchus yang menuju segmen/ lobus / lapangan paru, sehingga tidak ada O2 yang masuk alveoli oleh terdesaknya bronchus oleh tumor atau lymphadenopathie

• Gambaran thorax foto PA :- Perselubungan masif dari segmen / lobus / lapangan yang terkena sbg ” lost of volume ”- Segmen : perselubungan sbg konsolidasi dg lost of volume dari segmen- Lobus : perselubungan sbg konsolidasi dg lost of volume : inverted S sign - Lapangan paru : perselubungan masif sebagai konsolidasi seluruh lapangan paru, dan tanda dr lost of volume adalah spatium intercostale menyempit

Page 43: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Tumor hillus, Atelectasis inverted “S” Sign

Page 44: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

OEDEMA PULMONUM • Ringan : Interstitially pulmonary oedema : hypertensi v pulmonalis.

Causa kelainan jantung : over load atrium kiriThorax PA : – cephalisasi : delatasi v pulmonalis didaerah supra hilar – Peri bronchial dan peri vascular cuffing : perselubungan sekitar cabang-

2 bronchus dan vascular dihilus ( hilar hazy)– Dapat ada effusion : perselubungan sinus phrenico costalis– Kerley A, Kerley B

• Berat : alveolar oedema Bat-wing appearance atau Butterfly appearance Causa : 1. kelainan jantung decompensatio cordis

2. Uraemia : uraemic lung Thorax PA : perselubungan symetris dengan perselubungan tebal mulai disentral , kemudian makin keperifer makin menipis

Page 45: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Alveolar OedemaButterfly Appereance

Page 46: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Interstitial Pulmonary OedemaKerley A & B

Kerley B

Page 47: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

TUMOR PARU :TUMOR PARU PRIMER • BENIGN :

Perselubungan homogen diparenchym paru , berbatas tegas , dinding regular , letak dapat disentral dekat hilus, diperifer, atau diseluruh lapangan paru.

• MALIGNANT :Perselubungan homogen / heterogen diparenkhym paru , berbatas tidak tegas, tepi irregular.

Page 48: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Tumor

Benign Tumor ParuPA : Hamartoma

Page 49: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Tumor Paru Primer Malignant

Page 50: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Tumor Paru Primer Malignant

Page 51: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

TUMOR PARU : METASTASE PROSES DIPARU • Golf Ball Type : sarcoma, seminoma

testis, clear cell carcinoma

• Miliary type

• Coarse Nodul Type

• Lymphatic spreading

• Pneumonic type

• Sub pleural type

Page 52: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi
Page 53: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Asthma Bronchiale dengan Metastase process di Paru

Nodul

Page 54: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

TUMOR PARU : TUMOR MEDIASTINUM • Thorax PA : perselubungan high density

radio opaque homogen dengan dinding lobulated : potato appearance

Page 55: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Potato Appereance padaTumor Mediastinum

Potato

Page 56: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi
Page 57: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Kelainan pada Pleura

• Pleural effusion:

- Transudat : Pleural effusion.

- Exudat : Empyema.

• Pneumothorax.

• Fluido-pneumothorax.

• Tumor pleura.

Page 58: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Pleural Effusion

Pada foto Thorax PA terlihat :• Sinus phrenicocostalis tumpul.• Tanda pendorongan :

* ICS melebar.* Mediastinum / jantung

terdorong ke kontra lateral ( kesisi yang sehat )• Jumlah minimum yang dapat terlihat:

* PA : 200 – 300 cc.* Lateral : 100 cc. ( sinus phrenico-

costalis belakang )* LD : 50 cc.( lateral decubitus )

Page 59: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Pleural Effusion

Pada proses perjalanannya dapat terjadi:

• Organisasi (schwarte, Fibrosis pleura).

Terjadi perlekatan, penarikan, penebalan.

• Pocketed pleural effusion :

* Bentuk : Bermacam-macam.

* Letak : Fissura interlobaris.

• Kalsifikasi pleura / pleural plaque.

Page 60: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Massive pleural Effusion KiriTrachea dan jantung terdesak ke kanan

Page 61: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Cardiomegali dg Pocketed Effusion

Page 62: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Effusion dengan Proses Organisasi

Page 63: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Pleural Plaque – Calcifikasi Pleura

Page 64: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Pneumothorax

Fistel pada pleura, cavum pleurae terisi udara, kolaps paru.Penyebab :

• Emphysema.

• Blebs / bulla.

• Keradangan (Bronchopleural fistula).

• Tumor.

• Trauma.

Page 65: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

1. Pneumothorax Traumatica2. Pneumothorax Spontanea

1

PNEUMOTHORAX PENDORONGAN MEDIASTINUM

HEMITHORAX CEMBUNG & GERAK RESPIRASI TERTINGGAL PARU KOLAPS & MEDIASTINUM TERDESAK UDARA KEARAH SISI YANG

SEHAT

1

1. Pneumothorax Traumatica Pneumothorax Artificialis2. Pneumothorax Spontanea

Page 66: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Pneumothorax Dextra

paru kolaps

Page 67: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Fluido-pneumothorax Dextra

Page 68: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Pleural plaque

Page 69: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Tumor Pleura

• Mesothelioma : Sangat jarang

Kalau ada efusi pleura, satu2nya efusi pleura yang primair

Efusi pleura sebagian besar adalah sekunder ( penyulit suatu penyakit , infeksi: eksudat dan non infeksi: transudat )

Page 70: Kuliah Foto Thorax Blog Respirasi

Mesothelioma