seven jump dalam diskusi tutorial

Post on 26-Dec-2015

158 Views

Category:

Documents

7 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

important

TRANSCRIPT

Seven Jump dalam Diskusi Tutorial

Diani Puspa WijayaBlok Introduksi 2012

Trigger material Small group Discussion of the trigger material Students decide what to study

student-centered motivation; effective learning Sharing, comparing, and integrating

different sources; new information is integrated (seven jumps of tutorial process)

The Essence of PBL

PBL tutorial

A small group Characterised by student participant and

interaction Consist of

8-12 students Tutor

4

Anatomy of PBL tutorial group

TutorLeader

Scriber 1Scriber 2

Group members

Seven Jump

1. Identifikasi dan klarifikasi istilah dalam skenario2. Menetapkan masalah3. Menganalisis masalah (brainstorming berdasar

prior knowledge)4. Mengorganisir penjelasan masalah secara

sistematis5. Menetapkan tujuan belajar6. Belajar mandiri7. Memaparkan, membahas dan menata kembali

informasi yang diperoleh

Metode lain…

Triple jump Five easy step

Triple Jump

1 Identify the main problems or issues. Identify early hypotheses or key questions.

2 Find suitable data from a variety of resources and to interpret the data in relation to their hypotheses or key questions.

3 Apply their findings to resolve or manage the problem

Five Easy Step

Step 1: Read the problem Step 2: Brainstorm Step 3: Identify/discuss/assign Step 4: Individual reading/research/online

discussion Step 5: Conclude

Kenapa Seven Jump ?

Perspektif dlm belajar Behaviorism

Lingkungan membentuk perilaku

Cognitivism Pengetahuan dibangun melalui proses yang terus-

menerus Proses asimilasi dan akomodasi

Constructivism Proses belajar sebagai sebuah proses yang aktif dan

konstruktif (membangun), student centered Ada trigger untuk membangun pemahaman baru dg

menghubungkan dg prior knowledge

Lead the processEncourage member to participate Maintain group dynamicsKeep to timeEnsure group keeps to task in handEnsure scribe work

11

Chair’s Roles

Record points made by group Help group order their thoughts Participate in discussion Record resources used by group

Scriber’s Roles

Follow the steps of the process in sequence

Participate in discussion Listen to and respect contributions

of others Ask open questions Research all the LO Share information with others

Member’s Role

Identifikasi dan klarifikasi istilah dalam skenario

Langkah 1

Recognizing concept lacking clarity

Recognizing confusing conceptAsking for an explanationGiving an explanation

use of dictionary

Three activities can be identified :

Ensure that everyone understand the terminology

Ensure that everyone sees the situation described in the same way with no ambiguity

Ensure that everyone agrees on aspects which are beyond the remit of the task

Istilah / kata yang belum dipahami dapat menjadi hambatan untuk memaknai masalah

Klarifikasi istilah akan menjadi awal proses pembelajaran

Istilah / kata yang belum dipahami / disepakati oleh anggota harus menjadi tujuan belajar (learning objective – LO)

C, 20 th, mahasiswa kedokteran berlari mengelilingi stadion olahraga. Setelah beberapa putaran ia berhenti sebentar. Jantungnya berdebar- debar dan denyut nadinya bertambah cepat. Setelah dihitung denyut nadinya 100 kali/menit, reguler. Kemudian C mendiskusikan hal tersebut dengan kelompok tutorialnya. Mereka membahas tentang jantung dan pembuluh darah serta fungsi dan pengaturannya dalam sirkulasi tubuh.

Nadi : Denyutan pembuluh arteri yang berirama dan dapat diraba oleh jari tangan

Reguler : teraturSirkulasi tubuh : gerakan

melewati jantung dan pembuluh darah

Contoh langkah 1

Menetapkan masalah (masalah adalah hal apapun dalam skenario dan yang berkaitan, yang dituangkan dalam bentuk pertanyaan, pernyataan dan hipotesis)

Langkah 2

Translating the essence of the task into a defined problem

Clearly formulating a concrete concept

Step 2

PertanyaanBerapa batas normal denyut nadi ?Mengapa jantung berdebar dan

denyut nadi meningkat setelah berlari ? Bagaimana hubungannya dengan homeostasis ?

Faktor apa yang menyebabkan jantung berdebar-debar?

Contoh langkah 2

PernyataanStruktur jantung Struktur pembuluh darahMacam-macam pembuluh darah

Hipotesis:Pada saat berlari, tubuh

membutuhkan energi lebih banyak sehingga metabolisme tubuh akan meningkat . Sebagai kompensasi, jantung akan memompa lebih cepat dan denyut nadi bertambah cepat.

Menganalisis masalah (merinci dan menjelaskan masalah dengan brainstorming berdasar prior knowledge)

Langkah 3

Listing relevance aspect and expalanation – see the problem as broadly as possible

Giving additional informationAsking more detailed question and additional

informationAsking question regarding matters that are

unclear or inconsistnt

Step 3

Avoiding the a prioriexclusion of possible explanations

Listing alternatives

Mengorganisir penjelasan masalah secara sistematis (mind mapping, flow chart dan bukan narasi)

Langkah 4

Creating links between listed aspect and explanation

Using diagramsNoting any unclarity and gaps in

the classification

Step 4

Contoh chart

Menetapkan tujuan belajar

Langkah 5

Formulating learning objective on the basis of knowledge that is lacking

Creating link with the problem analysis

Formulating in unambiguous, clear, well defines and concrete terms

Step 5

Aksi inotropik dan kronotropik jantungMekanisme jantung dan memompa darahFungsi jantungStruktur makroskopis jantungSiklus jantungFungsi pembuluh darahRegulasi hormonal pada sistem

kardiovaskuler

Contoh LO

Belajar mandiri (untuk mencapai tujuan belajar berdasar sumber informasi)

Langkah 6

Scheduling Selecting source informationStudying sourcesPreparing report

Step 6

Cont’d

Careful selection of learning resources Active study Try to summarise the learning resources in

your own words Consult more than one resources Read around your learning objectives Write down clearly where you got the

information Make clear notes about the main points

Memaparkan, membahas dan menata kembali informasi yang diperoleh

Langkah 7

Presenting what has been studiedCreating links with LO Supporting presentation with diagrams

and /or examplesQuoting sourcesAsking question in case of unclarityGiving additional information if necessaryCritically testing the new knowledge(depth, relationship, opposition)

Step 7

Video Seven Jump…..

top related